Anda di halaman 1dari 6

KURIKULUM OPRASIONAL

RA AL AMANAH CINANGSI GANDRUNGMANGU


TAHUN PELAJARAN 2023/2024

ALAMAT SEKOLAH
JL.Masjid Baitussalam No.03 Cinangsi Gandrungmangu Cilacap

KURIKULUM OPRSIONAL
RA NURUL AZHAR RUNGKANG GANDRUNGMANGU
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

ALAMAT RA NURUL AZHAR RUNGKANG


JL.Munggang gintung-Rungkang- Gandrungmangu Cilacap

RPP KURIKULUM MERDEKA


RA AL AMANAH CINANGSI
TP.2023/2024

Topik /Sub topik : Makanan Kesukaanku

Kelompok : B.1

Semester /Minggu : 1/3

Hari/Tanggal : Kamis,20/7/2023

Alokasi Waktu : 07.30-10.30

Tujuan Pembelajaran:

Menyebutkan hobi dan cita-cita

Mengetahui warna pelangi dan warna favorit

Menanamkan rasa sukur kepada Alloh

Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan ( Kurang lebih: 30 Menit )


 Berbaris sebelum masuk ( bernyanyi, periksa K3,bersalaman dengan guru )
 Mengucap salam berdo’a dengan tepuk tepukan tentang makanan
kesukaanku
 Bermain tebak jumlah gambar atau benda dan tunjukkan lambang
bilangannya
 Mengenal lagu pelangi2,satu-satu,dll
 Menyebutkan nama-nama warna

Kegiatan Inti ( Kurang Lebih : 90 Menit )


-Menebalkan garis putus-putus bentuk gambar Bola
-Mewarnai gambar pelangi dengan warna kesukaan masing-masing

-Membentuk bola atau kelereng dengan platisin

Istirahat ( Kurang Lebih : ( 30 Menit )

-Cuci tangan

-Berdo’a mau makan

-Makan bersama

-Berdo’a setelah makan

Kegiatan Penututup ( Kurang Lebih : 30 menit )


-Mengulang kembali tentang kesukaanku( Menyebutkan hobi dan cita-
cita,menyanyikan lagu pelangi dan yg lainya

-Menanamkan rasa syukur atas pencipta


-Persiapan pulnang dan berdo’a

- Asessmen :
-Foto berseri
-Catatan Anekdot
-Ceklis
-Hasil karya

Mengetahui

Kepala RA Al Amanah Guru Kelas

( Marsinah,S.Pd ) ( Nurul Maftuhah,S.Pd )

RPP KURIKULUM MERDEKA


RA AL AMANAH CINANGSI
TP.2023/2024

Topik /Sub topik : Anggota Tubuhku

Kelompok : B.1
Semester /Minggu : 1/2

Hari/Tanggal : Jum’at,21/7/2023

Alokasi Waktu : 07.30-10.30

Tujuan Pembelajaran:
 Menyebutkan nama lengkap,nama panggilan,usia,nama ayah,nama ibu
 Saling mengenal antar teman dan guru
 Mengenal anggota tubuh
 Menyebutkan anggota kluarga
 Menanamkan rasa syukur pada Alloh ciptaan-Nya

Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Pendahuluan ( Kurang lebih: 30 Menit )


 Berbaris sebelum masuk ( bernyanyi,bersalaman dengan guru )
 Mengucap salam berdo’a dengan tepuk tepukan tentang kluarga anggota
tubuh
 Menghafal lagu panca indra mata,telinga dan lainya
 Menyebutkan nama anggota kluarga
 Menulis gais lurus dan lengkung
 Menyanyi lagu satu-satu aku sayang ibu dan aku cinta Alloh

Kegiatan Inti ( Kurang Lebih : 90 Menit )


-Menebalkan garis lingkaran menjadi bentuk kepala
-Mewarnai gambar panca indra ( Kepala,mata,hidung,telinga )

-Melengkapi gambar mata hidung dan yang lainya

Istirahat ( Kurang Lebih : ( 30 Menit )

-Cuci tangan

-Berdo’a mau makan

-Makan bersama

-Berdo’a setelah makan

Kegiatan Penututup ( Kurang Lebih : 30 menit )


-Mengulang kembali tentang anggota tubuh kluarga

-Menanamkan rasa syukur pada Alloh atas penciptaan anggota tubuh

-Persiapan pulng dan berdo’a

Asessmen :
-Foto berseri
-Catatan Anekdot
-Ceklis
-Hasil kary

Mengetahui
Kepala RA Al Amanah Guru Kelas

( Marsinah,S.Pd ) Nurul Maftuhah,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai