Anda di halaman 1dari 3

Kartu Soal Pilihan Ganda

Satuan Pendidikan : SMP Penyusun : Ayyub Zulfajrin, S.Pd.


Mata Pelajaran : IPA Kurikulum : K-13
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Dasar : Kunci Jawaban : B Sumber Buku :
Menerapkan konsep pengukuran Widodo, W., Rachmadiarti, F., &
berbagai besaran dengan Hidayati, S. (2017). Ilmu
menggunakan satuan standar Pengetahuan Alam. Jakarta:
(baku) Pusat Kurikulum dan
Materi : Nomor Soal : 1 Perbukuan, Balitbang,
Objek IPA dan Pengamatannya Kemendikbud.
Indikator Soal : Soal :
3. 1. 1 Peserta didik mampu Perhatikan gambar pot yang berisi tanaman berikut!
memadukan berbagai macam
besaran melalui hasil pengamatan
suatu object yang berisi tanaman

sumber: Pinterest.com

Jawaban yang paling tepat terkait dengan besaran dan satuan yang
dapat mendeskripsikan pot berisi tanaman di atas adalah ….
a. panjang tanaman (km), massa tanaman (kg), luas permukaan
daun (cm2)
b. panjang tanaman (cm), massa tanaman (g), luas permukaan daun
(cm2)
c. panjang tanaman (cm), massa tanaman (kg), laju pertumbuhan
tanaman (cm/hari)
d. volume air penyiraman (L), laju pertumbuhan (cm/hari), luas
permukaan daun (cm3)

Satuan Pendidikan : SMP Penyusun : Ayyub Zulfajrin, S.Pd.


Mata Pelajaran : IPA Kurikulum : K-13
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Dasar: Kunci Jawaban: A Sumber Buku:
Menerapkan konsep pengukuran Widodo, W., Rachmadiarti, F., &
berbagai besaran dengan Hidayati, S. (2017). Ilmu
menggunakan satuan standar Pengetahuan Alam. Jakarta:
(baku) Pusat Kurikulum dan
Materi: Nomor Soal: 2 Perbukuan, Balitbang,
Objek IPA dan Pengamatannya Kemendikbud.
Indikator Soal : Soal :
3. 1. 2 peserta didik dapat Perhatikan gambar berikut!
menghitung massa benda melalui
hasil pengamatan skala pada neraca
Ohaus
Sumber : Dok.Kemdikbud
Tentukan hasil pengukuran massa benda yang di tunjukkan neraca
Ohauss di atas!
a. 197,5 g
b. 197,6 g
c. 190,7 g
d. 190,8 g

Satuan Pendidikan : SMP Penyusun : Ayyub Zulfajrin, S.Pd.


Mata Pelajaran : IPA Kurikulum : K-13
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Dasar: Kunci Jawaban : B Sumber Buku :
Menerapkan konsep pengukuran Widodo, W., Rachmadiarti, F., &
berbagai besaran dengan Hidayati, S. (2017). Ilmu
menggunakan satuan standar Pengetahuan Alam. Jakarta:
(baku) Pusat Kurikulum dan
Materi : Nomor Soal : 3 Perbukuan, Balitbang,
Objek IPA dan Pengamatannya Kemendikbud.
Indikator Soal : Soal :
3. 1. 3 peserta didik dapat Siswa SMP Harapan menanam jagung di kebun sekolah, pada awal
menghitung laju pertumbuhan pengukuran, tinggi jagung dari permukaan tanah 10 cm. Selang 15
dengan menggunakan satuan dasar hari kemudian, ternyata tinggi tanaman menjadi 45 cm. Berapakah
dalam Satuan International laju pertumbuhan jagung tersebut?
a. 2,1
b. 2,3
c. 2,5
d. 3,2
e. 3,5

Satuan Pendidikan : SMP Penyusun : Ayyub Zulfajrin, S.Pd.


Mata Pelajaran : IPA Kurikulum : K-13
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Dasar: Kunci Jawaban : d Sumber Buku :
3.7 Menganalisis interaksi antara Widodo, W., Rachmadiarti, F., &
makhluk hidup dan lingkungannya Hidayati, S. (2017). Ilmu
serta dinamika populasi akibat Pengetahuan Alam. Jakarta:
interaksi tersebut Pusat Kurikulum dan
Materi : Nomor Soal : D Perbukuan, Balitbang,
Sistem Organisasi Kehidupan Kemendikbud.
Indikator Soal : Soal :
3. 7. 1 peserta didik dapat Bagian berikut yang tidak dimiliki oleh sel hewan adalah ….
membedakan sel tumbuhan dan sel a. inti sel
hewan berdasarkan pemahaman b. cairan sel/Sitoplasma
siswa terhadap organel penyusun c. membrane sel
sel hewan dan sel tumbuhan. d. dinding sel

Satuan Pendidikan : SMP Penyusun : Ayyub Zulfajrin, S.Pd.


Mata Pelajaran : IPA Kurikulum : K-13
Tahun Pelajaran : 2022/2023
Kompetensi Dasar: Kunci Jawaban : c Sumber Buku :
3.7 Menganalisis interaksi antara Widodo, W., Rachmadiarti, F., &
makhluk hidup dan lingkungannya Hidayati, S. (2017). Ilmu
serta dinamika populasi akibat Pengetahuan Alam. Jakarta:
interaksi tersebut Pusat Kurikulum dan
Materi : Nomor Soal : Perbukuan, Balitbang,
Sistem Organisasi Kehidupan Kemendikbud.
Indikator Soal : Soal :
3. 7. 2 peserta didik dapat Berikut organ-organ dalam sistem pencernaan pada manusia!
mengurutkan organ-organ yang 1. Mulut
terspesialisasi pada Sistem organ 2. Rectum
berdasarkan hasil studi literatur 3. Anus
tentang urutan proses pencernaan 4. Usus halus
pada sistem pencernaan 5. Esophagus
6. Lambung
7. Usus besar
Urutan proses pencernaan makanan yang benar adalah….
a. 1 – 4 – 3 – 2 – 5 – 6 – 7
b. 1 – 4 – 3 – 2 – 6 – 5 – 7
c. 1 – 5 – 6 – 4 – 7 – 2 – 3
d. 1 – 5 – 6 – 7 – 2 – 3 – 4

Anda mungkin juga menyukai