Anda di halaman 1dari 2

BAB I

DESAIN ORGANISASI STRUKTUR BANGUNAN

1. PENDAHULUAN
1.1 UMUM
Gedung Kantor terdiri dari 3 lantai . Bentuk struktur adalah persegi
panjang dengan panjnang arah X, A=4.1, B=4.4, C=4.4, D=4.1 , Dan
panjang arah Y, e=4.5, f=5.4, g=4.5, dan tinggi lantai I = 4.1 ,II=3.6,
III=3.6 .
Laporan ini terutama menyajikan hasil perhitungan struktur aras
yaitu meliputi perhitungan sistem rangka portal 3 dimensi .
Termasuk perhitungan elemen pelat ,balok,kolom . untuk perhitungan
struktur atas tersebut maka perencanaan sistem struktur atas telah
dilakukan menggunakan analisa struktur 3 dimensi dengan bantuan
program SAP2000 versi 7.4
1.2 PENJELASAN UMUM
1.2.1 SISTEM STRUKTUR
Sistem struktur bangunan kantor direncanakan terbuat dari sistem
rangka portal dengan balok , kolom terbuat dari beton konvensional
1.2.2 PERATURAN YANG DIGUNAKAN
Perencanaan struktur dan pondasi bangunan ini dalam segala hal
mengikuti semua peraturan dan ketentuan yang berlaku di Indonesia.
Khususnya yang ditetapkan dalam peraturan-peraturan berikut:
1: Tata Cara Perencanaan struktur Bangunan SNI 03-1729-2015
2: Tata Cara Peraturan unutuk Penentuan besar pembebanan
Peraturan Muatan Indonesia 1970 N.I – 18
3: Peraturan untuk tata perencanaan komponen beton SNI 03-
2847-2013
1.2.3 MUTU BAHAN YANG DIGUNAKAN
Mutu bahan/material struktur yang digunakan dalam
perencanaan meliputi:
a: Mutu profil baja : fy =290 Mpa
Jenis profil baja berdasarkan fbrikasi dan jenis baja tulangan
profil dengannketiga cara fabrikasi utama : HOT-Rolled; Cold
Form ; atau Welding, dapat dipakai sesuai yang tersedia di
pasaran , dan relevan dengan bagian/komponen struktur yang
direncanakan . baja tulangan polos dapat digunakan untuk
penulangan komponen tetapi baja tulangan ulir lebih
diprioritaskan.
b: Mutu bahan beton : Fc’ 20 Mpa
1.2.4 PEMBEBANAN
Beban yang diperhitungkan adalah sebagai berikut :
1. Beban gravitasional
Beban gravitasi ini mencakup beban mati dari suatu struktur
antara lain pelat dan balok, beban berguna dan beban hidup
akibat hunian
2. Beban angin
Beban angina mencakup semua beban yang bekerja pada
gedung atau bagian gedung yang disebabkan oleh selisih
dalam tekanan udara.

Anda mungkin juga menyukai