Anda di halaman 1dari 8

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI

UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE


POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

Nomor : 016/UKM-KARATE/VII/2023 Ketapang, 09 Juli 2023


Lampiran : 1 (satu) berkas
Perihal : Undangan Open Tournament Karate

Kepada Yth.
Kepala SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA/SMK
Se-Kabupaten Ketapang
di Ketapang

Salam Karate, Oss…!

Sehubungan dengan akan diadakannya kegiatan Open Tournament UKM Karate


Politeknik Negeri Ketapang Direktur Cup I Tahun 2023, maka dengan ini kami mengundang
sekolah yang ada di Kabupaten Ketapang untuk dapat mengirimkan atlet terbaiknya dalam
mengikuti kegiatan tersebut, yang akan kami laksanakan pada:

Hari, tanggal : Sabtu-Minggu, 5 – 6 Agustus 2023


Waktu : 07.30 WIB - Selesai
Tempat : Politeknik Negeri Ketapang
Jalan Rangga Sentap-Dalong Kel. Sukaharja Ketapang

Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan keikutsertaannya kami
ucapkan terima kasih.

Ketua Panitia, Sekretaris Panitia,

BOBY SAPUTRA FEBY FEBIOLA


NIM. 308 2022 036 NIM. 407 2021 008

Mengetahui,
Ketua UKM Karate Pembina UKM Karate
Politeknik Negeri Ketapang Politeknik Negeri Ketapang

RONALD ANDIJA PUTRA HARIAN RAHMADI, S.T., MT


NIM. 406 2021 053 NUP. 1979 0910 200801 058

Tembusan :
1. Kepala DISPORA Kabupaten Ketapang
2. Direktur Politeknik Negeri Ketapang
3. Ketua Forki Kabupaten Ketapang
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

PETUNJUK TEKNIS
OPEN TOURNAMENT KARATE POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
DIREKTUR CUP I TAHUN 2023

I. NAMA KEGIATAN

“OPEN TOURNAMENT KARATE POLITEKNIK NEGERI KETAPANG


DIREKTUR CUP I 2023”

II. TUJUAN
1. Sebagai wadah pengembangan prestasi karate;
2. Membangun ketangguhan mental dan karakter para atlet;
3. Memasyarakatkan olahraga karate;
4. Mencari bibit-bibit karate berbakat.

III. PELAKSANAAN KEGIATAN


1. Pendaftaran Via Online (Form Excel)
- Pendaftaran online melalui whatsapp dengan mengirimkan form pendaftaran
yang telah diisi;
- Batas waktu pendaftaran online : tanggal 10 Juli – 31 Juli 2023
Catatan: pendaftaran melewati batas waktu/mendaftar pada saat verifikasi
pendaftaran tidak akan kami proses.
- Konfirmasi pendaftaran online:
Ronald Andija Putra : 0895615802169 (Ketua UKM Karate)
Boby Saputra : 0895622286621 (Ketua Panitia)
Andika : 082252046762 (ADM Pertandingan)
- Pendaftaran tidak dikenakan biaya (GRATIS)
- Khusus untuk pelatih/official harap bergabung dalam group whatsapp dengan
menghubungi salah satu nomor panitia di atas.

2. Verifikasi Pendaftaran
Hari, tanggal : Jum’at, 4 Agustus 2023
Waktu : 13.00 – 15.00 WIB
Tempat : Politeknik Negeri Ketapang
Jalan Rangga Sentap-Dalong Kel. Sukaharja Ketapang

3. Technical Meeting
Hari, tanggal : Jum’at, 4 Agustus 2023
Waktu : 15.00 – 17.00 WIB
Tempat : Politeknik Negeri Ketapang
Jalan Rangga Sentap-Dalong Kel. Sukaharja Ketapang
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

4. Pembukaan
Hari, tanggal : Sabtu, 5 Agustus 2023
Waktu : 07.30 WIB - Selesai
Tempat : Politeknik Negeri Ketapang
Jalan Rangga Sentap-Dalong Kel. Sukaharja Ketapang

5. Pertandingan
Hari, tanggal : Sabtu-Minggu, 5-6 Agustus 2023
Waktu : 07.30 – 21.00 WIB
Tempat : Politeknik Negeri Ketapang
Jalan Rangga Sentap-Dalong Kel. Sukaharja Ketapang

IV. JENIS DAN KELAS PERTANDINGAN


A. SD/MI
PUTRA PUTRI
1 Kata Perorangan 2 Kata Perorangan

B. SMP/MTs.
PUTRA PUTRI
1 Kata Perorangan 3 Kata Perorangan
2 Kumite Perorangan 4 Kumite Perorangan

C. SMA/MA/SMK
PUTRA PUTRI
1 Kata Perorangan 3 Kata Perorangan
2 Kumite Perorangan 4 Kumite Perorangan

V. KETENTUAN PESERTA
a. Peserta kejuaraan ini adalah siswa yang masih aktif dari sekolah negeri dan swasta
di seluruh wilayah Kabupaten Ketapang yang organisasi karate pada sekolah
tersebut adalah perguruan karate yang diakui PB FORKI;
b. Peserta yang bertanding mewakili sekolah;
c. Setiap peserta hanya boleh mewakili satu nama kontingen/sekolah;
d. Setiap peserta boleh mengikuti kelas kata dan kumite;
e. Peserta disetiap kelasnya tidak dibatasi;
f. Mengisi formulir pendaftaran dengan melampirkan pas foto ukuran 3x4
(menggunakan seragam sekolah) sebanyak 2 lembar;
g. Menyerahkan Foto copy Kartu Pelajar
h. Menyerahkan Surat Keterangan Berbadan Sehat dari Dokter
i. Menyerahkan Surat Rekomendasi/Keterangan dari Sekolah.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

VI. PELATIH/OFFICIAL
a. Setiap kontingen/sekolah wajib didampingi oleh Pelatih/Official;
b. Pelatih/Official setiap kontingen maksimal hanya 2 orang;
c. Mengisi formulir pendaftaran dengan melampirkan pas foto ukuran 3x4 sebanyak 2
lembar;
d. Menyerahkan surat tugas dari pihak sekolah;
e. Setiap Pelatih/ Official hanya boleh mewakili satu nama kontingen/sekolah;
f. Pelatih/Official WAJIB mengikuti Technical Meeting.

BERKAS SELURUH PESERTA DAN PELATIH/OFFICIAL DIMASUKKAN KEDALAM


STOPMAP:
- TINGKAT SD/MI : WARNA MERAH
- TINGKAT SMP/MTs : WARNA BIRU
- TINGKAT SMA/MA/SMK : WARNA KUNING

VII. PERATURAN DAN SISTEM PERTANDINGAN


a. Peraturan pertandingan sesuai aturan WKF terbaru (WKF Rules);
b. Menggunakan sistem gugur;
c. Tingkat SD/MI memainkan KATA Dasar pada babak Penyisihan-Semi Final dan
memainkan KATA Bebas/Tokui pada babak Final;
d. Tingkat SMP/MTs dan SMA/MA/SMK memainkan KATA Bebas (WKF List) dari
babak Penyisihan sampai babak Final;
e. Setiap peserta KATA diwajibkan memainkan KATA yang berbeda di setiap babak;
f. Seluruh peralatan pertandingan (termasuk hijab) disediakan sendiri oleh masing-
masing kontingen sesuai dengan peraturan serta standar WKF;
g. Setiap peserta wajib memiliki satu ID Card;
h. Peserta yang tidak sesuai dengan ketentuan Panitia, ADM Pertandingan dan
perwasitan akan di Diskualifikasi;
i. Pelatih/Official yang mendampingi atlet dilapangan adalah pelatih/official yang
terdaftar dan wajib menggunakan training pack, sepatu sport dan ID Card:
j. Hal-hal lain akan diputuskan pada saat Technical Meeting.

VIII. WASIT/JURI
Wasit/Juri yang bertugas memimpin pertandingan adalah Wasit/Juri yang
ditunjuk oleh pengurus Forki Ketapang.

IX. PROTES-PROTES
a. Protes terhadap keputusan Wasit/Juri ditiadakan;
b. Kesalahan tim Administrasi Pertandingan dapat diperbaiki;
c. Semua Peserta Wajib mematuhi peraturan Tim Administrasi Pertandingan dan
Keputusan Wasit/Juri.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

X. KESEHATAN
a. Tim kesehatan yang bertugas ditunjuk dan ditetapkan oleh Panitia Pelaksana;
b. Berdasarkan hasil pemeriksaan, Tim Kesehatan berhak menentukan seorang atlet
boleh atau tidak melanjutkan pertandingan;
c. Tim Kesehatan akan menangani dan melayani P3K atas cidera hanya ditempat
pertandingan;
d. Rujukan ke rumah sakit sepenuhnya tanggung jawab masing-masing kontingen.

XI. AKOMODASI, TRANSPORTASI DAN KONSUMSI


Akomodasi, transportasi dan konsumsi sepenuhnya menjadi tanggungan
masing-masing kontingen.

XII. PENGHARGAAN
a. Juara I, II dan III tiap kelas akan mendapatkan Medali dan Piagam Penghargaan;
b. Setiap Pelatih/Official dan seluruh peserta akan mendapatkan piagam peserta.

XIII. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat sebagai pedoman dalam pelaksanaan
kegiatan. Besar harapan kami agar kegiatan tersebut dapat berjalan dengan lancar
tanpa adanya suatu hambatan apapun serta dapat memberikan manfaat bagi semua
pihak. Atas dukungan dan kerjasama yang diberikan kami ucapkan terima kasih.

Ketapang, 09 Juli 2023

Ketua Panitia, Sekretaris Panitia,

BOBY SAPUTRA FEBY FEBIOLA


NIM. 308 2022 036 NIM. 407 2021 008
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

FORMULIR PENDAFTARAN
ATLET

KONTINGEN : ___________________________________________________

PERGURUAN : ___________________________________________________

NAMA LENGKAP : ___________________________________________________

TTL : ___________________________________________________

JENIS KELAMIN : ___________________________________________________

ALAMAT : ___________________________________________________

___________________________________________________

NO. WA : ___________________________________________________

GOL. DARAH : ___________________________________________________

KELAS YANG DIIKUTI : KATA

KUMITE
Foto
3x4

Ketapang, 2023
Peserta, Pelatih/Official,

______________________ ______________________

*SILAKAN DIPERBANYAK
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI
UNIT KEGIATAN MAHASISWA (UKM) KARATE
POLITEKNIK NEGERI KETAPANG
Jalan Rangga Sentap-Dalong, Kelurahan Sukaharja Kecamatan Delta Pawan
Kabupaten Ketapang – Kalimantan Barat, Kode Pos: 78813
Telepon: 089694154208 Email: ukmkaratepolitap@gmail.com

FORMULIR PENDAFTARAN
PELATIH/OFFICIAL

KONTINGEN : ___________________________________________________

PERGURUAN : ___________________________________________________

NAMA LENGKAP : ___________________________________________________

TTL : ___________________________________________________

JENIS KELAMIN : ___________________________________________________

ALAMAT : ___________________________________________________

___________________________________________________

NO. WA : ___________________________________________________

GOL. DARAH : ___________________________________________________

Foto
3x4

Ketapang, 2023
Pelatih/Official,

______________________

*SILAKAN DIPERBANYAK

Anda mungkin juga menyukai