Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BANYUWANGI 10. Berikut yang bukan termasuk senyawa adalah ....

DINAS PENDIDIKAN A. air C. zink


ASESMEN KOMPETENSI SISWA AKHIR TAHUN (AKSAT) SEMESTER GENAP B. garam D. Gula
TAHUN PELAJARAN 2021 / 2022
11. Zat yang terbentuk dari unsur-unsur dengan perbandingan tertentu dan tetap
LEMBAR SOAL melalui reaksi kimia disebut ....
Bidang Study : Tema 9 Hari / Tanggal : Kamis, 16 Juni 2022 A. molekul C. senyawa
Kelas : V ( Lima ) Waktu : 07.00 – 09.00 B. unsur D. campuran

I. PERHATIKAN PERNYATAAN DI BAWAH INI LALU BERILAH TANDA 12. Perkumpulan dua orang atau lebih untuk mendirikan suatu perusahaan yang
SILANG (X) PADA JAWABAN BENAR ATAU SALAH YANG SESUAI! didalamnya ada sekutu aktif atau pasif, yaitu ....
No Pernyataan Benar Salah A. firma (fa) C. koperasi
B. Persereon Terbatas (PT) D. Persekutuan Komanditer (CV)
1 Jumlah agama yang ada di Indonesia ada lima … …. 13. Berikut ini yang merupakan kegiatan distribusi adalah ....
Iklan yang isinya berisi imbauan kepada masyarakat A. mencetak koran C. menanam jagung
2 … ….
disebut iklan layanan masyarakat B. menjual pakaian D. menenun kain
Campuran air dan kopi merupakan zat campuran
3 … ….
homogen 14. Berikut ini contoh tarian yang menggunakan pola lantai garis melengkung
4 Jarak antara dua garis bujur berdekatan sebesar 1o … …. adalah tari ....
Jumlah nada yang terdapat dalam tangga nada A. Gandrung C. Seribu tangan
5 … ….
diatonis ada delapan B. Kecak D. Serimpi

II-A. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA HURUF A, B, C, ATAU D YANG 15. Motif batik sidomukti berasal dari sua suku kata sido dan mukti. Kata sido
MERUPAKAN JAWABAN PALING BENAR ! berarti ....
A. berkecukupan C. terus-menerus
6. Menjaga kerukunan antarsesama masyarakat merupakan tugas dari .... B. kekurangan D. berhenti
A. anggota TNI C. Presiden RI
B. anggota Polri D. seluruh warga

7. Berikut ini bukan termasuk akibat menerapkan perilaku hidup rukun, yaitu .... II-B. BERILAH TANDA SILANG (X) PADA SATU, DUA ATAU TIGA JAWABAN
A. kehidupan menjadi aman C. mudah terkena hasutan orang lain YANG KALIAN ANGGAP BENAR!
B. memiliki banyak teman D. hidup dalam keluarga menjadi 16. Salah satu ciri-ciri hidup rukun adalah ....
harmonis A. saling menghormati C. membina hubungan baik
B. menghargai pendapat D. mencari kekurangan orang lain
8. Agar iklan dapat menarik perhatian masyarakat, maka harus memenuhi
unsur-unsur di bawah ini, kecuali .... 17. Berikut ini yang termasuk unsur-unsur dalam iklan, yaitu ....
C. rasa percaya C. minat A. nama produk C. harga produk
D. perhatian D. bakat B. kalimat iklan D. kelemahan produk

9. Yang termasuk iklan nonkomersial adalah .... 18. Ciri-ciri campuran homogen yaitu ....
A. produk makanan ringan C. penawaran jasa servis motor A. bisa dibedakan partikel satu dengan yang lainnya
B. konser musik artis D. penggunaan masker di luar rumah B. terdapat perbandingan sama pada zat yang tercampur
AKSAT TEMA 9 KLS V 2022
C. warnanya sama rata 30. Campuran suatu zat yang masih dapat dibedakan komponen penyusunnya
D. terdapat rasa yang sama
adalah campuran ....
19. Perhatikan hasil produksi berikut! 31. Zat yang terdiri dari dua atau lebih unsur penyusun yang masih dapat
1) Karet 3) Tembakau
dipecah disebut ....
2) Timah 4) Cengkih
Yang termasuk hasil perkebunan ditunjukkan oleh nomor .... 32. Jenis usaha yang memanfaatkan dan mengolah secara langsung sumber
A. 1) dan 2) C. 1) dan 4)
daya alam mineral adalah usaha ....
B. 1) dan 3) D. 3) dan 4)
33, Letak suatu wilayah dinyatakan dengan garis bujur dan garis lintang disebut
20. Contoh lagu yang bertangga nada pentatonis adalah ....
letak ....
A. Hari Merdeka C. Suwe Ora Jamu
B. Gambang Suling D. Gambang Suling 34. Berdasarkan fungsinya, kain batik termasuk karya seni rupa ....
35. Karya seni rupa yang mengutamakan segi keindahan tanpa memperhatikan
fungsi disebut seni rupa ....
III. ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN MENJODOHKAN
PERTANYAAN DAN JAWABAN YANG TELAH DISEDIAKAN!
V. JAWABLAH PERTANYAAN-PERTANYAAN DI BAWAH INI
21. Pesatuan merupakan salah satu kunci terwujudnya
A. Canting DENGAN URAIAN YANG JELAS DAN TEPAT !
negara Indonesia yang .... B. Pulau Rote
36. Mengapa kita harus menjaga hidup rukun dalam kehidupan sehari-hari?
22. Unsur iklan radio adalah .... C. Non Logam
D. Suara 37. Bagaimana langkah-langkah menyimpulkan teks iklan?
23. Karbon merupakan contoh unsur ....
24. Batas ujung selatan Indonesia, yaitu ....
E. Merdeka 38. Mengapa komponen penyusun campuran heterogen dapat dibedakan?
39. Jelaskan letak geografis wilayah Indonesia!
25. Alat yang digunakan untuk membuat batik tulis
40. Bagaimana corak dan motif karya seni rupa daerah?
adalah ....

IV. ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN JAWABAN YANG BENAR !

26. Kebiasaan hidup rukun dapat dimulai dari lingkungan ....


27. Hidup saling menghormati dan menyayangi antar sesama manusia
disebut ....
28. Iklan yang hanya dibuat dalam beberapa baris disebut iklan ....
29. Iklan yang berisi gambar dan suara dalam bentuk audio visual merupakan
iklan yang ditayangkan melalui media ....

AKSAT TEMA 9 KLS V 2022

Anda mungkin juga menyukai