Anda di halaman 1dari 2

PEMEINNTAH KABUPATEN LOMBOK TIMUR

KECAMATAN SAKRA BARAT


DESA PEJARING
Jl. Tanak Kaken – Pejaring, Desa Pejaring, Kecamatan Sakra Barat

BERITA ACARA
MUSYAWARAH DESA TENTANG PENDIRIAN
DAN PENGELOLAAN BUMDES DESA PEJARING
NO : 12/DS.PJR/2021

Berkaitan dengan pelaksanaan pendirian BUMDesa di Desa Pejaring


Kecamatan Sakra Barat Kabupaten Lombok Timur Provinsi Nusa Tenggara Barat
pada:
Hari dan Tanggal : Kamis, 30 Desember 2021
Jam : 08.30 Wita
Tempat : Aula Kantor Desa Pejaring
Telah diadakan kegiatan Musyawarah Desa (Musdes), yang telah dihadiri
oleh Pemerintah Desa, Badan Permusyawaratan Desa (BPD) Pengurus Bumdes
dan unsur lain yang terkait di Desa sebagaimana tercantum dalam daftar hadir
terlampir.

Pimpinan Musyawarah : Maswan, S.Pd


Notulen : Laila Minarni , S. Ak

No Peserta Musyawarah Unsur


1 Muhammad Ihsan Amin Kepala Desa
2 Maswan, S.Pd Bpd
3 Laila Minarni, S.Ak Sekdes
4 Masjudin Kasikom
5 Muhammad Abdul Kabir, S.Pd Pemuda
6. M. Hendri Kelompok Petani
7 M. Aulia Habiburrahman Karang Taruna

Setelah dilakukan pembahasan dan diskusi, selanjutnya seluruh peserta


Musyawarah Desa menyepakati beberapa hal yang berketetapan menjadi
kesepakatan akhir dari musyawarah yaitu:
1. Menetapkan perdes Bumdes
2. Menetapkan AD, ART, dan program kerja
3. Menetapkan kepengurusan Bumdes
4. Menetapkan modal awal Rp. 50.000.000., (Lima puluh juta rupiah).

Demikian berita acara ini dibuat dan disahkan dengan penuh


tanggungjawab agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya
DAFTAR HADIR

Anda mungkin juga menyukai