Anda di halaman 1dari 3

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA SURABAYA SMT:V AK

UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL 20X1/20X2

MANAJEMEN KEUANGAN
Hari, Tanggal : Kamis, 24 November 20X1
Waktu : 90 Menit
SIFAT UJIAN : TERBUKA

 Dilarang tukar menukar dana tau pinjam meminjam buku/ catatan/ tabel bunga/ kalkulator.

1. Tujuan meningkatkan nilai perusahaan, disebut juga meningkatkan kemakmuran pemilik perusahaan atau
pemegang saham (maximizing shareholders wealth), karena meningkatnya nilai perusahaan berarti
meningkatnya kemakmuran bagi pemilik perusahaan.
a. Mengapa tujuan memaksimumkan nilai perusahaan sebagai tujuan yang harus dicapai perusahaan?
b. Konsep dasar manajemen keuangan diantaranya berkaitan dengan trade off risk and return, dan
time value of money. Jelaskan kedua konsep tersebut.

2. Suatu perusahaan sedang mempertimbangkan usulan proyek senilai Rp. 182.500.000,-. Umur proyek
diperkirakan 5 tahun tanpa nilai sisa. Arus kas setelah pajak yang dihasilkan pada tahun
ke1=Rp.70.000.000,- tahun ke-2=Rp.65.000.000, tahun ke-3=Rp.45.000.000, tahun ke-4=Rp.40.000.000,-
tahun ke-5=Rp.39.000.000. jika pengembalian yang diharapkan adalah 15%.
a. Berapakah Net Present value proyek tersebut?
b. Berapakah Internal Rate Of Return proyek tersebut ?
c. Berikan kesimpulan.

3. PT. “Axatu”, tbk. Mempertimbangkan satu proyek dengan keuntungan 16%, dengan komposisi pendanaan
sebagai berikut :
sumber dana komposisi biaya modal keterangan
Utang 40% 15% tarip pajak 30%
Saham biasa (emisi) 20% 18% Biaya emisi 4%
Saldo laba 40% 18% -
Pertanyaan :
a. Hitunglah biaya modal masing-masing sumber dana (individual cost of capital)
b. Hitunglah biaya modal rata-rata tertimbang (weighted averaged cost of capital)
c. Jelaskan bagaimana pertimbangan keputusan perusahaan untuk menentukan layak atau tidaknya
proyek tersebut !

4. PT. Harapan Sentosa mempunyai total struktur modal sebesar Rp.500.000.000,- yang terdiri dari 60%
modal sendiri, 40% modal asing. Saat ini Earning Before Interest and tax yang dicapai adalah
Rp.80.000.000,- dengan tingkat bunga 17% dan tarip pajak 40%. Tahun yang akan dating, perusahaan
menginginkan Earning Before Interest and tax naik menjadi Rp.300.000.000,- dan untuk itu diperlukan
tambahan dana Rp.800.000.000,- Alternatif pendanaan yang tersedia :
1) Tambahan dana seluruhnya dipenuhi dari modal asing
2) Tambahan dana seluruhnya dipenuhi dari modal sendiri
3) Tambahan dana dipenuhi dari modal asing 50%, modal sendiri 50%

Pertanyaan :

a. Dengan menggunakan analisis Rentabilitas Ekonomi-Rentabilitas modal sendiri, jelaskan


alternative mana yang sebaiknya dipilh
b. Berikan kesimpulan, dan jelaskan pula keterbatasan analisis ini
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA SURABAYA SMT:V AK

Solusi soal

UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL 20X1/20X2

MANAJEMEN KEUANGAN ’Kamis, 24 November 20X1

SOAL 2

a.

Tahun Arus Kas df 15% PV Arus Kas


1 70.000.000 0.870 60.900.000
2 65.000.000 0,756 49.140.000
3 45.000.000 0,658 29.610.000
4 40.000.000 0,572 22.880.000
5 39.000.000 0,497 19.383.000
Total PV Arus Kas 181.913.000
Investasi Awal 182.500.000
NPV…………….. (587.000)

b.

Tahun Arus kas df PV arus kas Arus kas df PV arus kas


15% 14%
1 70.000.000 0,870 60.900.000 70.000.000 0,877 61.390.000
2 65.000.000 0,756 49.140.000 65.000.000 0,769 49.985.000
3 45.000.000 0,658 29.610.000 45.000.000 0,675 30.375.000
4 40.000.000 0,572 22.880.000 40.000.000 0,592 23.680.000
5 39.000.000 0,497 19.383.000 39.000.000 0,519 20.241.000
Total PV arus kas = 181.913.000 Total PV arus kas= 185.671.000
Investasi Awal = 182.500.000
Investasi Awal = 182.500.000 Npv= 3.171.000
NPV = (587.000)

c. Kesimpulan……………

SOAL 3

a. Individual Cost Of Capital


Cost Of debt……………………………………… = 0,15 * (1-0,3) = 0,105
Cost Of Common Stock…………………… = 0,18/(1-0,04) = 0,1875
Cost of Retained Earning………………… = 0,18
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA SURABAYA SMT:V AK

b. Weighted Average Cost of Capital

wSumber modal komposisi COC Rata-rata Tertimbang


Utang 40% 10,50% 4,20%
Saham biasa (emisi) 20% 18,75% 3,75%
Saldo laba 40% 18,00% 7,20%
WACC = 15,15%

c. Proyek layak dipertumbangkan untuk dijalankan apabila tingkat keuntungan yang diharapkan
atas proyek tersebut lebih besar dari biaya modal yang ditanggung atas dana yang digunakan
untuk pembiayaan proyek

SOAL 4

Keterangan Alternatif 1 Alternatif 2 ALternatif 3


Tambahan dana Tambahan dana Tambahan dana
dengan modal asing dengan modal sendiri dengan modal asing
50%, modal sendiri
50%
Modal sendiri (awal) 300.000.000 300.000.000 300.000.000
Modal sendiri - 800.000.000 400.000.000
(tambahan)
Utang (awal) 200.000.000 200.000.000 200.000.000
Utang (tambahan) 800.000.000 - 400.000.000
Modal yang digunakan 1.300.000.000 1.300.000.000 1.300.000.000
EBIT 300.000.000 300.000.000 300.000.000
Bunga 17% 170.000.000 34.000.000 102.000.000
EBT 130.000.000 266.000.000 198.000.000
Pajak 40% 52.000.000 106.400.000 79.200.000
EAT 78.000.000 159.600.000 118.800.000
RE 23,1% 23,1% 23,1%
RMS 26,0% 14,5% 17.0%

Anda mungkin juga menyukai