Anda di halaman 1dari 11

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

SEKOLAH :
MATA PELAJARAN : TEKNOLOGI LAYANAN JARINGAN
KELAS / SEMESTER : XI / GANJIL
MATERI POKOK : DIAGRAM VOIP DAN KONSEP PBX DALAM
SOFTSWITCH
ALOKASI WAKTU : 6 X 45 MENIT (8 PERTEMUAN)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Siswa dapat :
1. Meningkatkan rasa syukur kepada tuhan YME
2. Mengembangkan sikap kerja sama dan teliti
3. Memahami diagram rangkaian operasi komunikasi VoIP
4. Memahami bagan dan konsep kerja Server softswitch berkaitan dengan PBX
5. Menalar diagram rangkaian operasi komunikasi VoIP
6. Menyajikan bagan dan konsep kerja Server softswitch berkaitan dengan PBX

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar (KD) Indikator
3.8 Memahami diagram 3.8.1 Menjelaskan diagram rangkaian komunikasi
rangkaian operasi VoIP
komunikasi VoIP 3.9.1 Menjelaskan cara kerja server softswitch
3.9 Memahami bagan dan dengan PBX
konsep kerja Server 3.9.2 Menguraikan konsep kerja server softswitch
softswitch berkaitan dengan PBX
dengan PBX
4.8 Menalar diagram 4.8.1 Mempresentasikan diagram rangkaian operasi
rangkaian operasi komunikasi VoIP
komunikasi VoIP 4.9.1 Mempresentasikan cara kerja server softswitch
4.9 Menyajikan bagan dan dengan PBX
konsep kerja Server
softswitch berkaitan
dengan PBX

C. MATERI PEMBELAJARAN
1. Diagram VoIP
2. Proses kerja dalam komponen diagram VoIP
3. Pengertian PBX
4. Proses kerja PBX server Softswitch

D. METODE PEMBELAJARAN
1. Pendekatan : Proses Ilmiah (Scientific)
2. Model Pembelajaran : Cooperative Learning Type dan pembelajaran berbasis
karya (project based learning)
3. Metode :

 Diskusi, untuk memahami konsep dan cara kerja VoIP.


 Penugasan, menganalisa cara kerja PBX
 Proyek mandiri, menngkoneksikan jaringan sofphone dengan VoIP Rakyat

E. MEDIA PEMBELAJARAN
 Video: memahami konsep dan cara kerja VoIP.
 Power point : “menganalisa cara kerja PBX”.
 Kasus : menngkoneksikan jaringan sofphone dengan VoIP Rakyat.

F. SUMBER BELAJAR
 Internet
 Buku Aktivitas belajar : Teknologi Layanan Jaringan XI (Erlangga)
 Referensi : jurnal tentang programming (IJACTI, IJCCR)
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN
Sikap : menerima, menjalankan, menghargai, menghayati, hingga mengamalkan
Pengetahuan : mengetahui, memahami, menerapkan, menganalisis,
mengevaluasi, hingga mencipta
Ketrampilan : mengamati, menanya, mencoba, menalar, menyaji, dan mencipta.
1) Pertemuan XXIX ( 6 X 45 menit)
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
(menit)
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
a. Orientasi kehadiran siswa menit
2) Guru dan siswa mengenalkan diri
3) Guru menjelaskan beberapa aktivitas belajar
dalam pemahaman tentang Konsep bandwith
4) Guru menggali komitmen siswa untuk
terlibat secara aktif dalam proses
pembelajaran

b. Apersepsi 1) Guru memberikan persepsi dengan


menampilkan video tentang pentingnya
teknologi VoIP
2) Siswa mengamati video tersebut dan
dirangsang untuk bertanya berkaitan video
tersebut
3) Guru merespon pertanyaan yang muncul
dengan video tersebut.
Kegiatan Inti 1) Guru memberikan tugas individu pada siswa 240
untuk mengerjakan Ulangan Akhir Bab 4 menit
bagian pilihan ganda, essay dan praktik
(pada halaman 184 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
2) Guru menjelaskan tentang konsep VoIP
dalam jaringan
3) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
(menit)
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
Zona aktifitas 1 bagian Uji Pengetahuan
(untuk tugas individu) dan bagian
praktikum serta eksperimen untuk tugas
kelompok (halaman 192 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
4) Setiap kelompok memaparkan hasil kerjanya
di depan kelas.
5) Guru membahas dan melakukan diskusi
tentang tugas yang diberikan.

Penutup 1) guru menyimpulkan hasil pembelajaran 15


dengan meresume VoIP menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

2) Pertemuan XXX ( 6 X 45 menit)


Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
Orientasi kehadiran siswa. menit
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru
Tahap Aktivitas Belajar Waktu

Apersepsi 1) Guru memberikan pemaparan tentang


karakteristik VoIP dalam jaringan
2) Siswa mengamati demonstrasi tersebut.
3) Guru memberikan pertanyaan seputar materi
tersebut.
4) Siswa memberikan respons terkait
demonstrasi tersebut
Kegiatan Inti 1) Guru menjelaskan tentang standar protokol 240
VoIP dalam jaringan menit
2) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
Zona aktifitas 2 bagian Uji Pengetahuan
(untuk tugas individu) dan bagian
praktikum serta eksperimen untuk tugas
kelompok (halaman 198 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
3) Setiap kelompok memaparkan hasil kerjanya
di depan kelas.
4) Guru membahas dan melakukan diskusi
tentang tugas yang diberikan.
5) Guru menjelaskan teknik kompresi suara atau
CODEC yang dapat diterapkan pada VoIP
Penutup 1) Guru menyimpulkan hasil pembelajaran dan 15
praktik pada pertemuan ini menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab
salam guru

3) Pertemuan XXXI ( 6 X 45 menit)


Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Orientasi kehadiran siswa. menit
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru

Apersepsi 1) Guru memberikan paparan awal tentang


arsitektur softswitch
2) Siswa mengamati demonstrasi tersebut.
3) Guru memberikan pertanyaan seputar contoh
materi yang didemokan.
4) Siswa memberikan respons terkait
demonstrasi tersebut
Kegiatan Inti 1) Guru menjelaskan perbedaan antara 240
softswitch dengan Switch PSTN menit
2) Guru menjelaskan model koneksi antar
perangkat end user
3) Guru dan siswa berdiskusi tentang arsitektur
jaringan softswitch
4) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
latihan praktik 1 (pada halaman 207-214
buku Teknologi Layanan Jaringan XI
Erlangga).
5) Guru dan siswa berdiskusi terhadap hasil
praktik tersebut
6) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
Zona aktifitas 3 bagian Uji Pengetahuan
(untuk tugas individu) dan bagian
praktikum serta eksperimen untuk tugas
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
kelompok (halaman 215 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
7) Setiap kelompok memaparkan hasil kerjanya
di depan kelas.
8) Guru membahas dan melakukan diskusi
tentang tugas yang diberikan.
Penutup 1) Guru menyimpulkan materi pembelajaran 15
pertemuan ini. menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

4) Pertemuan XXXII ( 6 X 45 menit)


Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
Orientasi kehadiran siswa. menit
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru

Apersepsi 1) Guru menjelaskan materi awal asterik


2) Siswa mengamati demonstrasi tersebut.
3) Guru memberikan pertanyaan seputar contoh
materi yang didemokan.
4) Siswa memberikan respons terkait
demonstrasi tersebut
Kegiatan Inti 1) Guru menjelaskan cara instalasi asterisk 240
dalam sebuah softswitch. menit
2) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
latihan praktik 2 (pada halaman 217-228
buku Teknologi Layanan Jaringan XI
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Erlangga).
3) Guru dan siswa berdiskusi terhadap hasil
praktik tersebut
4) Guru menjelaskan teknologi PBX dalam
sebuah sambungan telepon

Penutup 1) Guru menyimpulkan materi pembelajaran 15


pertemuan ini. menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

5) Pertemuan XXXIII ( 6 X 45 menit)


Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
Orientasi kehadiran siswa. menit
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru

Apersepsi 1) Guru merangkum materi dari empat


pertemuan sebelumnya
2) Guru memberikan pertanyaan tentang materi
yang telah disampaikan sebelumnya.
3) Siswa memberikan respons terkait pertanyaan
tersebut
Kegiatan Inti 1) Guru menjelaskan materi tentang PABX dan 240
softswitch menit
2) Guru memberikan tugas pada siswa untuk
bekerja dalam kelompok kecil maksimal
beranggotakan 3 orang untuk mengerjakan
Zona aktifitas 4 bagian Uji Pengetahuan
(untuk tugas individu) dan bagian
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
praktikum serta eksperimen untuk tugas
kelompok (halaman 235 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
3) Guru dan siswa saling berdiskusi dan
mengevaluasi hasil pengerjaan tersebut.
4) Siswa mengerjakan dan kemudian dievaluasi
secara bersama-sama dengan guru di kelas.
Penutup 1) Guru menyimpulkan materi pembelajaran 15
pertemuan ini. menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

6) Pertemuan XXXIV ( 6 X 45 menit)


Tahap Aktivitas Belajar Waktu
Pendahuluan 1) Guru mengucapkan salam dan mengecek 15
Orientasi kehadiran siswa. menit
2) Guru menanyakan konsep hasil belajar pada
pertemuan sebelumnya dan siswa memberi
jawaban sesuai pertanyaan guru

Apersepsi 1) Guru mereview materi tentang VoIP,


softswitch dan PBX
2) Guru memberikan pertanyaan tentang konsep
softswitch
3) Siswa memberikan respons terkait pertanyaan
tersebut
Kegiatan Inti 1) Guru memberikan tugas individu pada siswa 240
untuk mengerjakan Ulangan Akhir Bab 4 menit
bagian pilihan ganda, essay dan praktik
(pada halaman 236 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
2) Siswa mengerjakan dan kemudian dievaluasi
Tahap Aktivitas Belajar Waktu
secara bersama-sama dengan guru di kelas.
3) Guru membahas dan melakukan diskusi
tentang tugas yang diberikan.
4) Guru memberikan tugas individu pada siswa
untuk mengerjakan Ulangan Akhir
Semester Genap bagian pilihan ganda,
essay (pada halaman 239 buku Teknologi
Layanan Jaringan XI Erlangga).
5) Guru dan siswa melakukan evaluasi hasil
pekerjaan siswa
Penutup 1) Guru menyimpulkan materi pembelajaran 15
pada pertemuan ini. menit
2) Guru memberi salam, murid menjawab salam
guru

H. PENILAIAN HASIL BELAJAR


Aspek Teknik Penilaian Bentuk Instrumen
Sikap Observasi selama kegiatan Catatan dalam Jurnal guru
belajar
Pengetahuan 1. Menjelaskan diagram  Mengerjakan Zona
rangkaian komunikasi aktivitas ke 1 bab 4
VoIP Buku Ajar Teknologi
2. Menjelaskan cara Layanan Jaringan XI
kerja server softswitch (Erlangga)
dengan PBX  Mengerjakan Zona
3. Menguraikan konsep aktivitas ke 2 bab I
kerja server softswitch Buku Ajar Teknologi
dengan PBX Layanan Jaringan XI
(Erlangga)
 Mengerjakan Zona
aktivitas ke 3 bab 4
Buku Ajar Teknologi
Layanan Jaringan XI
(Erlangga)
 Mengerjakan Zona
aktivitas ke 4 bab 4
Buku Ajar Teknologi
Layanan Jaringan XI
(Erlangga)
 Mengerjakan Ulangan
Akhir bab 4 Buku Ajar
Teknologi Layanan
Jaringan XI (Erlangga)
 Mengerjakan Ulangan
Akhir Semester Genap
Buku Ajar Teknologi
Layanan Jaringan XI
(Erlangga)
Ketrampilan a) Unjuk kerja : presentasi Rubrik penilaian
masalah penelitian presentasi
b) Observasi : konsultasi Daftar ceklis ketrampilan
penyusunan proposal
c) Unjuk Kerja : Presentasi Rubrik penilaian
Hasil penelitian presentasi
d) Produk : Hasil dan Rubrik penilaian hasil
laporan penelitian penelitian

Anda mungkin juga menyukai