Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KOTA BONTANG

DINAS KESEHATAN
PUSAT KESEHATAN MASYARAKAT BONTANG SELATAN II
Jl. Hayam Wuruk RT. 18 No. 01 Kel. Berbas Tengah Bontang Selatan Telp. 0548-21265

SURAT KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS BONTANG SELATAN II
KOTA BONTANG
NOMOR : 440 / 46 / SK / PUS - BS II

TENTANG

SASARAN KESELAMATAN PASIEN


DI PUSKESMAS BONTANG SELATAN II

KEPALA PUSKESMAS BONTANG SELATAN II KOTA BONTANG

Menimbang : a. bahwa dalam rangka upaya peningkatan mutu layanan klinis


dan keselamatan pasien di Puskesmas Bontang Selatan II
perlu ditetapkan sasaran-sasaran keselamatan pasien;
b. bahwa untuk melaksanakan maksud tersebut point a dan b,
perlu ditetapkan Keputusan Kepala Puskesmas Bontang
Selatan II tentang Sasaran Keselamatan Pasien di Puskesmas
Bontang Selatan II;

Mengingat : a. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009


tentang Kesehatan;
b. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 43 Tahun 2019 Tentang
Puskesmas
c. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015 Tentang
Akreditasi Puskesmas;
d. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 11 Tahun 2017
Tentang Keselamatan Pasien
MEMUTUSKAN

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BONTANG


SELATAN II TENTANG SASARAN KESELAMATAN
PASIEN DI PUSKESMAS BONTANG SELATAN II.
Kesatu : Kebijakan seperti dimaksud diktum diatas adalah :

1. Ketepatan identifikasi pasien.


2. Peningkatan komunikasi efektif.
3. Ketepatan pemberian obat.
4. Ketepatan prosedur tindakan medis dan keperawatan.
5. Pengurangan risiko infeksi.
6. Pengurangan risiko pasien jatuh.

Kedua : Kebijakan seperti dimaksud diktum kedua diukur, dilaporkan dan


dievaluasi.
Ketiga : Kebijakan seperti dimaksud diktum kedua terlampir dan menjadi
satu kesatuan yang tidak terpisahkan dalam keputusan ini.
Keempat : Dengan terbitnya surat keputusan ini, maka SK nomor SK /
/PKMBSII / 2016 sudah tidak diberlakukan.
Kelima : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan. Apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam penetapan
surat keputusan ini, akan dilakukan perubahan sebagaimana
mestinya.

Ditetapkan di : Bontang
Pada tanggal : 2 Januari 2021
KEPALA PUSKESMAS
BONTANG SELATAN II,

FITRIAWATY JUSUF
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS BONTANG SELATAN II
NOMOR : 440 / 46 / SK / PUS - BS II
TENTANG : SASARAN KESELAMATAN PASIEN
PUSKESMAS BONTANG SELATAN II

SASARAN-SASARAN KESELAMATAN PASIEN

SASARAN
NO KESELAMATAN INDIKATOR TARGET
PASIEN

1 Identifikasi pasien Tidak ada kesalahan penyerahan rekam


100 %
medis
2 Komunikasi efektif Kelengkapan identitas pasien dan SOAP
100 %
dalam pelayanan dalam rekam medis
3 Ketepatan pemberian Tidak ada kesalahan pemberian obat
100 %
obat

4 Ketepatan prosedur Tingkat kepatuhan penerapan SOP Antenatal


pelayanan klinis Care Kunjungan Pertama dan Kunjungan 100 %
Ulang (kartu ibu terisi lengkap)
5 Pencegahan infeksi Kepatuhan SOP Sterilisasi Alat di semua
100 %
unit pelayanan

6 Pasien jatuh Tidak ada pasien yang jatuh di area


100 %
puskesmas

KEPALA PUSKESMAS
BONTANG SELATAN II

FITRIAWATY JUSUF

Anda mungkin juga menyukai