Anda di halaman 1dari 3

BAB IV

PENJELASAN ATAS INFORMASI-INFORMASI NON KEUANGAN

4.1 Informasi Umum


Secara geografis, wilayah kerja BLUD Puskesmas Karang

Dapomerupakan dataran rendah/ tinggi yang terletak di Kecamatan Karang

Dapo. Luas wilayah BLUD Puskesmas Karang Dapo adalah 56.496 ha.

Adapun batas administratif wilayah kerja BLUD Puskesmas Karang Dapo

adalah sebagai berikut :

 Sebelah Utara berbatasan dengan kecamatan Muara Rupit

 Sebelah Timur berbatasan dengan kecamatan Bingin teluk

 Sebelah Selatan berbatasan dengan kecamatan Rawas Ilir

 Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Kab. Musi Rawas

Wilayah kerja BLUD Puskesmas Karang Dapo terdiri dari 8 Desa dan 1

keluarahan:

 Desa Kertasari
 Desa Rantau Kadam
 Desa Karang Dapo
 Kelurahan Karang Dapo
 Desa Biaro Baru
 Desa Biaro Lama
 Desa Aringin
 Desa Setia Marga
 Desa Bina Karya

4.2 Struktur Organisasi

Struktur Organisasi Pemerintah Kabupaten Musi Rawas Utara disusun


dengan berpedoman pada Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016

7
tentang Organisasi Perangkat Daerah dan Peraturan Menteri Dalam Negeri
Nomor 56 Tahun 2010 tentang Perubahan Pertama Atas Permendagri Nomor
57 Tahun 2007 tentang Petunjuk Teknis Penataan Organisasi Perangkat
Daerah, dengan mengeluarkan peraturan Bupati sebagai berikut:

1. Peraturan Daerah Kabupaten Musi Rawas Utara Nomor 01 Tahun 2019


tentang Perubahaan Atas Peraturan Daerah Kabupaten Musi Rawas Utara
Nomor 3 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat
Daerah Kabupaten Musi Rawas Utara (Lembaran Daerah Kabupaten Musi
Rawas Utara Tahun 2019 Nomor 1, Tambahan Lembaran Daerah
Kabupaten Musi Rawas Utara Nomor 1); dan

2. Peraturan Bupati Musi Rawas Utara Nomor 102 Tahun 2019 tentang
Perubahan Ketiga Atas Peraturan Bupati Musi Rawas Utara Nomor 67
Tahun 2016 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah
Kabupaten Musi Rawas Utara (Berita Daerah Kabupaten Musi Rawas
Utara Tahun 2019 Nomor 102).
Sumber daya manusia di BLUD Puskesmas Karang Dapo saat ini

sudah memenuhi tenaga ahli bidang Kesehatan. Tetapi masih ada

kekurangan tenaga kerja di bidang tenaga gizi, kesehatan masyarakat,

analis kesehatan, tenaga administrasi, kesehatan lingkungan, dan perawat

gigi, nutrisionist, bidan, perawat dokter umum, asisten apoteker .

Sebagaian besar tenaga masih berstatus non PNS.

Berikut ini profil ketenagaan di BLUD Puskesmas Karang Dapo:

No Jenis Tenaga PNS CPNS PTT TKSK NS Jumlah


1 Dokter Umum 2 - - 1 - 3
2 Dokter Gigi - - - - - -
3 Perawat Ahli (Ners) 3 1 - 2 - 6
Perawat Terampil 10 - - 22 - 32
4 Bidan 11 - 1 29 - 41
5 Apoteker 1 - - - - 1
6 Asisten apoteker 1 1 - 5 - 7
7 SKM - - - 2 - 2

8
8 Sanitarian - - - - - -
9 Nutrisianis/Ahli Gizi 1 - - - 1 2
10 Analis Kesehatan - 1 - - - 1
11 Perawat Gigi 1 - - - - 1
12 Kesehatan - 1 - - - 1
Lingkungan
13 Ekonomi - - - - - 0
14 Pisikologi - - - 1 - 1
Total 31 - 1 57 3 98
CS Puskesmas :2
Security Puskesmas :3
Supir Ambulance :2

TKS Murni :6
Kontrak Keuangan (SE) : 0

4.3 P
engungkapan Lainnya

Pada Bulan Desember 2016 sesuai amanat Peraturan Pemerintah Nomor


18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah telah melakukan perubahan SOTK
melalui Perda Nomor 3 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah dan Peraturan
Bupati Nomor 67 Tahun 2016 tentang Susunan Organisasi dan Tata Kerja
Perangkat Daerah Kabupaten Musi Rawas Utara.

Anda mungkin juga menyukai