Anda di halaman 1dari 3

PEMBERIAN & PENYUNTIKAN

VAKSIN HBO
No. Dokumen :
445/UPTD Pusk.NGR/
SOP/451/11/2016
SOP No Revisi : 00
Tanggal Terbit :
28/11/2016
Halaman : 1/3
UPTD
Maria Marselina Ngole
Puskesmas
NIP.19720513 199212 2 001
Nangaroro
1. Pengertian Pemberian dan Penyuntikan Vaksin HBO adalah Suatu tindakan
pemberian kekebalan terhadap kepada tubuh bayi terhadap
penyakit hepatitis dengan uniject secara intramuscular pada bayi
usia 0-7 hari
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk petugas
kesehatan( Perawat/Bidan) UPTD Puskesmas Nangaroro dalam
pemberian dan penyuntikan HBO
3. Kebijakan 1. Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Nangaroro Nomor : 445 /
UPTD Pusk.NGR / SK / 51 / 11 / 2016 tentang Pelayanan Klinis
Berkesinambungan
2. Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Nangaroro Nomor : 445 /
UPTD Pusk.NGR / SK / 450 / 11 / 2016 tentang
Penyelenggaran Imunisasi
4. Referensi 1. Permenkes RI No. 12 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan
Imunisasi
2. Modul Pelatihan Peningkatan Kapasitas Petugas Wakil
Supervisor Imunisasi
5. Prosedur 1. Alat :
a. Cool pack/kotak dingin air
b. Termos
c. Tempat sampah
d. Safety box /kotak pengaman
2. Bahan :
a. Kapas steril
b. Vaksin HBO
6. Langkah-langkah 1. Petugas memberikan KIE kepada orang tua bayi tentang
imunisasi meliputi jenis vaksin yang akan diberikan ,
manfaat , akibat bila tidak di imunisasi , kemungkinan
terjadinya KIPI dan upaya yang harus dilakukan,serta jadwal
imunisasi berikutnya
2. Petugas memberikan Informed consent kepada keluarga
bayi untuk dilakukan penandatanganan persetujuan atau
penolakan imunisasi
3. Petugas mencuci tangan
4. Petugas mengeluarkan vaksin HBO dari kemasan
5. Petugas mendorong dan tekan dengan cepat penutup jarum
ke dalam port, jarak antara penutup jarum dengan port akan
hilang dan terasa ada klik
6. Petugas mengoleskan kapas steril pada sudut 90 0 di 1/3
paha luar bayi sebelah kanan
7. Petugas memegang paha bayi sebelah kanan dengan ibu
jari dan jari telunjuk dan mengeluarkan penutup jarum
8. Petugas menekan reservoir (gelembung vaksin) untuk
memasukan vaksin, setelah reservoir kempes cabut uniject
dari paha bayi dan mengolesi dengan kapas steril
9. Petugas masukkan jarum ke dalam safety box
10. Petugas menyampaikan kepada orang tua bayi bahwa
tidakkan sudah selesai dilakukan
11. Petugas mencuci tangan
12. Petugas mencatat dalam buku register KIA dan KMS
7. Bagan alir -

8. Hal-hal yang perlu 1. Memberitahu ibu dan keluarga bahwa bayinya akan diberikan
diperhatikan vaksin HBO dengan cara disuntik
2. Posisikan bayi terlentang
3. Periksa tanggal kedauwarsa dan label VVM
4. Pastikan umur anak tepat untuk diimunisasi pada usia 0-7 hari
5. Pemberian imunisasi HBO sebaiknya ditunda pada kondisi
bayi :
a. Berat badan lahir rendah ( BBLR )
b. Bayi kuning
c. Bayi tidak sehat atau lemah
9. Unit Terkait Ruang Bersalin,Ruang vaksin/Imunisasi

10. Dokumen terkait 1. Register KIA


2. KMS
3. Informed consent
11. Rekaman historis No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
perubahan Diberlakukan

2/3
3/3

Anda mungkin juga menyukai