Anda di halaman 1dari 17

Ibnu Ismail Al-Jazari

Lahir:

Jazira, Negeri Artuqid (1136 M)

Wafat:

(1206 M)

Penemuan:

- mesin pompa air

- mesin engkol

- roda gigi

- penemu konsep dasar robot


Al Biruni

Lahir:

Kath, Uzbekistan (973 M)

Wafat:

(1048 M)

Penemuan:

- menemukan kecepatan cahaya lebih cepat dari kecepatan suara

- menyelesaikan perhitungan arah kiblat


Ibnu Al-Baitar

Lahir:
Malaga, Spanyol
Wafat:
Damaskus 646 H (1248 M) 55th
Penemuan:
- Ramuan herbal kanker (hindiba)
Ibnu Khaldun

Lahir:
Tunisia 732 H (1332 M)

Wafat:
Kairo, Mesir 808 H (1406 M)

Penemuan:
-pendiri ilmu historiografi, sosiologi dan ekonomi.
Ibnu Haitham
Lahir:
Bashrah, Buwaihiyah 354 H (965 M)

Wafat:
Qahirah, Fathimiyah 430 H ( 1040 M)

Penemuan:
- Kemera lubang jarum
Al Kindi Muhammad bin Zakariya Al-Razi

Lahir: Lahir:
Rayy, Teheran (251 H/ 865 M)
Kuffah (801 M)

Wafat: Wafat:
(313 H/925 M)
(873 M) 72th

Penemuan:
-Analisis kriptografi
-Frekuensi analisis Penemuan:
- Menemukan Alkohol.
- Menciptakan asam sulfur.
- membuat catatan tentang
penyakit cacar.
- memelopori bedah saraf dan
bedah mata.
Tsabit bin Qurrah Umar Khayyam

Lahir: Lahir:
Nishapur, Iran (1048 M)
Haran, Mesopotamia (833 M)

Meninggal: Meninggal:
Naisabur, Khorasan (1131 M) 83th
Baghdad (911 M)

Penemuan: Penemuan:

- jam matahari - pembuat tenda


Muhammad bin Musa Al-Khawarizmi

Lahir:

Bagdad (780 M)

Meninggal:

(847 M)

Penemuan:

- Penemu algoritma

- Penemu angka nol (0)

- penemu Aljabar
Ibnu Rusyd

Lahir:

Cordova, Spanyol (1126 M)

Meninggal:

Afrika Utara (1198 M)

Penemuan:

- Bidayat Al-Mujtahid

- Kulliyaat fi At-Tib (kuliah kedokteran

- Fasl Al-Maqal fi Ma Bain Al-Hikmat Wa Asy'syari'at


Al-Batani

Lahir:

Harran, Upper Mesopotamia, Turki (858 M)

Wafat:

Damaskus, Qasr al-JISS (929 M) 84th

Penemuan:

- penemuan penentuan tahun.

- menemukan fungsi kebalikan dari garis potong dan cosecan.

- memecahkan persamaan sin x = a cos x.

- menemukan rumus sin ×.

- menemukan tabel bayangan.


Al-Farabi

Lahir:

Utrar, Transoxiana, Turkestan 257 H (870 M)

Wafat:

Damaskus 339 H (950 M) 80th

Penemuan:

- teori akal.

- teori sepuluh Kecerdasan.


Ibnu Batutoh

Lahir:

Tangier, Maroko (1304 M)

Wafat:

Maroko (1368/1369 M) 64/65th

Penemuan:

- rihlah Ibnu Batutoh


Abu Musa Jabir bin Hayyan

Lahir:

Kuffah, Irak 750

Meninggal:

Kuffah, Irak 815

Penemuan:

- hukum perbandingan tetap.

- penemu parfum.
Abu Al- Zahrawi

Lahir:

Al Zahra, Andalusia (Spanyol) (936 M)

Wafat:

(1013 M)

Penemuan:

- Teori menjahit
Al Jahiz

Lahir:

Basra, Irak (781 M)

Wafat:

Baghdad (868 M) 93th

Penemuan:

- penemu teori evolusi


Abdus Salam

Lahir:

Jhang, Punjab, Pakistan

Wafat:

(1995) 70th

Penemuan:

- Penemu partikel Higgs Boson

Anda mungkin juga menyukai