Anda di halaman 1dari 2

PEMAKAIAN OBAT TETES MATA

No Dokumen : C.VII/SOP/ /PKM.


MPTR/IV/2018
SOP No. Revisi : 0
TanggalTerbit : April 2018
Halaman : 1/2
UPTD Yusminus,S.Kep.,Ns.
PUSKESMAS NIP : 19740208 199903 1 007
MAPITARA
1. Pengertian Penggunaan Obat Tetes Mata adalah sediaan berupa larutan atau suspensi
yang digunakan untuk mata dengan cara meneteskan obat pada selaput
lendir mata disekitar kelopak mata dan bola mata
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk Penggunaan Obat Tetes
Mata
3. Kebijakan Berdasarkan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Mapitara Nomor :
C.VII/SK/ /PKM.MPTR/III/2018 Tentang Pemberlakuan SOP Pelayanan
Obat
4. Referensi Direktorat Jenderal Bina Kefarmasian dan Alkes Departemen Kesehatan RI
Tahun 2006 tentang Pedoman Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas
Peraturan Menteri Kesehatan No. 74 Tahun 2016 tentang Standar
Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas.
5. Prosedur A. Mencuci tangan dengan sabun
dan atau B. Kepala ditengadahkan ke atas
langkah- C. Menekan jari telunjuk pada kelopak mata bagian bawah untuk membuka
langkah kantong konjungtiva
D. Obat diteteskan pada kantong konjungtiva
E. Mata ditutup selama 1-2 menit, jangan mengedip
F. Tangan dicuti untuk menghilangkan obat yang mengenai tangan
Peringatan :
Ujung alat penetes obat tetes mata jangan tersentuh oleh benda apapun
(termasuk mata) dan selalu ditutup rapat setelah digunakan
6. Bagan Alir
Mencuci tangan Kepala Menekan jari telunjuk
dengan sabun ditengadahkan pada kelopak mata
keatas bagian bawah untuk
membuka kantong
konjungtiva

Cuci tangan Mata ditutup selama Obat diteteskan


sampai bersih 1-2 menit tanpa pada kantong
dikedipkan konjungtiva

7. Unit Terkait Ruang Obat, Pustu/Polindes/Poskesdes, Ruang UGD, Tuang RIB, Ruang
RIU, Ruang MTBS
8. Rekaman Historis Perubahan

No Halaman Yang Dirubah Perubahan Tanggal mulai


diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai