Anda di halaman 1dari 1

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KABUPATEN JEMBER


Jalan KH.Wahid Hasyim Nomor 01 Jember 68137
Telepon (0331) 486008
Website: www.kemenagkabjember.com; E-mail: kabjember@kemenag.go.id

Nomor : B- 6110 /Kk.13.32.2/PP.00/07/2023 17 Juli 2023


Sifat : Segera
Lampiran : -
Perihal : Partisipasi Pawai Obor Peringatan 1 Muharram 1445 H

Yth. 1. Ketua Kelompok Kerja Madrasah Aliyah;


2. Ketua Kelompok Kerja Madrasah Tsanawiyah;
se Kabupaten Jember

Menindaklanjuti hasil rapat koordinasi Peringatan Tahun Baru Hijriyah 1 Muharram


1445 H pada tanggal 15 Juli 2023 aplikasi Zoom Meeting , dengan ini kami sampaikan hal-
hal sebagai berikut :
1. Kelompok Kerja Madrasah Aliyah 1, Kelompok Kerja Madrasah Aliyah 2,
Kelompok Kerja Madrasah Tsanawiyah 1, dan Kelompok Kerja Madrasah
Tsanawiyah 2, mengikutsertakan masing-masing 1.250 (seribu dua ratus lima
puluh) siswa dalam kegiatan Pawai Obor yang dilaksanakan oleh Pemkab
Jember pada tanggal 18 Juli 2023;
2. Kelompok Kerja Madrasah Aliyah dan Kelompok Kerja Madrasah Tsanwiyah
selain Kelompok Kerja Madrasah di poin 1 dapat mengirimkan guru dan atau
siswa untuk mengikuti kegiatan Pawai Obor;
3. Kelompok Kerja Madrasah yang mengikutsertakan guru dan atau siswa dalam
kegiatan Pawai Obor (poin 1 dan poin 2), menyampaikan laporan jumlah
peserta, jumlah armada berikut nomor polisi mobil pengantar kepada
Kankemenag Kabupaten Jember melalui narahubung Sdr. Anang Ismanto (no.
telpon /WA 081357696470) selambatnya Senin 17 Juli 2023 pukul 16.00 WIB.
Demikian atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan terima kasih.

Kepala Kantor,

Akhmad Sruji Bahtiar

Dokumen ini telah ditanda tangani secara elektronik.


Token : gLXyAc

Anda mungkin juga menyukai