Anda di halaman 1dari 2

ANALISA MATERI

PROBLEM BASED LEARNING DALAM PENDALAMAN MATERI


PPG DALAM JABATAN BATCH 3 2022
LPTKA UIN SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG

Nama : KOKOM KOMALASARI


Kelas : 3I
Kelompok Mapel : PAI
Judul Modul : QURDIS

Judul Masalah :
PERAN TAMAN PENDIDIKAN AL-QURAN (TPA) DALAM MENGEMBANGKAN
KEMAMPUAN MEMBACA AL-QURAN BAGI PESERTA DIDIK DI SDS PASIRGEDE

No Komponen Deskripsi

1. Identifikasi Masalah (berbasis a. Menyelesaikan permasalahan


masalah yang ditemukan di
pembiasaan anak dalam kehidupan
lapangan)
sehari-hari dalam kemampuan membaca
Al qur’an
b. Memberikan gambaran tentang dampak
pembiasaan mengikuti Pendidikan di
Taman pendidikan Al Qur’an (TPA)
terhadap kemampuan membaca Al
Qur’an bagi anak di SDS PASIRGEDE.
2. Penyebab Masalah a. Kemampuan anak ketika membaca Al
(dianalisis apa yang menjadi
qur’an
akar masalah yang menjadi
pilihan masalah) b. Bagaimana dampak bagi anak mengikuti
kegiatan pendidikan di lembaga TPA
tersebut.
c. Bagaimana gambaran jika anak tidak
mengikuti pendidikan di lembaga TPA
tersebut.
3. Solusi Penentuan hukum menuntut ilmu, dijelaskan
Dikaitkan dengan teori/dalil yang dalam Q.S Al Mujadalah: 11 yaitu;
relevan
Sesuaikan dengan ِ‫جلِس‬ َٰ ‫م‬
َ ‫وا فِى ٱ ْل‬۟ ‫ح‬
ُ ‫س‬ ْ ‫ل لَك‬
َّ ‫ُم تَ َف‬ َ ‫ٰيََٓأيُّ َها ٱلَّ ِذ‬
َ ‫ين َءا َم ُن ٓو ۟ا ِإذَا قِي‬
langkah/prosedur yang sesuai ۟ ‫ٱنش ُز‬
‫وا‬ ُ ‫وا َف‬ ۟ ‫ٱنش ُز‬
ُ ‫ل‬ ْ ‫سحِ ٱللَّ ُه لَك‬
َ ‫ُم ۖ َوِإذَا قِي‬ ۟ ‫ح‬
َ ‫وا يَ ْف‬ ُ ‫ْس‬ َ ‫َفٱف‬
dengan masalah yang akan ۚ‫ت‬
ٍ ‫ج‬ َ ٰ ‫م َد َر‬ ۟ ‫ين ُأو ُت‬
َ ‫وا ٱ ْل ِع ْل‬ َ ‫ُم َوٱلَّ ِذ‬ ۟ ‫ين َءا َم ُن‬
ْ ‫وا ِمنك‬ َ ‫يَ ْر َفعِ ٱللَّ ُه ٱلَّ ِذ‬
dipecahkan ‫ير‬
ٌ ِ‫خب‬
َ َ‫ملُون‬ َ ‫ما تَ ْع‬ َ ِ‫َوٱللَّ ُه ب‬

Artinya: “Hai orang-orang beriman apabila


dikatakan kepadamu: “Berlapang-lapanglah
dalam majlis”, maka lapangkanlah niscaya Allah
akan memberi kelapangan untukmu. Dan
apabila dikatakan: “Berdirilah kamu”, maka
berdirilah, niscaya Allah akan meninggikan
orang-orang yang beriman di antaramu dan
orang-orang yang diberi ilmu pengetahuan
beberapa derajat. Dan Allah Maha Mengetahui
apa yang kamu kerjakan.”
Dan hadits rosul yang menjelaskan keutamaan
membaca Al Qur’an, yaitu;

‫ل‬ُ ‫ل رسو‬ َ ‫ قا‬: ‫ي اللَّه عن ُه قال‬


َ ‫عن عثمانَ بن عفانَ رض‬
َ َّ‫ن تَ َعل‬
‫م‬ َ « : ‫وسلَّم‬
ْ ‫خيركُم َم‬ َ ‫ه‬ ِ ‫هللا َعلَ ْي‬
ُ ‫صل ّى‬ ِ َّ‫الل‬
َ ‫ه‬
‫ال ُق ْرآنَ َوعلَّم ُه » رواه البخاري‬

Dari Usman bin Affan ra, Rasulullah saw.


bersabda, “Sebaik-baik kalian adalah yang
mempelajari al-Qur’an dan mengajarkannya.”
(HR. Tirmidzi);

Agama Islam memberikan tuntunan dan


anjuran untuk umatnya, dengan harapan
setelah membiasakan mengikuti pendidikan di
lembaga Taman Pendidikan Al qur’an (TPA)
anak mempunyai kemampuan yang lebih baik
dari sebelumnya dalam membaca Al Qur’an
disekolah SDS PASIRGEDE

Anda mungkin juga menyukai