Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER II

NUFA ISLAMIC PRIMARY SCHOOL


TAHUN PELAJARAN 2022/2023
TERAKREDITASI A

Nama : ………….......................... Mata Pelajaran : Akidah Akhlak


Kelas : 3 (Tiga) Hari, tanggal : …………………………..

I. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, c, atau d yang dianggap jawaban paling tepat !
1. ‫يم‬ِ ‫َّج‬ ِ َ‫ َأ ُعو ُذ ِباهَّلل ِ ِمنَ ال َّش ْيط‬merupakan lafaz dari kalimah ….
ِ ‫ان الر‬
a. tasbih b. ta’awuz c. tahmid
2. Ta’awuz artinya ….
a. bertasbih kepada Allah Swt.
b. meminta perlindungan kepada Allah Swt.
c. membesarkan nama Allah Swt.
3. Hukum membaca kalimah ta’awuz adalah ….
a. sunnah b. wajib c. haram
4. Ayat yang menjelaskan bahwa setan akan menyesatkan umat manusia adalah ….
a. Q.S. Yusuf [12]: 31-32 b. Q.S. Qaf [50]: 14-15 c. Q.S. Sad [38]: 82-83
5. Berikut ini yang bukan termasuk tempat untuk mengucapkan kalimah ta’awuz adalah ….
a. jalan raya b. kamar mandi c. kelas
6. Asma’ul husna yang perlu kita ketahui ada ….
a. 88 b. 77 c. 99
7. Al-Batin artinya ….
a. tersembunyi b. samar-samar c. nampak
8. ‫ اَ ْل َولِ ُّي‬bacaan kalimah tersebut adalah .…
a. Al-bari b. Al-Wali c. Al-Batin
9. Al-Mujib artinya ….
a. Allah Maha Mengabulkan c. Allah Maha Pelindung
b. Allah Maha Tersembunyi
10. Allah Swt. berkuasa untuk memerintah dan melarang hamba-Nya. Hal ini sesuai dengan
salah satu nama asma’ul husna yaitu .…
a. Al Wali b. Al-Mujib c. Al-Jabbar
11. Berikut ini yang bukan termasuk makhluk gaib adalah .…
a. jin b. manusia c. setan
12. Jin dan setan diciptakan Allah dari .…
a. tanah b. api yang panas c. udara
13. Berikut ini yang bukan sifat-sifat yang dimiliki oleh setan adalah .…
a. penolong b. sombong c. dendam
14. Jin dan setan memiliki perbedaan, yaitu .…
a. wajahnya b. sifatnya c. wujudnya
15. Manusia diciptakan Allah dari .…
a. cahaya b. api yang panas c. tanah
II. Isilah titik-titik dibawah ini dengan tepat!
16. Meminta perlindungan kepada Allah Swt merupakan arti dari ….
17. Ta’awuz merupakan kalimah … yang harus terus diingat oleh kaum muslimin.
18. Salah satu keutamaan mengucapkan ta’awuz adalah terhindar dari godaan ….
19. Asma’ul husna artinya ….
20. Tidak ada satu pun makhluk yang dapat melihat wujud Allah Swt. Hal ini sesuai dengan
nama asma’ul husna yaitu ….
21. Al-Wali artinya ....
22. ُ‫اَ ْل ُم ِجيْب‬dibaca ….
23. Sebutan atau nama yang Allah berikan kepada makhluk durhaka dari golongan jin disebut
….
24. Jin lebih dulu diciptakan jauh sebelum manusia pertama, yaitu Nabi .…
25. Jin yang sering menakut-nakuti manusia merupakan jin .…
III. Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan benar!
26. Tulislah lafaz kalimah ta’awuz beserta artinya!
jawab
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________
27. Sebutkan keutamaan-keutamaan mengucapkan kalimah ta’awuz! (minimal 3)
jawab
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
_______________________________________________________________________
27. Jelaskan arti dari Al-Batin, Al-Wali, Al-Mujib, dan Al-Jabbar!
28. jawab
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
29. Apa saja persamaan antara kehidupan jin dan manusia? (minimal 3)
jawab
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
30. Sebutkan sifat-sifat yang dimiliki oleh setan! (minimal 3)
jawab
__________________________________________________________________________
__________________________________________________________________________
_________________________________________________________________________

Anda mungkin juga menyukai