Anda di halaman 1dari 8

PEMERINTAH PROVINSI BANTEN

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)

SATUAN KERJA : DINAS KELAUTAN DAN PERIKANAN


PROVINSI BANTEN
ESELON/PPTK : AKHNAS AHMAD, SE
NIP. 19650423 199403 1 007
PROGRAM : PROGRAM PENUNJANG URUSAN
PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI

KEGIATAN : PEMELIHARAAN BARANG MILIK DAERAH


PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN
DAERAH

SUB KEGIATAN ; PEMELIHARAAN REHABILITASI SARANA


DAN PRASARANA PENDUKUNG GEDUNG
KANTOR ATAU BANGUNAN LAINNYA
ANGGARAN : Rp. 183.024.000,-
(Seratus Delapan Puluh Tiga Juta Dua Puluh Empat
Ribu Rupiah)

TAHUN ANGGARAN 2023

0
KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)
SUB KEGIATAN PEMELIHARAAN REHABILITASI SARANA DAN

PRASARANA PENDUKUNG GEDUNG KANTOR

ATAU BANGUNAN LAINNYA

TAHUN ANGGARAN 2023

KERANGKA ACUAN KERJA (KAK)


SUB KEGIATAN PEMELIHARAAN PERALATAN DAN MESIN LAINNYA
TAHUN ANGGARAN 2023
Urusan : 3. URUSAN PEMERINTAHAN PILIHAN
Unit Organisasi : 3.25.Urusan Pemerintahan Pilihan Bidang Kelautan dan Perikanan
3.25..0.00.0.00.01.00002 Cabang Dinas Kelautan dan perikanan Provinsi Banten
Sub Unit Organisasi :
Wilayah Selatan
Program : 3.25.01 PROGRAM PENUNJANG URUSAN PEMERINTAHAN DAERAH PROVINSI

Sasaran Program :
Capaian Program : Indikator Target
Persentase Ketercapaian dari Seluruh Kegiatan pada Program
100%
Penunjang Urusan Pemerintahan Daerah Provinsi
3.25.01.1.09 Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan
Kegiatan :
Pemerintahan Daerah
Organisasi : 3.25.0.00.0.00.01.0000 Dinas Kelautan dan Perikanan
3.25.0.00.0.00.01.0002 Cabang Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Banten
Unit Organisasi :
Wilayah Selatan
Alokasi Tahun 2022 :
-
Alokasi Tahun 2023 :
1,059,920,000.00
Alokasi Tahun 2024 :
-

Kelompok Sasaran Kegiatan : Aparatur KCD Wilayah Selatan


3.25.01.1.09.10 Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan Prasarana Gedung
Sub Kegiatan :
Kantor atau Bangunan Lainnya
Sumber Pendanaan : PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD)
Lokasi Kegiatan : Kab. Lebak, Wanasalam, Muara
Kab. Pandeglang, Sumur, Sumberjaya
Kab. Pandeglang, Sumur, Tamanjaya
Kab. Pandeglang, Panimbang, Panimbangjaya
Kab. Pandeglang, Labuan, Teluk
Kab. Pandeglang, Sukaresmi, Sukaresmi
Waktu Pelaksanaan : Februari s.d. Desember 2022
Kelompok Sasaran Kegiatan : Aparatur KCD Wilayah Selatan
Jumlah Tahun 2022 :
-
Jumlah Tahun 2023 :
939,920,000.00
Jumlah Tahun 2024 :
970,000,000.00
Keluaran Sub Kegiatan : Indikator dan Tolok Ukur Kinerja Belanja
Indikator Tolok Ukur Kinerja Target Kinerja

1
Persentase ketercapaian dari seluruh
Capaian Kegiatan kegiatan pada Program Penunjang
urusan pemerintahan daerah Provinsi 100%
Masukan
Dana yang dibutuhkan 939,920,000.00
Jumlah Sarana dan Prasarana Gedung
Keluaran Kantor atau Bangunan Lainnya yang
Dipelihara/Direhabilitasi 16 Unit
Hasil Tingkat produksi sektor perikanan 80 Nilai

2
Latar Belakang
(1) Gambaran Umum
Provinsi Banten memiliki garis pantai sepanjang 499,62 km dan perairan

laut seluas 11.500 km2, sumberdaya perikanan yang ada dikawasan pesisir

dan laut di Provinsi Banten menjadi pendorong bagi proses pertumbuhan

ekonomi serta proses penyehatan ekonomi negara.

Lingkungan perairan di Provinsi Banten terdiri dari sungai, rawa,

danau/situ yang tersebar disetiap kab/kota, dengan potensi yang ada sudah

suatu keharusan untuk dikelola dengan baik dan benar, untuk pengelolaan

kelautan dan perikanan yang ada diperlukan rancangan dan program jangka

panjang, begitu juga untuk proses pembangunan kelautan dan perikanan

diperlukan rencana startegis dan informasi – informasi perkembangan tentang

kelautan dan perikanan.

Adapun tujuan pembangunan di bidang Kelautan dan Perikanan

diantaranya adalah meningkatkan kesejahteraan masyarakat nelayan,

pembudidaya ikan dan pelaku usaha bidang kelautan dan perikanan lainnya,

mewujudkan peran sektor kelautan dan perikanan sebagai sumber

pertumbuhan ekonomi daerah, meningkatkan pengelolaan sumberdaya

kelautan dan perikanan, untuk menjamin terselenggaranya pembangunan

yang berkelanjutan, mengembangkan wawasan dan orientasi pembangunan

kelautan dan perikanan dan meningkatkan kualitas penyelenggaraan

pemerintahan dan pelayanan publik sektor kelautan dan perikanan.

Tahapan Perencanaan Pembangunan Nasional menurut Undang-

Undang Nomor 25 tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan

Nasional meliputi tahap; (1) penyusunan rencana, (2) penetapan rencana, (3)

pengendalian pelaksanaan rencana; dan (4) evaluasi pelaksanaan rencana.

Terhadap tahapan perencanaan pembangunan nasional sebagaimana

disebut di atas, Gubernur melaksanakan pengendalian pelaksanaan rencana

pembangunan baik sebagai Kepala Daerah maupun Wakil Pemerintah Pusat

di Daerah Sebagaimana diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 39 tahun

2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana

Pembangunan.

Pada penyusunan RKPD dan APBD tahun anggaran 2020 Pemerintah

Provinsi Banten mengembangkan e-Planning dan e-Budgeting yang terpadu

berbasis DRK (Daftar Rincian Kegiatan) pada aplikasi Sistem Informasi

Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan (Simral).

3
Pengendalian dan Evaluasi ini ditujukan untuk meningkatkan kinerja

fungsi pengendalian dan evaluasi dalam penyelenggaraan pemerintahan

melalui optimalisasi Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Kerja

Pembangunan Daerah Tahun 2020 terkait konsistensi pelaksanaan prioritas

dan sasaran pembangunan serta rencana target program yang tertuang dalam

RPJMD Provinsi Banten Tahun 2017 – 2022 yang diimplementasikan melalui

RKPD Provinsi Banten tahun 2020, yang dilaksanakan oleh Perangkat Daerah

sesuai dengan tugas dan tanggungjawabnya.

(2) Dasar Hukum

1. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tenstang Sistem Perencanaan

Pembangunan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor

4421);

2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah

beberapa kali diubah, terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun

2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun

2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5679);

3. Peraturan Pemerintah No. 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian

dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan;

4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara
Perencanaan, Pengendalian Dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata

Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Daerah, Serta Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah

Daerah, Dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah.

(3) Maksud dan Tujuan

1. Maksud

Sub Kegiatan Pemeliharaan rehabilitasi sarana dan prasarana

pendukung Gedung kantor atau bangunan lainnya dilaksanakan


dalam rangka menindaklanjuti peralihan Aset dari Pemerintah Kabupaten

4
Pandeglang ke Pemerintah Provinsi Banten melalui P3 D yang

dilaksanakan pada Bulan Oktober 2021. Sehingga perlu penataan,

perbaikan sarana dan prasarana yang merupakan Fasilitas Pelabuhan

perikanan Provinsi Vanbten, antara lain melalui rehabilitasi gedung

Kantor, Rehabilitas TPI, rehabilitasi Gapura dan fasiltas Pelabuhan

Perikanan lainnya. Hal ini agar masyarakat memperoleh kenyamanan dan

dapat menikmati hasil pembangunan dari Pemerintah Provinsi Banten.

2. Tujuan

Sub Kegiatan Pemeliharaan rehabilitasi sarana dan prasarana

pendukung Gedung kantor atau bangunan lainnya untuk

meningkatkan fasilitas Pelabuhan Perikanan yang dimiliki oleh Pemerintah

Provinsi Banten. Dengan demikian masyarakat nelayan merasa terjamin semua

fasilitas pelabuhan perikanan, sehingga dapat bermanfaat untuk kepentingan

masyarakat nelayan.

(4) Ruang Lingkup Kegiatan

Ruang lingkup kegiatan Pemeliharaan rehabilitasi sarana dan prasarana

pendukung Gedung kantor atau bangunan lainnya, adalah:


1. Rehabilitasi Fasilitas Pelabuhan Perikanan Binuangen

(5) Lokasi Kegiatan

1. Pelabuhan Perikanan (PP) Binuangeun yang beralamat di Desa Muara,

Kecamatan wanasalam Kabupaten Lebak Provinsi Banten

A. Kelompok Sasaran

1. Aparatur Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Banten khususnya

KCD.wilayah Selatan

2. Nelayan Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Banten khususnya

KCD.wilayah Selatan

B. Strategi Pencapaian Kegiatan (Output) dan Sub Kegiatan (Sub Output)

1. Metode Pelaksanaan Kegiatan dan Sub Kegiatan

Tahapan dalam pencapaian output dan sub output ialah sebagai berikut :

a) Persiapan

Tahapan persiapan dengan melakukan rapat persiapan pelaksanaan

kegiatan

5
b) Pelaksanaan

Tahapan pelaksanaan dilakukan dengan mekanisme pertemuan bilateral

dan multilateral yang intensif, pemantauan ke lepangan dan konsolidasi

data pelaksanaan program kegiatan pembangunan antar perangkat daerah

se-provinsi Banten yang terukur sehingga dapat menghasilkan dokumen

Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan yang dapat dipertanggung

jawabkan.

c) Pelaporan

Tahapan ini ialah penyusunan laporan pelaksanaan kegiatan secara untuh

2. Waktu Pelaksanaan Kegiatan dan Sub Kegiatan

Pelaksanaan kegiatan dilakukan selama 12 bulan dengan rincian aktifitas

pelaksanaan sebagai berikut :

TAHUN 2022

KEGIATAN/SUB
TRIWULAN TRIWULAN TRIWULAN TRIWULAN
KEGIATAN/TAHAPAN I II III IV
MAR

NOV
AGT

OKT
APR

DES
JAN

JUN
MEI

SEP
FEB

JUL

Kegiatan Pemeliharaan Barang Milik Daerah Penunjang Urusan Pemerintahan

Daerah

Sub Kegiatan Pemeliharaan rehabilitasi sarana dan prasarana pendukung

Gedung kantor atau bangunan lainnya


▪ Persiapan

▪ Pelaksanaan

▪ Pelaporan

C. Biaya Yang Diperlukan

Biaya yang diperlukan untuk Pelaksanaan tersebut adalah Rp. 183.024.000,-

(Seratus Delapan Puluh Tiga Juta Dua Puluh Empat Ribu Rupiah) dengan
rincian belanja sebagai berikut :
Tabel Rincian Belanja

Kode Rincian Perhitungan


Uraian Jumlah
Rekening Koefisien Satuan Harga PPN
5.1.02.03. Belanja Pemeliharaan Bangunan Gedung-Bangunan Gedung Tempat
03.0001 Kerja-Bangunan Gedung Kantor 183.024.000
[#] Pemeliharaan Mes Pegawai KCD Wilayah Selatan
Sumber Dana : PENDAPATAN ASLI DAERAH (PAD) 183.024.000
[-] Rehabilitasi Kantor KCD Wilayah Selatan dan Mes Pegawai

6
Beban Pemeliharaan Bangunan
Gedung-Bangunan Gedung
Tempat Kerja-Bangunan Gedung
Kantor
Spesifikasi : Pemeliharaan
1.271 M2/Tahun 144.000 0
Gedung-Kantor Tidak Bertingkat 183.024.000
- perbaikan dengan tingkat
kerusakan kurang dari atau
sama dengan 2% (dua persen)
dari nilai bangunan

Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini dapat dipergunakan sebagaimana mestinya,


apabila masih ada hal-hal yang belum termasuk dalam Kerangka Acuan Kerja (KAK) ini
akan ditetapkan dan diperbaharui kemudian.

Serang, Januari 2023

Mengetahui/menyetujui,
Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan
Kepala Kantor Cabang Dinas Wilayah Selatan Provinsi Banten

Akhnas Ahmad, SE Eli Susiyanti, SH, MH, MM


NIP. 19650423 199403 1 007 NIP. 19700408 200112 2 001

Anda mungkin juga menyukai