Anda di halaman 1dari 2
cae BUPATI MINAHASA SELATAN Yth. 1, Para Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Para Kepala Bagian Setda 3. Para Camat se- Kabupaten Minahasa Selatan SURAT EDARAN NOMOR 12 TAtun 202 TENTANG PERUBAHAN CUTI BERSAMA PEGAWAI APARATUR SIPIL NEGARA TAHUN 2023 DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN MINAHASA SELATAN Menindaklanjuti Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 327 Tahun 2023, Nomor 1 Tahun 2023 dan Nomor 1 Tahun 2023 tanggal 29 Maret Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066 ‘Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 serta Perubahan atas Surat Edaran Bupati Minahasa Selatan Nomor 1 Tahun 2023 tanggal 20 Januari Tahun 2023 tentang Cuti Bersama Pegawai ‘Aparatur Sipil Negara Tahun 2023 di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Minahasa Selatan, maka disampaikan hal-hal sebagai berikut 1, Menetapkan Perubahan Cuti bersama Aparatur Sipil Negara Tahun 2028 yaitu pada NO] TANGGAL HARI KETERANGAN 1 23 Januari Senin | Tahun Baru Imlek 2574 kongzili 2. 23 Maret Kamis | Hari Suci Nyepi Tahun Baru Saka 1945 Rabu, Kamis, - 19,20,21,24 dan 3 i Jumat, Senin, | Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah 25 April dan Selasa 4 2 Juni Jumat | Hari Raya Waisak 5. | 26 Desember Selasa | Hari Raya Natal Jalan Trans Sulawesi, Pondang, Amurang Timur, Minahasa Selatan, Sulawesi Utara Laman www. minsel. go id Pol-el kantorbupatiminsel@gmail.com @ Dipindai dengan CamScanner 2. Cuti Bersama sebagaimana dimaksud pada poin 1 (satu) tidak mengurangi hak Cuti ‘Tahunan Aparatur Sipil Negara 3, Pegawai Aparatur Sipil Negara yang karena Jabatannya tidak diberikan hak atas cuti bersama, hak cuti thunannya ditambah sesuai jumlah cuti bersama yang tidak diberikan, Demikian disampaikan untuk dipedomani dan dilaksanakan. Ditetapkan di Amurang Padatanggal April 2023 ‘Tembusan: 4. Yih. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi di Jakarta; 2. Yih. Menteri Dalam Negeri di Jakarta; 3. Yth. Gubernur Sulawesi Utara di Manado; Jalan Trans Sulawesi, Pondang, Amurang Timur, Minahasa Selatan, Sulawesi Utara Laman www. minsel. go. id Pol-el kantorbupatiminsel@gmall.com @ Dipindai dengan CamScanner

Anda mungkin juga menyukai