Anda di halaman 1dari 3

Angket Penilaian Multimedia Pembelajaran Interaktif

Untuk Ahli Media

Nama Lengkap :
Sekolah/Universitas :

A. Petunjuk Pengisian
Dimohon Bapak/Ibu untuk memberikan tanda (√) pada kolom yang telah disediakan sesuai
dengan penilaian Bapak/Ibu terhadap materi yang disajikan pada multimedia interaktif ini
secara objektif.
Keterangan penilaian:
Skor 1 = Sangat Kurang
Skor 2 = Kurang
Skor 3 = Cukup
Skor 4 = Baik
B. Aspek Penilaian

Skor
No. Indikator
1 2 3 4

Kesesuaian materi dengan SK dan


1
KD

Kejelasan petunjuk penggunaan


2
Media

3 Ketepatan struktur kalimat

4 Ikon navigasi mudah dimengerti

Sistematika penyajian materi dan


5
soal latihan

Kebenaran konsep materi sesuai


6
dari segi keilmuan

7 Penataan tampilan/layout

Tampilan gambar dan animasi


8 sesuai dengan konsep materi pada
media
9 Pemakaian warna tulisan

10 Pemilihan jenis huruf

Soal latihan yang disediakan


11
sesuai dengan materi

12 Kelengkapan kalimat/informasi yang


dibutuhkan peserta didik

Menciptakan komunikasi
13
Interaktif

Kemudahan penggunaan media


14
oleh siapapun

Identitas pengembang media dan


15
dosen pembimbing

C. Komentar Bapak/Ibu secara keseluruhan terhadap


multimedia interaktif ini.

D. Kesimpulan
Berdasarkan penilaian di atas, maka multimedia interaktif ini dinyatakan:
1. Layak diujicobakan di lapangan tanpa ada revisi
2. Layak diujicobakan di lapangan dengan revisi
3. Tidak layak diujicobakan di lapangan
*) Lingkari salah satu

Malang, Mei 2023


Validator

.....................................
NIP

Anda mungkin juga menyukai