Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SD Negeri 2 Mars


Kelas/ Semester : IV/Genap

Tema : Rekreasi ke kampung kerajinan

KB Ke- :1
Alokasi Waktu : 1 hari (4 x 35 Menit)

A. Kompetensi Inti (KI)


1. Tidak usah diisi dulu

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


1) BAHASA INDONESIA
NO Kompetensi Dasar NO Indikator Pencapaian

3.4. Membandingkan teks petunjuk penggunaan dua 3.4.1. Menyimpulkan perbedaan


alat yang sama dan berbeda fungsional antara dua alat
berdasarkan teks petunjuk
penggunaan yang diberikan.

4.4. Menyajikan petunjuk penggunaan alat dalam 4.4.1. Memperagakan pengunaan


bentuk teks tulis dan visual menggunakan dua alat yang sama dan
kosakata baku dan kalimat efektif berbeda dengan kosakata
yang baku

2) MATEMATKA
NO Kompetensi Dasar NO Indikator Pencapaian

3.4. Mengenal pola bilangan yang berkaitan dengan 3.4.1. Memberi contoh pola
kumpulan benda/gambar/gerakan atau lainnya bilangan yang terdapat
dalam kumpulan benda,
gambar, atau gerakan
3) IPA
NO Kompetensi Dasar NO Indikator Pencapaian

3.3. Mengidentifikasi macam-macam gaya, antara 3.3.1. Mendefinisikan gaya


lain: gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya sebagai pengaruh yang
gravitasi, dan gaya gesekan menyebabkan perubahan
dalam keadaan gerak atau
bentuk suatu benda
4.3. Mendemonstrasikan manfaat gaya dalam 4.3.1. Memberi contoh-contoh
kehidupan sehari-hari, misalnya gaya otot, gaya gaya dalam kehidupan
listrik, gaya magnet, gaya gravitasi, sehari-hari
dan gaya gesekan

4) PKN
NO Kompetensi Dasar NO Indikator Pencapaian

3.4. Mengidentifikasi berbagai bentuk 3.4.1. menjelaskan pentingnya


keberagaman suku bangsa, sosial, persatuan dan kesatuan dalam
dan budaya di Indonesia yang keberagaman suku bangsa,
terikat persatuan dan kesatuan sosial, dan budaya di
Indonesia.

C. Tujuan Pembelajaran
1.Bahasa Indonesia:
 Dengan Menyimpulkan perbedaan fungsional antara dua alat berdasarkan teks
petunjuk penggunaan yang diberikan. Siswa mampu Menganalisis perbedaan
fungsional dua alat yang berbeda dengan tepat
 Dengan Memperagakan pengunaan dua alat yang sama dan berbeda dengan kosakata
yang baku siswa Mampu menjelaskan perbedaan kosakata yang digunakan dalam
petunjuk penggunaan dengan tepat

2.Matematika:
Dengan Memberi contoh pola bilangan yang terdapat dalam kumpulan benda, gambar,
atau gerakan Siswa Mampu mengidentifikasi pola bilangan dalam kumpulan benda,
gambar, atau gerakan disekitar dengan tepat.

3.IPA
 Dengan Mendefinisikan gaya sebagai pengaruh yang menyebabkan perubahan dalam
keadaan gerak atau bentuk suatu benda siswa dapat menjelaskan penyebab perubahan
suatu benda dengan baik
 Dengan Memberi contoh-contoh gaya dalam kehidupan sehari-hari siswa dapat
mengetahui dengan jelas tentang pengaruh gaya di kehidupan sehari-hari

4.PKN
Dengan menjelaskan pentingnya persatuan dan kesatuan dalam keberagaman suku
bangsa, sosial, dan budaya di Indonesia. siswa dapat memahami akan pentingnya
persatuan dan kesatuan di indonesia.

D. Materi Pembelajaran
1. BAHASA INDONESIA
Memahami teks petunjuk penggunaan dan mengidentifikasi perbedaan fungsional dua
alat yang berbeda
2. MATEMATIKA
Pola Bilangan pada kumpulan benda/gambar/gerakan atau lainnya.
3. IPA
Mendefinisikan gaya sebagai pengaruh yang menyebabkan perubahan dalam keadaan
gerak atau bentuk suatu benda dan contoh-contoh sederhana untuk memahami konsep
gaya.
4. PKN
Konsep persatuan dan kesatuan di Indonesia

E. Kegiatan Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi
Waktu

Pendahulua a. Guru membuka pelajaran dengan menyapa peserta didik dan 15


n menanyakan kabar mereka.
Menit
b. Guru meminta salah seorang peserta didik untuk memimpin doa.
c. Mempersiapkan siswa secara fisik dan psikis untuk mengikuti
pembelajaran dengan baik
d. Guru melakukan apersepsi sebagai awal komunikasi guru
sebelum melaksanakan pembelajaran inti. Dengan mengajak
siswa membayangkan rekreasi ke taman pintar
e. Guru memberi motivasi kepada peserta didik agar semangat
dalam mengikuti pembelajaran yang akan dilaksanakan.
f. Siswa mendengarkan penjelasan dari guru kegiatan yang akan
dilakukan hari ini dan apa tujuan yang akan dicapai dari kegiatan
tersebut dengan bahasa yang sederhana dan mudah dipahami
peserta didik.

Inti Menganalisis Perbedaan Fungsional Alat 15


Pada awal pembelajaran, guru menstimulus siswa dengan
Menit
memberikan narasi:
“keindahan selalu identik dengan kesenian, sekarang saya akan ajak
kalian untuk membayangkan berkunjung ke kampung kesenian, apa
saja yang ada di sana dan apa yang bis akita pelajari dari berkunjung
ke kampug kesenian.”
Guru menyediakan 2 buah alat yang berbeda beserta teks
petunjuknya.
a. Siswa diberikan dua alat yang berbeda, misalnya alat ukir dan alat
ukur.
b. Mereka diminta untuk membaca teks petunjuk penggunaan
masing-masing alat.
c. Siswa harus menyimpulkan perbedaan fungsional antara dua alat
tersebut berdasarkan teks petunjuk penggunaan.

Memperagakan Penggunaan Alat 15


a. Guru membagi siswa menjadi beberapa kelompok, tiap kelompok
Menit
terdiri dari 2 siswa
b. Setiap kelompok diberikan dua alat yang sama dan dua alat yang
berbeda.
c. Mereka harus memperagakan penggunaan alat-alat tersebut dan
menggunakan kosakata yang baku yang sesuai dengan petunjuk
penggunaan.
d. Setelah selesai, pasangan siswa mempresentasikan perbedaan
penggunaan dan kosakata yang digunakan dalam petunjuk
penggunaan.
Menemukan Pola Bilangan 35
a. Guru Menyusun alat ukur menjadi dua kelompok (kelompok
Menit
ganjil dan kelompok genap)
b. Siswa mengidentifikasi pola bilangan dari susunan alat ukur
tersebut
c. Mereka mencatat pola bilangan yang ditemukan dan mencoba
menjelaskan aturan atau rumus yang menggambarkan pola
tersebut.
Mengidentifikasi gaya di sekitar 30
a. Siswa diberikan beberapa eksperimen sederhana yang melibatkan Menit
gaya
b. Guru meminta siswa memegang alat ukir lalu menjatuhkanya dan
mengosokan penggaris ke rambut kemudian di tempelkan ke
potongan kertas
c. Siswa mengamati perubahan gerak atau bentuk benda-benda
tersebut
d. Siswa mencatat pengamatan mereka tentang perubahan gerak atau
bentuk benda-benda tersebut dan menjelaskan apa yang
menyebabkan perubahan tersebut.
Pemahaman konsep keberagaman dan persatuan 25
a. Pertama guru menjelaskan apa itu keberagaman dan persatuan Menit
b. Kemudian guru memberikan perbandingan jika kita membuat
sebuah kerajinan di kampung kerajinan apa yang terjadi jika kita
dalam membuatnya secara kelompok dan individu
c. Siswa diminta menganalisis dari perbandingan tersebut secara
kelompok
d. Setiap kelompok mempresentasikan hasil diskusi mereka
e. Guru memberikan penjelasan tambahan jika diperlukan
Penutup a. Siswa bersama – sama guru membuat rangkuman/ simpulan dari 5
kegiatan tersebut.
Menit
b. Guru meminta salah seorang peserta didik untuk memimpin doa.

Anda mungkin juga menyukai