Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah UPT SMK Negeri 3 Makassar

Nama Mata Pelajaran Pemrograman Dasar

Materi Pokok lnstalasi perangkat lunak bahasa pemrograman

Sub Materi Mengoperasikan prosedur instalasi berbagai perangkat

lunak bahasa pemrograman komputer dengan benar

Kelas/Semester X TKJ /Ganjil

Alokasi Waktu 135 Menit (3 JP)


Pertemuan K e ­ 1 (Satu)

Kompetensi Dasar (KD)

KD 3. 2 : Memahami perangkat lunak bahasa pemrograman

KD 4.2 : Melakukan Instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti serangkaian kegiatan pembelajaran peserta didik dapat :

I. Menginstalasi perangkat Iunak bahasa pemrograman dengan benar.

2. Membuat kesimpulan tentang prosedur iostalasi perangkat lunak bahasa pemrograrnan

dengan benar.

B. Kegiatan Pembelajaran

Pendahuluan

1. Guru memberi salam dan mengajak peserta didik berdo'a bersama.

2. Guru mengecek kehadiran peserta didik.

3. Guru melakukan apersepsi.

4. Guru meoyampaikan tujuan dan manfaat pembelajaran teotang topik yang akan

diajarkan.

Kegiatan Inti

1. Peserta didik diberi motivasi terkait materi yang dipelajari

2. Guru membagi kelompok secara heterogen 3 Sampai dengan 4 orang

3. Guru membagikan LKPD

4. Guru menjelaskan terkait kesepakatan media yang digunakan

5. Guru mendampingi dan memantau peserta didik dalam mengerjakan LKPD dan

memberikan kesempatan untuk mempertanyakan hal-hal yang belum dipahami

6. Guru memberikan bantuan kepada peserta didik dalam kelompok untuk masalah­

masalah yang dianggap sulit.

7. Peserta didik mempresentasikan hasil kerjanya.

8. Guru memberikan penguatan

9. Guru dan peserta didik membuat kesimpulan

Kegiatan Penutup

I. Peserta didik merefleksikan pengalaman belajar

2. Guru menyampaikan kepada peserta didik tentang materi pada pertemuan berikutnya

Sumber/media pelatihan : I . Buku Ajar peserta didik:

Andi Novianto. 2 0 1 7 . Pemrograman Dasar untuk SMK/MAK

Kelas X Kurikulum K 1 3 . Surakarta: Erlangga (Halaman 33-42

dan 47-54).

: 2. Internet.
Penilaian (Assesmen)

I . Penilaian Sikap : Observasi/Jurnal (terlampir)

2. Penilaian Pengetahuan : Tes tcrtulis, Penugasan (terlampir)

3. Penilaian Ketrampilan: Praktik dalam bentuk kegiatan diskusi dan presentasi (terlarnpir)

Penilaian Pembelajaran

1. Penilaian Pembelajaran

a. Penilaian Sikap

JURNAL

Catatan Perilaku Butir Sikap


No Tanggal Nama Peserta didik
b. Penilaian Pengetahuan

1 ) Kisi-kisi dan Soal

Kompetensi Dasar IPK Indikator Soal Jenis Soal Soal

4.2. Melakukan 4 . 1 . 1 . Menginstalasi 1. Menginstalasi perangkat • Tes tertulis Terlampir.

Instalasi perangka perangkat lunak lunak bahasa • Obser

lunak bahasa bahasa pernrograrnan dengan vasi

pemrograman pemrograman benar

2. Menguji hasil instalasi

perangkat lunak bahasa


4 . 1 . 2 . Menguji hasil
pemrograman dengan
instalasi
benar
perangkat lunak

bahasa

pemrograman

SOAL

MATA PELAJARAN : PEMROGRAMAN DASAR

K E L A S : X T KJ

Jawablah soal-soal di bawah ini denganjelas dan benar !

1. Apa yg dimaksud dengan perangkat lunak bahasa pemrograman komputer?

2. Jelaskan prosedur instalasi berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman komputer?

3. Bagaimana cara mengoperasikan prosedur perangkat lunak bahasa pemrograman ?

4. Bagaimana cara menginstal perangkat lunak bahasa pemrograman?

5. Apa saja langkah-langkah dalam menguji basil instalasi perangkat lunak yang benar?

2) lnstrumen dan Rubrik Penilaian:

Nama Peserta Nilai Setiao Nomor Soal


No. Nilai
didik/Kelompok No. 1 No.2 No. 3 No.4 No. 5

Perolehan nilai peserta didik untuk setiap nomor soal, sebagai berikut:

Indikator penilaian pengetahuan :

I. Apa yg dimaksud dengan perangkat lunak bahasa pemrograman komputer?

Nilai: 20

2. Jelaskan prosedur instalasi berbagai perangkat lunak bahasa pemrograman

komputer?

N i l a i : 20
3. Jelaskan Bagaimana cara mengoperasikan prosedur perangkat lunak bahasa

pemrograman ?

Nilai : 20

4. Bagaimana cara menginstal perangkat lunak bahasa pemrograman?

N il a i : 20

5. Apa saja langkah-langkah dalam menguji hasil instalasi perangkat lunak yang

benar?

N i l a i : 20

Rumus pengolahan Nilai a d a l ah :

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 - I 00 , sebagai berikut

Skor Perolehan X l 00
Nilai Akhir =

Skor Maksimum

Penilaian Ranah Keterampilan

lnstrumen dan Rubrik Penilaian Keterampilan.

Format instrumen penilaian

Keterampilan yang dinilai

Menyimpulkan Mengkomunikasikan
Nama peserta didik

I 2 3 4 1 2 3 4

Rubrik PeniJaian:

Peserta didik mendapat skor:

4 = jika empat indikator dilakukan.

3 = jika tiga indikator dilakukan.

2 = jika dua indikator dilakukan.

1 = jika satu indikator dilakukan.

Indikator penilaian keterampilan

a) Menyimpulkan perangkat lunak bahasa pemrograman

I. Jika menjawab 6 item dengan benar skor 4

2. Jika menjawab 5 item dengan benar skor 3

3. Jika menjawab 4 item dengan benar skor 2

4. Jika menjawab 3 item dengan benar skorl

b) Mengkomunikasikan simpulan teknik instalasi perangkat lunak bahasa pemrograman

I. Jika menjawab tepat, akurat, relevan dan sistimatis skor 4

2. Jika menjawab tepat, akurat, relevan skor 3

3. Jika menjawab tepat dan akurat, skor 2

4. Jika menjawab tepat dengan benar skorl


Rurnus pengolahan Nilai adalah :

Perhitungan nilai akhir dalam skala 0 -- 100, sebagai berikut

Nilai Akhir = Skor Perolehan X I 00

Skor Maksimurn

Makassar, Januari 2023

Mengetahui:
Guru Mata Pelajaran
Kepala SMKN3 Makassar

< <
. - - 1..-,

' U 1 «
- \
I t. ·

,., \� ___, _- - 4-
.. I,.! - �

,. \- • - · • • -' • I • /'

Arfi Mesracl Iuka, S. Pd.


' . D r s , Farid A . M a s s e w t) M M .

1P, 19640917198903 T 0 1 8
NIPPPK. 1 99 6 1 1 0 6 202221 2 0 11

Anda mungkin juga menyukai