Anda di halaman 1dari 4

ISK

No. Dokumen :

KABUPATEN
SIDOARJO No. Revisi :0.0

Tangal terbit :

Halaman :1/6

SOP

PUSKESMAS dr. LOEKI RAHAYUH


SUKODONO NIP 196203151989022001

Pengertian
Infeksi saluran kemih merupakan salah satu masalah kesehatan akut yang sering
terjadi pada perempuan

Tujuan
Sebagai pedoman petugas dalam penegakkan diagnose Infeksi Saluran kemih serta
tatalaksananya.

Kebijakan
SK Kepala UPTD Puskesmas Nomor: tentang...........................

PMK no 5 tahun 2014


Referensi

Prosedur
1. Anamnesa pasien datang dengan keluhan mendadak berupa:
 Demam

JUDUL SOP1/6
 susah buang air kecil
 nyeri saat diakhir BAK
 sering BAK (polakisuria)
 nyeri pinggang dan nyeri suprapubik
2. Pemeriksaan Fisik
a. Pemeriksaan umum ( tensi , nadi , suhu tubuh )
b. Pemeriksaan fisik
 Nyeri ketok pinggang belakang
 Nyeri tekan suprapubik
c. Pemeriksaan penunjang
 Darah Perifer Lengkap
 Urinalisis
 Ureum dan kreatinin
 Kadar gula darah
 Kultur urine
3. Penatalaksanaan
a. Komunikasi informasi dan edukasi
b. Menjaga kesehatan pribadi-lingkungan dan higiene
pribadi-lingkungan
c. Minum air putih minimal 2 liter/hari bila fungsi ginjal
normal
d. Pemberian antibiotik
4. Kriteria Rujukan
 Jika ditemukan komplikasi dari ISK maka dilakukan ke
layanan kesehatan sekunder (spesialis penyakit dalam)

JUDUL SOP2/6
Diagram Alir Px Datang

Anamnesa

Pemeriksaan Fisik :
Nyeri ketok pinggang belakang
Nyeri tekan suprapubik

Pemeriksaan Penunjang :
Darah Perifer Lengkap
Urinalisis
Ureum dan kreatinin
Kadar gula darah
Kultur urine

Kriteria Rujukan Rujuk

Obat :
Antibiotik

Unit Terkait
UGD – VK Px Pulang

Poli Umum
Poli MTBS
Poli Remaja
Poli KIA – KB
Poli Haji
Rawat inap

JUDUL SOP3/6
Dokumen Terkait

Rekaman Historis
Perubahan Tanggal mulai
No. Yang dirubah Isi Perubahan
diberlakukan

JUDUL SOP4/6

Anda mungkin juga menyukai