Anda di halaman 1dari 5

SMA KRISTEN BARANA’

ANGGOTA KELOMPOK:
- Febe Felicia
- Glenn Sion
- Kezia Permata
- Kilensy
- Liandra Elis Serang
- Melati Limbong

A. REAKSI KIMIA SEDERHANA

B. TUJUAN PERCOBAAN:
- Untuk mengetahui zat yang terdapat dalam jeruk nipis
- Untuk mengetahui faktor yang mempengaruhi perubahan warna
pada kertas
- Memaparkan warna pesan yang tertulis pada kertas menggunakan
tinta dari larutan jeruk nipis.

C. DASAR TEORI
* Reaksi kimia adalah suatu proses dimana satu atau lebih zat diubah
menjadi satu atau lebih zat yang berbeda dan menghasilkan produk yang
baru.
* Proses yang mengonversi sekelompok zat, yang disebut reaktan,
menjadi sekelompok zat baru, yang dinamakan produk.
ASAM ASETAT-KALSIUM KARBONAT-MENGHASILKAN
GELEMBUNG GAS DAN ENDAPAN
D. ALAT DAN BAHAN
ALAT BAHAN
Bunsen Jeruk
Tabung reaksi
Gelas kimia 50ml

E. PROSEDUR KERJA
Reaksi kimia 1

1. Peraslah Jeruk lemon dan tempatkan dalam wadah bersih yang


sudah disiapkan lalu tambahkan sedikit tetes air
2. Aduklah air dan jeruk lemon memakai sendok
3. Selanjutnya celupkan cottonbud untuk menulis pesan diatas
kertas putih
4. Setelah selesai menulis tunggulah beberapa saat sampai jeruk
lemon tersebut sehingga tinta tidak terlihat
5. Untuk membaca pesan rahasia bisa dilakukan dengan
memanaskan kertas yang dipegang dekat bola lampu.

Reaksi kimia 2
1. Campurkan kalsium karbonat (CaCo3) dengan asam asetat
(CHOO) dalam tabung reaksi
2. Amati reaksi yang terjadi pada campuran keduanya

F. HASIL PENGAMATAN
Reaksi kimia 1: -Pesan rahasia pada kertas putih nampak (muncul)
-Terjadi perubahan warna pada pesan rahasia
-Terjadi perubahan suhu
Reaksi kimia 2: -Terbentuknya gelembung gas
-Terbentuknya endapan pada CaCO3

G. PEMBAHASAN
Reaksi kimia 1: Ternyata asam dapat digunakan sebagai alat tulis
ketika dipadukan dengan Bunsen maka tulisan yang terdapat pada
kertas putih akan nampak (adanya perubahan warna pada tulisan di
kertas putih)

Reaksi kimia 2: Ternyata campuran CaCO3 dengan asam asetat


dapat membentuk gelembung gas dan endapan pada CaCO3

H. PENUTUP

Kami benar-benar mendapat banyak manfaat setelah melakukan


percobaan ini, tidak hanya mengerti teori tetapi juga bisa
membuktikannya dengan melakukan percobaan. Seperti kata
pepatah “tak ada gading yang tak retak” begitu pula dengan hasil
laporan ini yang tentunya ada kekurangan. Oleh karena itu kami
meminta maaf dan mengharapkan adanya kritik serta saran dari
Bapak/Ibu guru yang membangun agar kami dapat membuat
laporan lain yang lebih baik.

I. DAFTAR PUSTAKA
https://nafaaa.blogspot.com/2014/08/kata-pengantar-dan-penutup-
laporan-kimia.html

wikipedia

LAMPIRAN

Anda mungkin juga menyukai