Anda di halaman 1dari 12

LATAR BELAKANG

TAQWA

Dalam momentum Ramadhan yang


ISTIQOMAH
sebentar lagi akan tiba ini merupakan
Padahal Allah telah berfirman waktu terbaik bagi seseorang untuk
dalam QS. Hud ayat 112 “maka meningkatkan keimanan dan
UJIAN
istiqomahlah (tetaplah kamu pada memperbanyak amal soleh, karena
jalan yang benar) sebagaimana dibulan ini Allah limpahkan berkah
Namun terkadang, kondisi keimanan
dan maghfiroh-Nya sehingga lebih
seseorang mudah sekali goyah dan diperintahkan kepadamu dan (juga) mudah membentuk kebiasaan baik.
HIJRAH rapuh, terlebih jika niat istiqomah ini orang yang telah taubat beserta
belum lurus karena Allah dan bahkan kamu dan janganlah kamu
seringkali lupa bahwa melampai batas. Sesungguhnya
Setiap manusia tentunya Dia Maha melihat apa yang kamu
mempertahankan ketaatan bukan
menginginkan kehidupan kerjakan”
hanya di awal saat euphoria hijrah saja
yang terus lebih baik dari
tetapi harus terus berlanjut seumur
sebelumnya, terlebih bagi
hidup.
seseorang yang mengaku
dirinya berhijrah.
PENGENALAN

Rumah Dakwah Abu atau yang disingkat dengan RDA merupakan


nama lain dari Yayasan Bina Generasi Gemilang yang berdiri sejak
tanggal 18 April 2011 tercatat pada akta Notaris Heri Hendriyana,
SH, MH dengan nomor 224

Dan Alhamdulillah pada tanggal 10 Februari 2017 telah resmi


berbadan hukum yang disahkan oleh KEMENHUKAM Republik
Indonesia dengan Nomor SK AHU-0002744.AH.01

VISSION
Menjadi Yayasan yang berorientasi
Dakwah yang dibutuhkan dan MISSION
dibanggakan masyarakat dalam • Melakukan aktivitas social dan kemanusian
mencerahkan dan mencerdaskan • Membina Dakwah Islam seuai Al-Quran dan Sunnah

MISI RDA
VISI RDA
kehidupan umat sesuai dengan Rosulullah SAW
aqidah dan syariat islam guna • Meningkatkan kualitas SDM melalui Diklat
membentuk masyarakat Indonesia • Membantu masyarakat dalam meningkatkan
yang gemilang dunia dan akhirat kesejahtraan hidup dalam pegembangan wirausaha
(Iqtishodi)
Nama Event
01 Kegiatan ini diberi nama Pestipal Muslim urang Tasikmalaya

Tema Event
Tema kegiatan “Amazing Ramadhan 2022 – Time To Get a Better Life”
02

Tujuan Event
03
• Meningkatkan dan menguatkan keimanan kepada Allah Subhanahu
Wata’ala
• Mengembalikan syariat dan pendidikan islam sesuai kaidah
• Membangkitkan semangat Hijrah dan Dakwah
• Memperkuat ukhuwah sesama muslim
• Menjadi ajang silaturahim antar individu dan kelompok
• Memberikan pemahaman Ilmu Agama dan Tsaqofah
• Menjalin relasi dengan Instansi/Lembaga/Komunitas
KONSEP EVENT

Ustzh Ummi Makki Teh Khodijah


Ust. Abi Makki Ust. Hilmi Firdausi Ust. Abu Fauzana
Peggy Melati Sukma
TABLIGH AKBAR TALKSHOW TABLIGH AKBAR KAJIAN & CHARITY TALKSHOW
Sabtu, 09 April 2022 Sabtu, 09 April 2022 Sabtu, 16 April 2022 Sabtu, 23 April 2022 Ahad, 24 April 2022
Tema : “Mewujudkan Tema : “Mengapa harus Tema : “Jangan jadi biasa,
Tema : “Muslimah yang Tema : “Siapa yang mau
Generasi Qur’ani, Cinta gelisah ? Ada Al-quran tapi jadilah luar biasa”
dirindukan surga” ditolong Allah ?”
Quran sejak dini” sebagai petunjuk arah”

01 02 03 04 05
TIMELINE EVENT
N WAKTU TEMPAT NARASUMBER JUDUL KONSEP
1 Sabtu, 09 April 2022
Pagi Mesjid Agung Ust. Abi Makki & Ummi Makki Mewujudkan Generasi Qur’ani, Cinta Tabligh
Tasikmalaya Quran sejak dini Akbar
Siang RDA Ust. Abi Makki & Ummi Makki Mengapa harus gelisah ? Ada Al- Talkshow
quran sebagai petunjuk arah
2 Sabtu, 16 April 2022
Pagi Mesjid Agung Teh Khodijah Peggy Melati Sukma Menjemput Keistimewaan Tabligh
Tasikmalaya Ramadhan Akbar
Siang Ahsanul Teh Khodijah Peggy Melati Sukma Muslimah yang dirindukan surga Tabligh
Mahmuda Akbar
Sore RDA Teh Khodijah Peggy Melati Sukma Pemuda Muslim Limited Edition Sharing
3 Sabtu, 23 April 2022
Pagi Gedung Aisyah Ust. Hilmi Firdausi Bintangnya Dunia dan Akhirat Tabligh
Akbar
Sore Gedung Aisyah Ust. Hilmi Firdausi Siapa yang mau ditolong Allah ? Kajian +
Charity
4 Ahad, 24 April 2022
Pagi RDA Ust. Hilmi Firdausi & Ust. Abu Jangan jadi biasa tapi jadi luarbiasa Talkshow
Fauzana
OUR TEAM

MASTER OF STEERING
CORE TEAM SUPER TEAM
TRAINER COMMITE

Ust .Abu Fauzana Raizal Miftahul Maulana Euis Kurniasih (Show Managemen)
Ummu Fathan
(Founder RDA, Dai, (Event Manager) Ima Rohimah (Show Managemen)
(Founder Al-Iffah MC)
Trainer, Direktur Triger Ellen Silviani (Team Creative)
Institute) Anggraeni Devi Lestari M. Rifqi Al-fikri (Team Creative)
Diana Purwita Asih
(Account Excecutif) Ari Nurandina (Properties)
(Trainer Public Speaking)
Nida Martiana (Danus)
Fina Desia Defiani Siti Rohimah (Danus)
(Coordinator Tallent) Irpa Maulana (Public Relation)

Lutfhi Abdul Latief


(Coordinator Production)
Content here

Pelaksanaan Event Pestipal Muslim Tasikmalaya dibantu oleh Volunteer dan berkolaborasi dengan Komunitaas yang ada
di Tasikmalaya
Anggran Biaya
ESTIMASI PENDAPATAN
NO KETERANGAN JUMLAH
1 Kas PMT Rp 1.000.000,00
NO RINCIAN KOMPONEN BIAYA Q SATUAN UKUR BIAYA SATUAN UKUR JUMLAH
KESEKRETARIATAN :
1 Kertas Buffalo F4 5 Rim Rp 45.000,00 Rp 225.000,00
2 Kertas HVS 4 Rim Rp 40.000,00 Rp 160.000,00
3 Proposal 30 Bundel Rp 30.000,00 Rp 900.000,00
4 Fotokopi 300 Lembar Rp 200,00 Rp 60.000,00
5 Amplop 4 Dus Rp 15.000,00 Rp 60.000,00
6 ATK Rp 200.000,00
TOTAL Rp 1.605.000,00

ACARA :
1 Fee Pemateri Nasional (Pekan 1) 2 Orang Rp 2.000.000,00 Rp 4.000.000,00
2 Fee Pemateri Nasional (Pekan 2) 1 Orang Rp 5.000.000,00 Rp 5.000.000,00
3 Fee Pemateri Nasional (Pekan 3) 2 Orang Rp 10.000.000,00 Rp 10.000.000,00
4 Transport Pemateri (Pekan 1) 1 Tim Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00
5 Transport Pemateri (Pekan 2) 1 Tim Rp 2.000.000,00 Rp 2.000.000,00
6 Transport Pemateri (Pekan 3) 2 Tim Rp 1.500.000,00 Rp 3.000.000,00
7 Penginapan Pemateri (Pekan 3) 2 Tim Rp 1.000.000,00 Rp 2.000.000,00
8 Plakat Pemateri 5 Orang Rp 150.000,00 Rp 750.000,00
9 Merchandise Pemateri 5 Orang Rp 300.000,00 Rp 1.500.000,00
10 Doorprize 10 Sesi Rp 200.000,00 Rp 2.000.000,00
11 Sewa Gedung 1 Gedung Rp 5.000.000,00 Rp 5.000.000,00
12 Biaya Kebersihan dan Keamanan 1 Rp 1.000.000,00 Rp 1.000.000,00
13 Kaos Pemateri 5 Orang Rp 100.000,00 Rp 500.000,00
13 Kaos Panitia 15 buah Rp 80.000,00 Rp 1.200.000,00
Rp 45.950.000,00
Anggran Biaya
DESAIN DAN PUBLIKASI :
1 Roll Banner 2 buah Rp 300.000,00 Rp 600.000,00
2 Backdrop Acara 9 buah Rp 250.000,00 Rp 2.250.000,00
3 Spanduk Acara 5 buah Rp 200.000,00 Rp 1.000.000,00
4 Flyer 1 Rim Rp 400.000,00 Rp 400.000,00
Rp 4.250.000,00

DEKORASI LOGISTIK :
1 Sewa Proyektor 4 Paket Rp 700.000,00 Rp 2.800.000,00
2 Sewa Gedung 1 Paket Rp 5.000.000,00 Rp 5.000.000,00
3 Sound System 1 Paket Rp 500.000,00 Rp 500.000,00
4 Baterai Mic 10 Pak Rp 10.000,00 Rp 100.000,00
Rp 8.400.000,00

HUMAS & SPONSORSHIP:


1 Biaya Transportasi Rp 700.000,00
2 Biaya Komunikasi Rp 300.000,00
Rp 1.000.000,00

KONSUMSI :
1 Konsumsi Pemateri dan Tim 4 Tim Rp 500.000,00 Rp 2.000.000,00
2 Konsumsi Panitia (4 hari) 40 Orang Rp 80.000,00 Rp 3.200.000,00
3 Snack Panitia (4 hari) 40 Orang Rp 40.000,00 Rp 1.600.000,00
4 Air Mineral 50 Dus Rp 20.000,00 Rp 1.000.000,00
5 Konsumsi Peserta Pekan 2 150 Orang Rp 20.000,00 Rp 3.000.000,00
6 Konsumsi Peserta Pekan 3 100 Orang Rp 20.000,00 Rp 2.000.000,00
Rp 12.800.000,00
TOTAL PENGELUARAN Rp 72.005.000,00

Estimasi Pengeluaran – Estimasi Pendapatan = Rp. 72.005.000 – Rp. 1.000.000 = Rp. 71.005.000,00
SPONSORSHIP
JENIS BENEFIT DIAMOD PLATINUM GOLD SILVER
DIAMOND
Logo pada Flyer All Acara XL L M S
Logo pada ID Card panitia PLATINUM - GOLD - SILVER
-
5.000.000 ,-
Logo pada Cue Card - - -
Logo pada Backdrop All Acara XL L M S
Logo pada Baligho XL L M S
Logo pada umbul-umbul XL L M S
Logo pada spanduk XL L M S
Dapat memasang banner 6 Acara 5 Acara 3 Acara 1 Acara
Dapat memasang Stand 2x3 1x1 - -
Dapat memasang produk - -
Dapat menyebar brosur
Addlips saat jeda acara 4x 3x 2x 1x
Posting profile di IG RDA 1 bulan 3 pekan 2 pekan 1 pekan
Video profile saat jeda acara - - -
Slide Sponsor saat jeda acara 4x 3x 2x 1x
Rp. 5.000.0000,- Rp. 3.000.000,- Rp. 2.000.000,- Rp. 1.000.000,-
OPEN DONATION
KAMI MENERIMA SUMBANGAN SUKARELA (DONATUR) ATAU
DALAM BENTUK LAIN SEPERTI NASI BOX, AIR MINERAL,
DOORPRIZE, GOODIE BAG PEMATERI, DLL YANG SIFATNYA
TIDAK MENGIKAT.

No Rekening :
151-004-6717
an. Yayasan Bina Generasi Gemilang

Harap beri kode 9 dibelakang nominal contoh Rp. 500.009

CONTACT PERSON :
0853-2421-9796 SITI
0896-6135-7595 DEVI

Jl. Letnan Harun Cijolang RT 03/10 Kel Sukarindik Kec Bungursari


Kota Tasikmalaya
pestipalmuslim.tasikmalaya
Seraya memanjatkan syukur kepada Allah Subhanahu
Wata’ala semoga tekad dan niat kami mendapat Ridho
dan Kemudahan sehingga kegiatan ini dapat berjalan
dengan lancar dan mendapatkan keberkahan.

Tasikmalaya, 12 Maret 2022

Mengetahui Ketua Pelaksana


Ketua Yayasan

Ust. Abu Fauzana Raizal Miftahul Maulana

Anda mungkin juga menyukai