Anda di halaman 1dari 2

Nomor : 25 /FA/PAN-PENGUJI/II/2023 Yogyakarta, 3 Juli 2023

Hal : Penetapan Penguji Skripsi

Kepada : Yth.…………………

Fakultas Farmasi UGM

Yogyakarta

Dengan hormat,

Bersama ini kami beritahukan bahwa sesuai dengan hasil rapat panitia penguji skripsi Fakultas Farmasi UGM pada hari ini,
Senin, 3 Juli 2023 dengan ini ditetapkan Penguji Skripsi untuk mahasiswa berikut ini :

No No. Mhs. Nama Penguji Judul Skripsi

1.Dr.rer.nat.apt. Nanang Fakhrudin, M.Si. Narrative Review: Aktivitas Kulit Jeruk


1. 16/397311/FA/10994 Ranizza Kamila 2.Dr.apt.Andayana Puspitasari G, M.Si.* Sebagai Immunomodulator
3.Dr. drh. Retno Murwanti, MP
Analisis Profil Disolusi Berbasis
1.Prof.Dr.Akhmad Kharis N, M.Si., Apt. Pendekatan Populasi Perangkat Lunak
2 16/393381/FA/10849 Lilis lisdiyanti 2.apt. Arief Rahman Hakim, M.Si.* Monolix pada Tablet Mucoadhesive
3.apt. Arif Nur Ikhsan, M.Pharm.Sci. Levofloksasin

Narrative Review: Evaluasi Sifat Fisik Dan


Ifthary Naqsya Putri 1.Dr.apt. Abdul Karim Zulkarnain, M.Si. Stabilitas Formula Sediaan Topikal
3. 18/429557/FA/11822 2.Dr.apt. Adhyatmika, M.Biotech.*
Ramadhani Ekstrak Tomat (Solanum Lycopersicum
3.Dr.rer.nat Ronny Martien, M.Si. L.) Sebagai Proteksi Uv Bagi Kulit

Gambaran Pengetahuan Masyarakat


1.apt. Niken Nur Widyakusuma, M.Sc.
4 18/429542/FA/11807 Eka Ade Styaningsih 2.Prof.Dr. apt. Susi Ari Kristina, M.Kes.* terhadap Penggunaan Suplemen Vitamin
3.apt. Septimawanto Dwi Prasetyo, M.Si. C di Kabupaten Purworejo

Peramalan Persediaan Obat Kelas Terapi


1.Dr. apt. Anna Wahyuni Widayanti, M.P.H
5 19/444891/FA/12249 Faiz Akbar Hastungkoro 2.Dr. apt. Dwi Endarti, M.Sc.* Analgesik Non-Opioid dengan Metode
3.apt. Septimawanto Dwi Prasetyo, M.Si. Trend Least Squares di Apotek UGM

Analisis Penerapan Strategi Pemasaran


1.Dr. apt. Dwi Endarti, M.Sc.
2.Apt. Muvita Rina Wati, M.Sc. Berbasis Marketing Mix dalam
6 19/438747/FA/12069 Elisabet MP Panjaitan
3.Prof.Dr.apt. Susi Ari Kristina, M.Kes* Pelaksanaan dan Pengelolaan Bisnis
4.Dr.apt. Anna Wahyuni W, MPH Apotek Universitas Gadjah Mada

Faktor-Faktor yang Mempengaruhi


1.Dr. B.S. Ari Sudarmanto, M.Si.
2.Dr. apt. Fita Rahmawati, Sp.FRS. Adekuasi Hemodialisis Pada Pasien
7 19/438754/FA/12076 Indriana Chrisnaningtyas
3.apt. Woro Harjaningsih, Sp. FRS.* Gagal Ginjal Kronik di Rumah Sakit Mardi
4.Prof. Dr. apt. Tri Murti Andayani, Sp.FRS. Rahayu Kudus.
No No. Mhs. Nama Penguji Judul Skripsi

Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap


1.Dr.apt. Nunung Yuniarti,M.Si.
Surya Assyifa 2.Dr.apt. Ika Puspita Sari,M.Si. BPJS dan Non-BPJS Terhadap Kualitas
8 19/440739/FA/12116
Tjahjanaputri 3.Dr.apt.Chairun Wiedyaningsih, M.Kes.* Pelayanan Kefarmasian di Rumah Sakit
4.Dr.apt. Anna Wahyuni Widayanti, M.P.H. Akademik Universitas Gadjah Mada

Kejadian Potentially Inappropriate


1.apt. Arief Rahman Hakim, M.Si. Medications Berdasarkan Beers Criteria
Muhammad Farhan 2.Dr. apt. Fita Rahmawati, Sp. FRS.
9 19/441560/FA/12177 2019 dan Efek Samping Obat Pada
Rasyid 3.Prof. Dr. apt. Zullies Ikawati* Pasien Geriatri Rawat Jalan di Salah Satu
4.apt. Niken Nur Widyakusuma, M.Sc. Rumah Sakit di Kota Yogyakarta

- Paling lambat 2 (dua) minggu setelah tim penguji skripsi ditetapkan, mahasiswa telah menghubungi para Penguji untuk
menentukan tanggal ujian sekaligus menyerahkan skripsi kepada Penguji.
- Naskah skripsi harus sudah diserahkan kepada para penguji paling lambat 3 (tiga) hari kerja sebelum ujian skripsi
dilaksanakan. Keterlambatan penyerahan naskah skripsi dapat menyebabkan penundaan pelaksanaan ujian skipsi.

Atas perhatian dan bantuannya diucapkan terima kasih.

Ditetapkan di Yogyakarta
Tanggal, 3 Juli 2023
Ketua Program Studi S1

Dr. Purwanto, M.Sc.,,Apt.


NIP. 198205052012121001
Keterangan : *) = Ketua Sidang

Catatan :Mahasiswa yang akan Ujian Pendadaran wajib mengisi :

1. http://ugm.id/DaftarTugasAkhirFarmasi
2. http://ugm.id/daftarujianskripsis1farmasi

Anda mungkin juga menyukai