Anda di halaman 1dari 3

KEPENGURUSAN DEWAN KEMAKMURAN MASJID

MUSHOLLA AL-AQSHO CLUSTER 7


TAHUN PERIODE 1441 - 1444 H / 2020 -2023 M
RUKUN TETANGGA 07 RUKUN WARGA 07
KELURAHAN CIWEDUS - KECAMATAN CILEGON
KOTA CILEGON

Cilegon, 14 Juli 2023


Nomor : 098/DKM/VII/2022
Lampiran : -
Perihal : Pemberitahuan Santunan Anak Yatim

Kepada Yth.
Bapak/Ibu Warga Bumi Rakata Asri Cluster 7
Di Bumi Rakata Asri

Assalaamu’alaikum Warahmatullaah wa Barakaatuh


Bismillaahirrahmaanirrahiim
Segala puji bagi Allah SWT atas semua limpahan rahmat-Nya. Shalawat dan salam semoga
selalu tercurah pada Rasulullah Muhammad SAW. Teriring do’a kami sampaikan, semoga Bapak/Ibu
warga Bumi Rakata Asri Cluster 7 senantiasa dalam lindungan Allah SWT dengan Rahman Rahim-
Nya, serta selalu eksis dalam menjalankan aktifitasnya. Amin.
“Mereka bertanya tentang apa yang mereka nafkahkan. Jawablah: "Apa saja harta yang
kamu nafkahkan hendaklah diberikan kepada ibu bapak, kaum kerabat, anak-anak yatim, orang-orang
miskin dan orang-orang yang sedang dalam perjalanan". Dan apa saja kebaikan yang kamu buat, maka
sesungguhnya Allah Maha Mengetahuinya.
(Q.S. Al Baqarah, 2:215)
Tentang dunia dan akhirat. Dan mereka bertanya kepadamu tentang anak yatim,
katakalah: “Mengurus urusan mereka secara patut adalah baik, dan jika kamu bergaul
dengan mereka, maka mereka adalah saudaramu; dan Allah mengetahui siapa yangmembuat kerusakan dari yang
mengadakan perbaikan. Dan jikalau Allahmenghendaki, niscaya Dia dapat mendatangkan kesulitan kepadamu.
Sesungguhnya Allah Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.
(Q.S. Al Baqarah, 2:220).
Demikian pula, keutamaan ini berlaku bagi orang yang meyantuni anak yatim
yang punya hubungan keluarga dengannya atau anak yatim yang sama sekali tidak punya hubungan
keluarga dengannya. Selanjutnya, dalam momentum bulan Muharrom 1445 H ini, jajaran pengurus
ibu-ibu Majlis Ta’lim Bumi Rakata Asri Cluster 7, bermaksud akan mengadakan kegiatan santunan
anak yatim yang In Sya Allah akan diadakan pada :
Hari/Tanggal : Jum’at, 28 Juli 2023 / 10 Muharram 1445 H
Waktu : 15.30 Wib (Ba’da Sholat Ashar) s/d Selesai
Tempat : Musholla Al_Aqso Bumi Rakata Asri Cluster 7
Sehubungan dengan hal tersebut di atas, dengan ini Pengurus ibu -ibu Majlis Ta’lim Bumi
Rakata Asri Cluster 7 menghimbau dan mengajak Bapak/Ibu warga Bumi Rakata Asri Cluster 7 dan
sekitarnya untuk turut serta berpasrtisipasi dan memberikan uluran tangan dan bantuannya berupa
dana serta kesediaannya untuk memberikan dana tersebut secara langsung kepada anak yatim yang
telah kami data sebelumnya agar anak yatim tersebut dapat berbahagia pada bulan yang penuh rahmat
ini.
KEPENGURUSAN DEWAN KEMAKMURAN MASJID
MUSHOLLA AL-AQSHO CLUSTER 7
TAHUN PERIODE 1441 - 1444 H / 2020 -2023 M
RUKUN TETANGGA 07 RUKUN WARGA 07
KELURAHAN CIWEDUS - KECAMATAN CILEGON
KOTA CILEGON

Demikian pemberitahuan ini kami sampaikan. Atas perhatian dan partisipasi


aktifnya,dihaturkan terima kasih. Teriring do’a, Semoga keikhlasan kita dalam beramal
dan bershodaqoh mendapatkan keridhoan dari Allah SWT, mengampuni kita dan melancarkan kita
terhadap segala urusan di dunia dan akhirat, Amiin amiin ya Robbal Alamiin.
Wassalamu’alaikum Warahmatullah Wabarakatuh

DKM Musholla Al_Aqso Majlis Ta’lim


Bumi Rakata Asri Cluster 7 Bumi Rakata Asri Cluster 7

TTD TTD

Ato Juhantono Masruhah


Ketua Ketua

Tembusan :
1. Yth. Ketua RT.007 Bumi Rakata Asri Cluster 7
2. Arsip
KEPENGURUSAN DEWAN KEMAKMURAN MASJID
MUSHOLLA AL-AQSHO CLUSTER 7
TAHUN PERIODE 1441 - 1444 H / 2020 -2023 M
RUKUN TETANGGA 07 RUKUN WARGA 07
KELURAHAN CIWEDUS - KECAMATAN CILEGON
KOTA CILEGON

PENANGGUNG JAWAB
KEGIATAN SANTUNAN ANAK YATIM
1445 H / 2023

1. Ketua : Masruhah
2. Sekretaris : Yuli Siti Fatimah
3. Bendahara : 1. Heni Kusumayani
2. Elis Ulfah
3. Alo hidayati

Untuk penarikan dana kegiatan santunan anak yatim 1445 H akan diambil oleh ibu – ibu
Majlis Ta’lim Bumi Rakata Asri Cluster 7 sebagai berikut :
1. Gang 1 : Bu Hasanah
2. Gang 2 : Tante Reny
3. Gang 3 : Bu Hasanah & Mama Nada
4. Gang 4 : Bunda Alo & Mama Sabrina
5. Gang 5 : Bu Bety & Mama Fika
6. Gang 6 : Bu Dian (Toni)
7. Gang 7 Bawah : Bu Ucu
8. Gang 7 Atas : Bu Elis

Demikian pemberitahuan ini disampaikan, atas bantuan bapak/ibu, diucapkan terima


kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb.

DKM Musholla Al_Aqso Majlis Ta’lim


Bumi Rakata Asri Cluster 7 Bumi Rakata Asri Cluster 7

TTD TTD

Ato Juhantono Masruhah


Ketua Ketua

Tembusan :
1. Ketua RT. 007/007 Bumi Rakata Asri
2. Arsip

Anda mungkin juga menyukai