Anda di halaman 1dari 3

CONTOH PIDATO PENGANTAR OLEH MC ATAU PEMBAWA ACARA

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakartuh


Selamat pagi/siang/sore/malam
Salam sejahtera

Yth. ____________
Yth. ____________
Yth. ____________
serta ___________ yang kami banggakan/ sayangi/ yang berbahagia, dll PEMBUKAAN

Pertama-tama marilah kita panjatkan puja dan puji syukur kehadirat ALLAH SWT atas
segala limpahan nikmat sehingga pada ………….. kita semua diberikan kesempatan
bertatap muka dalam acara……………… . Perkenankanlah disini saya selaku pembawa
acara untuk menyampaikan susunan acara pada ……… ini yaitu:
1.Pembukaan
2.Sambutan-sambutan
3.Acara Inti
4.Penutup

Hadirin yang terhormat/ Saudara-saudara sekalian/ dll, marilah acara pada ………. Kita
buka dengan bacaac basmalah/ dll. Memasuki acara yang kedua adalah sambutan.
Sambutan yang pertama dari ………………….. Kepada Saudara/Bapak/Ibu …………… saya
persilahkan.
1. ______________________________ <pidato sambutan 1>

Demikian sambutan dari …………………


Terimaksih Bapak/Ibu……………..
Sambutan yang kedua dari ………………………………………………….. Kepada Saudara/Bapak/Ibu
…………… saya persilahkan.

2. ______________________________ <pidato sambutan 2>


ISI
Demikian sambutan dari …………………
Terimaksih Bapak/Ibu…………….., dst.

Hadirin yang terhormat/ Saudara-saudara sekalian/ dll


Memasuki acara ketiga adalah acara inti pada pertemuan ………… / pada
pagi/siang/sore/malam ini yaitu ………… yang akan disampaikan oleh ……….. Kepada
Saudara/Bapak/Ibu …………… saya persilahkan.

1. ______________________________ <pidato inti>

Terimaksih Bapak/Ibu…………….., InsyaAllah apa yang sudah ………… sampaikan akan kami
realisasikan sehingga menambah kualitas diri kami, ………………….. dll.

Hadirin yang terhormat/ Saudara-saudara sekalian/ dll


Acara demi acara telah kita lalui bersama, maka tibalah kita pada acara yang terakhir
yaitu penutup. Marilah acara pada …….. kita tutup dengan bacaan Hamdallah.
Terimakasih
\ atas kehadiran dan perhatian Bapak/Ibu pengurus/ kepada para undangan
dan hadirin sekalian, semoga kita dapat mengambil hikmah dan manfaat serta semoga PENUTUP
kita dapat bertemu dilain kesempatan.
Akhirulkallam Wabillahitaufik Walhidayah,
Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh
CONTOH PIDATO SAMBUTAN PELANTIKAN PENGURUS

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakartuh


Selamat pagi/siang/sore/malam
Salam sejahtera

Yth. ____________
Yth. ____________
PEMBUKAAN
Yth. ____________

Pertama-tama marilah kita panjatkan puja dan puji syukur kehadirat ALLAH SWT
atas segala limpahan nikmat sehingga pada ………….. kita semua diberikan kesempatan
bertatap muka dalam acara……………… .

Saudara-saudara para pengurus yang terhormat. Saudara-saudara pengurus baik


yang lama maupun yang baru.
Kita sekarang telah berada diambang pelaksanaan pelantikan yang baru, hasil
pemilihan dalam rapat lengkap, dan yang dipilih secara langsung, bebas dan rahasia.
Akhirnya kita tiba pada tujuan akhir, ialah untuk menyusun pengurus yang baru.
Menyaksikan jalannya rapat yang baru saja diadakan terkesan adanya saling mengerti,
saling hormat-menghormati pendapat masing-masing., meskipun ada perbedaan
ISI
pendapat namun itu dapat menjadi penambah motivasi bagi semua pihak. Karena
tentunya segala pendapat lahir demi untuk kemajuan kita bersama. Yang terpenting
semua sudah berjalan dengan lancar dalam suasana persaudaraan dan kekeluargaan
sehingga mencapai mufakat.
Marilah kebiasaan yang baik ini kita pelihara bersama untuk kita terapkan dalam
rapat-rapat selanjutnya. Karena dengan ini segala sesuatunya akan dapat terwujud
dengan sebaik-baiknya.

Demikian yang dapat saya sampaikan. Marilah kita mulai upacara pelantikan
para pengurus baru, dengan saya awali ucapan Bismillahirrahmanirrakhim. …
Terimakasih atas segala perhatian Bapak/ Ibu sekalian.
PENUTUP
Wassalamu’alaikum Warrahmatullahi Wabarrakatuh
1. SEMUA MEMBUAT NASKAH PIDATO
2. TEMA:
-PENDIDIKAN
-PENGETAHUAN DIHUBUNGKAN
DENGAN AGAMA/ PERKEMBANGAN
ZAMAN/ DLL
-TANTANGAN PELAJAR MASA KINI

Anda mungkin juga menyukai