Himpunan 4

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 11

BAB 2

1. MENGGAMBAR DIAGRAM VENN


2. DIAGRAM VENN DALAM KEHIDUPAN
Diagram Venn
Diketahui: Himpunan Semesta = S
S = { Agi, Aldy, Alena, Atsa, Dafa, Faris, Isma,
Micka, Puri, Rila, Reno, Tira, Yossi }
Himpunan 7A = { Alena, Dafa, Isma, Micka}
Himpunan 7B = { Atsa, Faris, Puri, Reno, Yossi }

Gambarlah diagram Venn untuk menyatakan


himpunan di atas
Jawab:

S Tira
7A 7B

Alena Puri
Isma Dafa Reno Yossi
Faris
Micka Atsa

Rila Agi Aldy

Lengkapi semua anggota 7A


Lengkapi semua anggota 7B Langkah-Langkah

Lengkapi semua anggota S yang Membuat


bukan anggota 7A dan 7B Diagram Venn
Diagram Venn
Diketahui: Himpunan Semesta = S
S = { 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 }
A = { 1, 2, 5 }
B = { 5, 6, 7, 8 }
Gambarlah diagram Venn untuk menyatakan
himpunan di atas
Jawab:

Langkah-Langkah Membuat Diagram Venn


5 adalah anggota yg sama dimiliki
oleh himpunan A dan B
Lengkapi semua anggota A
Lengkapi semua anggota B
Lengkapi semua anggota S yang
bukan termasuk anggota A dan B
Diagram Venn
Diketahui: Himpunan Semesta = S
S = { 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7 }
A = { 1, 2, 5 }
B = { 1, 2, 5, 6, 7 }
Gambarlah diagram Venn untuk menyatakan
himpunan di atas
Jawab:

Langkah-Langkah Membuat Diagram Venn


Semua anggota Himpunan A adalah anggota B
Lengkapi semua anggota B

Lengkapi semua anggota S yang


bukan termasuk anggota A dan B
Diagram Venn
Diketahui: Himpunan Semesta = S
S = { 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14 }
A = { 1, 2, 3, 4, 5, 6 }
B = { 2, 4, 6, 7, 8, 10 }
C = { 3, 6, 7, 9, 12 }
Gambar diagram Venn untuk menyatakan himpunan di atas
Jawab:

Langkah-Langkah Membuat Diagram Venn


6 adalah anggota yg sama dimiliki oleh himpunan A, B dan C

6, 2, 4 adalah anggota yg sama dimiliki oleh himpunan A dan C

6, 7 adalah anggota yg sama dimiliki oleh himpunan B dan C

3, 6 adalah anggota yg sama dimiliki oleh himpunan B dan C

Lengkapi semua anggota A

Lengkapi semua anggota B

Lengkapi semua anggota C

Lengkapi semua anggota S yang bukan anggota A, B dan C


CONTOH 1 Dalam Kehidupan Sehari-Hari
Dari 32 siswa terdapat 21 orang gemar melukis, 16
orang gemar menari dan 10 orang gemar keduanya.
a. Ada berapa orang siswa yang hanya gemar melukis?
b. Ada berapa orang siswa yang hanya gemar menari?
c. Ada berapa orang siswa yang tidak gemar keduanya?
Jawab:
n(S) = 32
A = {siswa gemar melukis} n(A) = 21
B = {siswa gemar menari} n(B) = 16
A  B = {siswa gemar keduanya} n(A  B) = 10
(A  B)c = {siswa tidak gemar keduanya}
32 – ( 11+ 10 + 6 ) = 5

Perhatikan Diagram Venn berikut

S A B

11 10 6

a. Ada 11 siswa yang hanya gemar melukis

b. Ada 6 siswa yang hanya gemar menari

c. Ada 5 siswa yang tidak gemar keduanya


CONTOH 2 Dalam Kehidupan Sehari-Hari
Dari 60 siswa terdapat 20 orang suka bakso, 46
orang suka siomay dan 5 orang tidak suka keduanya.
a. Ada berapa orang siswa yang suka keduanya?
b. Ada berapa orang siswa yang hanya suka bakso?
c. Ada berapa orang siswa yang hanya suka siomay?
Jawab:
n(S) = 60 {Seluruh Siswa}
Misalnya : A = {siswa suka bakso} n(A) = 20
B = {siswa suka siomay} n(B) = 46
(A  B)c = { tidak suka keduanya} n((A  B)c) = 5
Misal A  B = {suka keduanya} n(A B) = x
{siswa suka bakso saja} = 20 - x
{siswa suka siomay saja} = 46 - x
S
Perhatikan
A 20 - x x 46 - x B Diagram
5 Venn berikut
n(S) = (20 – x) + x + (46 – x ) + 5
60 = 71 – x
x = 71 – 60 CARA 1
x = 11
a. Yang suka keduanya adalah x = 11 orang
b. Yang suka bakso saja adalah 20 -x = 20 -11= 9 orang
c. Yang suka siomay saja adalah 46 - x = 46 -11= 35 orang
CONTOH 2 Dalam Kehidupan Sehari-Hari
Dari 60 siswa terdapat 20 orang suka bakso, 46
orang suka siomay dan 5 orang tidak suka keduanya.
a. Ada berapa orang siswa yang suka keduanya?
b. Ada berapa orang siswa yang hanya suka bakso?
c. Ada berapa orang siswa yang hanya suka siomay?
Jawab:
n(S) = 60 {Seluruh Siswa}
Misalnya : A = {siswa suka bakso} n(A) = 20
B = {siswa suka siomay} n(B) = 46
(A  B)c = { tidak suka keduanya} n((A  B)c) = 5

Seluruh Siswa – Tidak Suka Keduanya = Gabungan Suka Bakso & Siomay

60 − 5 = 𝐴 ∪ 𝐵

55 = 𝐴 ∪ 𝐵
Gabungan Suka Bakso & Siomay = Suka Bakso + Suka Siomay – Suka Keduanya

𝐴 ∪ 𝐵 = 20 + 46 − 𝑆𝑢𝑘𝑎 𝐾𝑒𝑑𝑢𝑎𝑛𝑦𝑎
55 = 66 − 𝐴 ∩ 𝐵
𝐴 ∩ 𝐵 = 66 − 55
CARA 2 𝐴 ∩ 𝐵 = 11

a. Yang suka keduanya adalah 11 orang


b. Yang suka bakso saja adalah 20 -11= 9 orang
c. Yang suka siomay saja adalah 46 -11= 35 orang
CONTOH 2 Dalam Kehidupan Sehari-Hari
Dari 60 siswa terdapat 20 orang suka bakso, 46
orang suka siomay dan 5 orang tidak suka keduanya.
a. Ada berapa orang siswa yang suka keduanya?
b. Ada berapa orang siswa yang hanya suka bakso?
c. Ada berapa orang siswa yang hanya suka siomay?
Jawab:
n(S) = 60 {Seluruh Siswa}
Misalnya : A = {siswa suka bakso} n(A) = 20
B = {siswa suka siomay} n(B) = 46

Jumlah = 66

Tidak mungkin Jumlah siswa suka bakso dan suka siomay


menjadi 66 padahal seluruh siswa hanya 60 siswa. Jika
ada 5 orang tidak suka keduanya artinya Jumlah siswa
suka bakso dan suka siomay haruslah 55 siswa.

𝑛(𝐴 ∩ 𝐵) = 66 − 55
𝑛(𝐴 ∩ 𝐵) = 11

CARA 3
a. Yang suka keduanya adalah 11 orang
b. Yang suka bakso saja adalah 20 -11= 9 orang
c. Yang suka siomay saja adalah 46 -11= 35 orang
CONTOH 3 Dalam Kehidupan Sehari-Hari
Dari 100 siswa di Sekolah X terdapat :
40 siswa memilih Ekstrakulikuler Basket
50 siswa memilih Ekstrakulikuler Voli
40 siswa memilih Ekstrakulikuler Bulutangkis
10 siswa memilih Ekstrakulikuler Basket & Voli
15 siswa memilih Ekstrakulikuler Voli & Bulutangkis
12 siswa memilih Ekstrakulikuler Bulutangkis & Basket
5 siswa memilih Ketiga Ekstrakulikuler dan
2 Siswa tidak memilih semua Ekstrakulikuler.
Buat Diagram Venn dari Data diatas!

S= Basket Ada 10
Voli
100 = 40 = 50
5
23 30

5
7 10

Ada 15
Ada 12 18
2
Bulutangkis = 40
LATIHAN
Dari …. siswa di Sekolah Y terdapat :
… siswa menyukai Mapel IPA
… siswa menyukai Mapel SENI
… siswa menyukai Mapel BAHASA
… siswa menyukai Mapel IPA & SENI
… siswa menyukai Mapel SENI & BAHASA
… siswa menyukai Mapel IPA & BAHASA
… siswa menyukai Ketiga Mapel
… siswa tidak menyukai Ketiga Mapel
Lengkapi Data Diatas Dari Diagram Venn Dibawah!

S IPA SENI

4
16 14

7
3 5

20
11
BAHASA

Anda mungkin juga menyukai