Anda di halaman 1dari 6

KELOMPOK KERJA GURU MADRASAH IBTIDAIYAH

KELOMPOK KERJA MADRASAH


KECAMATAN KAWALU KOTA TASIKMALAYA Logo
MI PUI SINDANGWARGI 1 madrasah
ASESMEN MADRASAH (AM)
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
Mata Pelajaran : Akidah Akhlak Nama :
Hari/Tanggal : Selasa, 09 Mei 2023 Kelas : VI (Enam)
Waktu : 09.30 – 11.00

PETUNJUK UMUM
1. Berdo’a sebelum mengerjakan soal
2. Tulis nama lengkap dengan jelas
3. Jawaban ditulis dengan rapi dan mudah dibaca
4. Kerjakan soal di lembar jawaban yang telah tersedia
5. Periksa kembali jawaban sebelum dikumpulkan kepada pengawas

I. Berilah tanda silang (x) pada jawaban yang benar , A, B, C atau D !

ِ ُ‫لسالَم َعلَْي ُكم ور ْحمة‬


‫اهلل َو َب َر َكا تُ ْه‬
1. َ ََ ْ ُ َّ َ‫ا‬
Arti dari kalimat di atas yang paling tepat yaitu …
A. Semoga keselamatan dan kebahagiaan terlimpah kepada kalian
B. Semoga keberkahan dan keselamatan serta rahmat Allah terlimpah kepada kalian
C. Semoga keselamatan dan rahmat Allah serta keberkahan-Nya terlimpah kepada kalian
D. Semoga keselamatan dan ampunan Allah selalu terlimpah kepada kalian

2. Kita wajib meyakini keberadaan kitab-kitab Allah SWT yang diturunkan kepada para nabi-
Nya. Sikap yang mencerminkan iman kepada kitab Allah SWT yang paling tepat yaitu ….
A. membeli kitab sebanyak-banyaknya
B. mempelajari dan mengamalkannya
C. menghiasi kitab dengan sangat indah
D. menyimpannya di tempat yang tinggi

3. Andi berambut ikal sedangkan ibunya mengharapkan mempunyai seorang anak yang berambut
lurus. Ibu Andi menerima keadaan dengan lapang dada. Sikap Ibu Andi menunjukkan beriman
kepada ….
A. Allah SWT
B. Malaikat
C. Qadha
D. Qadar

4. Di bawah ini waktu yang tepat untuk mengucapkan kalimah “salam”, kecuali ….
A. Ketika masuk rumah C. Ketika memulai pertemuan
B. Ketika masuk mesjid D. Ketika bertemu dan berpisah
5. ُّ ‫ اَلْ َق ِو‬dalam kehidupan sehari hari
Contoh sikap yang mencerminkan sifat Allah SWT ‫ي‬

adalah ….
A. Membantu teman memberi jawaban ketika ujian
B. Menyingkirkan duri dari tengah jalan
C. Membawakan tas seorang nenek yang lemah
D. Memasukan sebagian uang saku ke kotak amal

6. Allah SWT. maha berdiri sendiri, tidak membutuhkan siapapun serta apapun, karena Allah
bersifat ….

A. ‫ت‬ُ ‫اَل ُْم ِم ْي‬


B. ُّ ‫َالْ َق ِو‬
‫ي‬
C. ‫اَل ُْم ْح ِي‬
D. ‫اَلْ َقُّي ْو ُم‬

7. Allah SWT. akan mengampuni semua dosa yang kita lakukan jika kita meminta ampun kepada-
Nya. Karena Allah SWT. mempunyai sifat ….
A. Al-Halim C. Al-Afuww
B. Al-Ghofur D. As-Shobur

8. Jika bertamu tidak diizinkan masuk oleh pemilik rumah, hendaknya …


A. Tetap memaksa masuk
B. Menunggu sampai mendapat izin masuk
C. Tetap masuk dengan permisi
D. Segera Kembali pulang

9. Umat islam wajib meyakini terhadap qadha dan qadar Allah SWT. karena merupakan rukun
iman yang ke-6. Pengertian Qadha yaitu …
A. Ketentuan Allah SWT terhadap makhluk-Nya yang sudah terjadi
B. Ketentuan Allah SWT terhadap makhluk-Nya yang telah ditetapkan sejak zaman azali
C. Nasib yang dijalani setiap makhluk-Nya
D. Takdir yang bisa diubah oleh manusia

10. Perhatikan tabel di bawah !

NAMA KITAB NABI PENERIMA

1. TAURAT A. ISA AS
2. INJIL B. DAUD AS
3. ZABUR C. MUSA AS
4. AL-QUR’AN D. MUHAMMAD SAW
Pasangan nama kitab dengan nabi penerimanya yang paling tepat yaitu …
A. 1C dan 2A
B. 4D dan 3C
C. 3B dan 2D
D. 4D dan 1B

11. Meyakini dengan sepenuh hati bahwa Allah SWT telah mengutus para rasul sebagai teladan
hidup manusia di dunia agar selamat dunia dan akhirat merupakan …
A. Pentingnya iman kepada para rasul
B. Cara beriman kepada para rasul
C. Manfaat iman kepada para rasul
D. Pengertian iman kepada para rasul

12. Di bawah ini yang merupakan kalimat thayyibah istighfar yaitu …

A. ‫اَ ْكَب ُر‬ ُ‫اَللَّه‬


B. ُ‫ُس ْب َحا َن اللَّه‬
C. ‫اَ ْسَت ْغ ِف ُر اللَّه‬
D. ‫اء اللَّه‬ َ ‫َما َش‬

13. Ketika ada orang yang memberi kepercayaan kepada kita, sikap kita seharusnya ...
A. Menolak karena merasa tidak mampu
B. Menerima meskipun tidak mampu
C. Menghargai kepada yang memberi tugas
D. Menerima dan menjalankan sesuai kemampuan

14. Perhatikan Tabel !


No Pernyataan
1 Selalu memperingati temannya yang salah
2 Mengeluarkan infaq secara rutin
3 Menyebarkan rasa cinta dan kasih saying
4 Membagikan sebagian hartanya kepada anak yatim

Yang termasuk perilaku dermawan ditunjukkan oleh nomor ….


A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 2 dan 4
15. Perilaku yang harus kita hindari dari kisah Qorun yaitu ...
A. Malas
B. Kikir
C. Dengki
D. Mengadu domba

16. Di bawah ini sikap teguh pendirian yang dilakukan nabi Ibrahim as. yaitu …
A. Membantu ayahnya membuat berhala
B. Membantu orang tuanya menjual berhala
C. Mengajak umatnya untuk menyembah Allah SWT
D. Taat dan patuh pada aturan raja yang dhalim

17. Perhatikan tabel !


No Pernyaraan
1 Mendekatkan diri kepada Allah
2 Menambah harta kekayaan
3 Selalu ingat pada Allah
4 Membuat hati jadi gelisah
5 Menambah keimanan kepada Allah
Yang merupakan keutamaan membaca kalimah tahlil ditunjukkan oleh nomor ….
A. 1, 3, dan 5
B. 1, 2, dan 5
C. 1, 4, dan 5
D. 1, 2, dan 4

18. Fasik adalah perbuatan yang dilarang oleh ajaran islam, karena perbuatan fasik adalah
perbuatan setan yang senantiasa berperilaku menyimpang. Agar terhindar dari perbuatan fasik
hendaknya …
A. Membeli buku agama islam sebanyak-banyaknya
B. Menulis kalimah thayyibah di dalam rumah dengan indah
C. Mengkaji dan mempelajari Al-Qur’an serta mengamalkannya
D. Memisahkan diri dari orang-orang yang ada di sekeliling kita

19. Berikut yang termasuk cara menghindari sifat kikir adalah …


A. Membagikan semua rezeki kepada orang yang membutuhkan
B. Memberikan sebagian rezeki kepada orang yang membutuhkan
C. Menyadari bahwa harta benda akan dibawa mati
D. Menghambur-hamburkan harta dengan cara berfoya-foya
20. Setiap hari Senin, Ratih berangkat lebih pagi karena melaksanakan piket membersihkan
kelasnya. Perbuatan Ratih tersebut mencerminkan sikap …
A. Tanggung jawab
B. Bijaksana
C. Adil
D. Teguh pendirian

21. Arti dari kalimat thayyibah ِ ‫ِإنَّا لِلَّ ِه وِإنَّا ِإل َْي ِه ر‬
‫اجعُو َن‬ yaitu …
َ َ
A. Tiada tuhan selain Allah dan nabi Muhammad SAW sebagai utusan-Nya
B. Segala puji bagi Allah tuhan semesta alam
C. Sesungguhnya kami milik Allah, dan hanya kepada-Nya kami kembali
D. Dengan menyebut nama Allah yang maha pengasih lagi maha penyayang

22. Meyakini akan adanya hari akhir merupakan kewajiban bagi setiap mu’min. Sikap yang
mencerminkan iman kepada hari akhir yaitu …
A. Mengeluarkan seluruh harta benda
B. Menikmati kehidupan dunia
C. Beribadah sesuai kemauan
D. Beibadah serta beramal shaleh

23. Seorang mu’min hendaknya selalu bertawakkal kepada Allah SWT. Sikap bertawakkal yang
paling tepat adalah …
A. Semua diserahkan kepada Allah SWT
B. Tidak perlu repot dengan cita-cita
C. Yang penting berdo’a saja
D. Berusaha kemudian berdo’a

24. Perhatikan tabel di bawah !

SIFAT YANG WAJIB DI RASUL ARTINYA

1. SIDIQ A. JUJUR
2. AMANAH B. DAPAT DIPERCAYA
3. TABLIG C. MENYAMPAIKAN
4. FATHONAH D. CERDAS

Pasangan sifat yang wajib di rasul dan artinya yang paling tepat yaitu …
A. 1A dan 2C
B. 2B dan 4A
C. 3C dan 4D
D. 2B dan 3A
25. Sikap membeda-bedakan antara satu individu dengan individu yang lainnya merupakan
pengertian dari …
A. Pilih kasih C. Kasih sayang
B. Tanggung jawab D. Perhatian

II. Isilah titik-titik di bawah dengan jawaban yang benar !


1. Menyatakan diri bertaubat dengan cara mengucapkan kalimah …
2. Diantara sifat yang wajib di para rasul yaitu Amanah artinya …
3. Nama lain dari alam Barzah yaitu alam …
4. Berserah diri kepada Allah setelah berusaha dan berdo’a atas apa
yang telah diberikan-Nya merupakan pengertian …
5. Kitab zabur diturunkan kepada nabi …
6. Ketika mendapatkan musibah, maka hendaklah mengucapkan kalimah …
7. Hancurnya seluruh alam semesta beserta isinya merupakan pengertian …
8. Diantara sifat Allah yaitu Al-‘Afuww artinya …
9. Ketentuan Allah SWT terhadap makhluk-Nya sejak zaman azali adalah pengertian …
10. Allah SWT adalah Dzat yang maha membangkitkan, karena Allah bersifat …

III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan tepat!


1. Sebutkan tiga akhlak terpuji terhadap binatang!
2. Tulis pengertian Qada dan Qadar!
3. Sebutkan tiga tatakrama dalam bertamu!
4. Tulis empat jenis nama kitab beserta nabi yang menerimanya!
5. Sebagai seorang sahabat, apa yang dilakukan Abu Bakar As-Sidiq terhadap Rasulullah SAW
ketika hijrah ke Madinah?

Anda mungkin juga menyukai