Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI SULAWESI TENGGARA

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMA NEGERI 1 WATUBANGGA
ALAMAT: KOMPLEKS KANTOR CAMAT WATUBANGGA (93563)
AKREDITASI SEKOLAH : A

ULANGAN AKHIR SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2022/2023

MATA PELAJARAN : PJOK


KELAS / PROGRAM : XI IPA
WAKTU : 60 MENIT

SOAL ESSAY

1. Dalam permainan sepak bola terdapat beberapa gerakan teknik dasar, namun yang menjadi tema
kita kali ini adalah bagaimana langkah gerakan menendang bola dengan menggunakan kaki
bagian dalam ?
2. Bagaimanakah langkah gerakan passing bawah bola voli menurut pemahaman kalian ?
3. Bagaimanakah langkah gerakan smash pada permainan bola voli yang kalian ketahui dan biasa di
jumpai dalam tournament antar desa maupun di tingkat nasional?
4. Menurut kalian, bagaimanakah langkah gerakan lay-up pada permainan bola basket ?
5. Menurut kalian apakah yang menjadi perbedaan cara memegang raket dengan menggunakan
pegangan inggris (English Grip) dengan pegangan backhand (Backhand Grip) !
6. Bagaimanakah pemahaman kalian tentang keterampilan gerak servis panjang pada permainan
bulutangkis ?
7. Dalam cabang olahraga tolak peluru,terdapat 3 gerakan dasar yaitu di mulai dari sikap awalan,
gerakan tolakan dan sikap akhir. Nah, menurut pemahaman kalian bagaimanakah langkah
gerakan tolak peluru gaya meyamping (Ortodoks) !

Anda mungkin juga menyukai