Anda di halaman 1dari 6

Maslahat, Vol 3 No 1, Juli, 2022

Ritha Rahayu, et al
PENGOLAHAN LIMBAH (CEKER, KULIT DAN USUS AYAM) DALAM
MENINGKATKAN PENDAPATAN EKONOMI DI RUMAH PEMOTONGAN
AYAM (RPA) TORINIKU KELURAHAN BIROBULI UTARA
KECAMATAN PALU SELATAN

1)RithaRahayu, 2)Haerani Maksum, 3)Sayekti3)Taufiq


Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan dan Perikanan
Universitas Tadulako
Jalan Soekarno Hatta KM 9 Kota Palu
*Email : suharno.untad@gmail.com

ABSTRAK
UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) adalah salah satu penopang perekonomian
Indonesia saat ini. Perusahaan-perusahaan besar yang diharapkan mampu bertahan pada masa pandemic
Covid-19 yang sampai sekarang ini masih berlanjut bahkan telah berubah menjadi pandemic kembali
secara Internasional dengan bermutasi menjadi virus dengan generasi terbaru (omicrone), ternyata efek
dari Pandemic yang begitu lama membuat banyak yang gagal dan bahkan gulung tikar/bangkrut.
Sementara itu, UMKM sebagai sektor ekonomi masyarakat kecil dengan skala lokal, sumber daya lokal
dan proses produksi sederhana yang produknya dijual secara lokal mampu membuat UMKM tetap
bergerak ditengah terpaan pandemic virus Covid-19. Kondisi ini mengindikasikan bahwa UMKM
memiliki daya tahan yang lebih baik terhadap perubahan perekonomian yang mungkin dipengaruhi oleh
beberapa faktor seperti yang terjadi salah satunya yaitu UMKM memiliki struktur organisasi dan tenaga
kerja yang lebih fleksibel dalam menyesuaikan dengan perubahan pasar Namun, ada hal yang dilupakan
dari menjamurnya UMKM yang ada dimasyarakat sekarang ini yaitu limbah dari hasil produksi baik itu
skala rumahan atau skala pabrik. Pemanfaatan limbah yang dapat di oleh menjadi bahan makanan dapat
dimanfaatkan untuk menambah pemasukan. Oleh karena itu, pemanfataan limbah tersebut coba untuk
dimanfaatkan oleh UMKM Rumah Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku dengan bahan limbah yaitu
ceker ayam, kulit dan usus atau yang lebih dikenal dengan sebutan jeroan. Oleh karena itu, tim
pengabdian kepada masyarakat bermaksud melaksanakan pengolahan limbah (ceker, kulit dan usus
ayam) dalam meningkatkan pendapatan ekonomi di Rumah Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku
Kelurahan Birobuli Utara Kecamatan Palu Selatan”. Hasil dari penyuluhan ini diharapkan UMKM
Rumah Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku dapat menghasilkan produk olahan ceker, kulit dan usus
ayam yang memiliki nilai jual di masyarakat

Kata Kunci : Pengelolaan Limbah, RPA Toriniku

Article Info
Received date:25 June Revised date:4 July Accepted date: 31 July 2022
2022 2022
Maslahat, Vol 3 No 1, Juli, 2022
Ritha Rahayu, et al

PENDAHULUAN pertumbuhan ekonomi, serta berperan


UMKM (Usaha Mikro Kecil dan mewujudkan stabilitas Nasional. Dalam
Menengah) adalah salah satu penopang pengembangan kegiatan UMKM dianggap
perekonomian Indonesia saat ini. Perusahaan- sebagai salah satu alternatif yang mampu
perusahaan besar yang diharapkan mampu mengurangi beban berat yang dihadapi
bertahan pada masa pandemic Covid-19 perekonomian Nasional dan Daerah (Fitria,
sekarang ini, ternyata banyak yang gagal dan 2012). Hal ini sejalan dengan pendapat
bahkan gulung tikar/bangkrut. Sementara itu, Suryadharma Ali (2008) yang menyatakan
UMKM sebagai sektor ekonomi masyarakat bahwa benteng pertahanan ekonomi nasional
kecil dengan skala lokal, sumber daya lokal dan adalah usaha kecil menengah sehingga bila
proses produksi sederhana yang produknya sektor tersebut diabaikan maka sama halnya
dijual secara lokal mampu membuat UMKM tidak menjaga benteng pertahanan Indonesia
tetap bergerak ditengah terpaan pandemic virus Melihat kondisi tersebut diharapkan UMKM
Covid-19. Kondisi ini mengindikasikan bahwa dapat terus berkembang dan dapat
UMKM memiliki daya tahan yang lebih baik meningkatkan keterlibatan masyarakat dalam
terhadap perubahan perekonomian yang sektor ekonomi serta dapat meningkatkan
mungkin dipengaruhi oleh beberapa faktor kesejahteraan warga masyarakat. Agar UMKM
seperti yang terjadi salah satunya yaitu UMKM dapat terus berkembang, perlu keterlibatan dan
memiliki struktur organisasi dan tenaga kerja mendapat perhatian dari berbagai pihak terkait.
yang lebih fleksibel dalam menyesuaikan Salah satu upaya dalam peningkatan
dengan perubahan pasar. UMKM memiliki perkembangan UMKM tersebut adalah
Undang-Undang tersendiri yang tertuang pada peningkatan kemampuan masyarakat dalam
Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 mengembangkan usaha, yang diantaranya
Tahun 2008 Tentang Usaha Mikro, Kecil, dan tumbuh melalui peningkatan pengetahuan baik
Menengah disahkan oleh Presiden Dr. H. Susilo melalui lembaga pendidikan maupun proses
Bambang Yudhoyono pada tanggal 4 Juli 2008 pengalaman untuk mendapatkan pengetahuan
di Jakarta. pengembangan usaha terutama melalui UMKM.
Usaha Mikro Kecil dan Menengah Namun, ada hal yang dilupakan dari
(UMKM) merupakan kegiatan usaha yang dapat menjamurnya UMKM yang ada dimasyarakat
memperluas lapangan pekerjaan serta sekarang ini yaitu limbah dari hasil produksi
memberikan pelayanan ekonomi secara luas baik itu skala rumahan atau skala pabrik.
kepada masyarakat. UMKM dapat berperan Pemanfaatan limbah di era globalisasi seperti
dalam proses pemerataan dan peningkatan sekarang ini kurang mendapat perhatian yang
pendapatan masyarakat, mendorong khusus dari masyarakat dilingkungan sekitar.

1
Kurangnya kesadaran masyarakat dalam mengandung vitamin B12 yang berperan
memanfaatkan limbah dikarenakan tidak adanya sebagai pendukung kesehatan bagi sistem saraf
pengetahuan masyarakat akan kandungan dalam tubuh. Manfaat jeroan ayam lainya yaitu
limbah hasil olahan tersebut, banyak masyarakat mencegah anemia. Jika sering merasa lelah,
hanya berpendapat bahwa limbah hanya sakit kepala, sulit fokus, hingga jantung
mendatangkan dampak negatif. Sebenarnya berdebar-debar, bisa jadi mengalami
banyak limbah industri yang dapat kekurangan zat besi. Kondisi tersebut yang
dimanfaatkan salah satunya limbah dari usaha dapat memicu anemia atau kondisi kekurangan
UMKM Rumah Pemotongan Ayam (RPA) darah merah dalam tubuh. Sebelum
yaitu ceker ayam, kulit dan usus atau yang lebih mengonsumsi suplemen penambah darah, tak
dikenal dengan sebutan jeroan. Perlu diketahui ada salahnya untuk menambahkan jeroan ayam
bahwa mengkonsusmsi ceker ayam dapat dalam menu makanan sehari-hari. Dalam 3,5
memberikan manfaat bagi kesehatan ons jeroan ayam mengandung 3.2 miligram zat
diantaranya yaitu memperbaiki sistem besi. Jika dibandingkan dengan kebutuhan
kekebalan tubuh karena ceker ayam nutrisi dan mineral seseorang, wanita
mengandung mineral seperti kalsium, membutuhkan 18 mg zat besi setiap hari,
magnesium, kalium dan fosfor. Sementara itu, sedangkan pria membutuhkan 8 mg zat besi
didalam ceker ayam juga mengandung kolagen setiap hari.Manfaat zat besi dapat memperbaiki
yang hampir mirip dengan kolagen yang ada sel-sel di dalam tubuh agar kembali bekerja
pada sayuran berdaun hijau dan buah-buahan sesuai fungsinya, meningkatkan fungsi
yang memiliki kandungan vitamin C, kolagen kekebalan tubuh, meningkatkan penyembuhan
sendiri merupakan satu bahan khusus yang luka, serta melancarkan peredaran oksigen ke
dibutuhkan kulit untuk menjaga elastisitas kulit. seluruh tubuh.
(https://www.halodoc.com/artikel/5-manfaat- (https://www.sehatq.com/artikel/kandungan-
ceker-ayam-bagi-kesehatan) nutrisi-dan-manfaat-jeroan-ayam-untuk-
Selain itu, kulit ayam dan usus ayam kesehatan)
atau yang lebih dikenal dengan sebutan jeroan Melihat fenomena yang ada mengenai
di masyarakat umum juga memiliki banyak UMKM Rumah Pemotongan Ayam (RPA) dan
manfaat bagi tubuh diantaranya yaitu limbah dari hasil pengelolaan produksi usaha
mengandung vitamin A yang mungkin sebagian yang dilakukan coba untuk di olah menjadi
masyarakat belum mengetahuinya, vitamin A bahan makanan yang dapat meningkatkan
sendiri berfungsi sebagai sistem kekebalan pendapatan ekonomi Rumah Pemotongan Ayam
tubuh karena dapat merangsang pertumbuhan (RPA). Di Kota Palu terdapat begitu banyak
sel darah putih. Selain itu juga jeroan ayam UMKM Rumah Pemotongan Ayam (RPA) salah

2
Maslahat, Vol 3 No 1, Juli, 2022
Ritha Rahayu, et al

satunya yaitu Rumah Pemotongan Ayam (RPA) inovasi dan kreasi produk olahan ceker,
Toriniku yang berada di Kecamatan Palu kulit dan usus ayam yang dapat di olah
Selatan Kelurahan Birobuli Utara. Rumah dengan hasil yang berbeda..
Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku ini setiap HASIL
harinya melakukan proses perdagangan jual beli Berdasarkan hasil pemaparan yang telah
ayam potong mencapai 100 ekor bahkan lebih dijelaskan oleh Tim Pengabdian Pada
dan menghasilkan begitu banyak limbah. Hasil Masyarakat dapat diketahui berbagai manfaat
limbah ini coba untuk di olah menjadi bahan dar Limbah Ceker, Kulit dan Usus Ayam itu
makanan yang bernilai ekonomi dari pada hanya sendiri, diantaranya yaitu :
dibuang, Karena jika limbah tersebut dapat A. Ceker Ayam dapat membuat kulit Awet
diolah akan memiliki nilai jual/ekonomis untuk muda hal ini berdasarkan penelitian yang
meningkatkan penghasilan di Rumah dilakukan Dept of Animal Science di
Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku. Pelanggan National Chung-Hsing University Taiwan
Rumah Pemotongan Ayam (RPA) Toriniku membuktikan ceker ayam tinggi kandungan
jarang mengambil ceker dan jeroan karena kolagen. Kolagen sendiri dipercaya dapat
dianggap sebagai bahan yang tidak dapat diolah menjaga elastisitas kulit, sehingga saat
lagi.. produksi kolagen tubuh menurun kulit akan
METODE kendur, kering dan keriput. Dibanding
Kegiatan pengelolahan dilakukan mengonsumsi suplemen kolagen, ceker
dengan beberapa tahap yakni : ayam murah dan mudah ditemukan, apalagi
1. Ceramah/pemberian arahan, dilakukan oleh kolagen pada ceker lebih mudah diserap
tim pengabdian yang terdiri dari tiga materi tubuh dibanding mengonsumsi dalam
yakni : bentuk suplemen. Selain itu juga ceker
a. Proses pengelolahan, dan cara ayam dapat membuat jantung lebih sehat
membersihkan limbah (Ceker, Usus dalam hal ini tersumbatnya pembuluh darah
dan Kulit Ayam) di Rumah karena kolesterol bisa meningkatkan risiko
Pemotongan Ayam (RPA) penyakit jantung. Itu terjadi karena jantung
b. Berbagai olahan yang dapat dihasilkan harus bekerja lebih keras dari biasanya
dari pemanfataan limbah ceker, kulit untuk memompa darah. Mengonsumsi
dan usus ayam. ceker ayam dipercaya ampuh mengatur
2. Jejak pendapat dan diskusi dengan peserta detak jantung. Prolin yang terkandung
mengenai demonstrasi pengelolahan limbah dalam kolagen ceker akan mecah protein
(Ceker, Usus dan Kulit Ayam) di Rumah untuk meregenerasi dan memperbaiki sel.
Pemotongan Ayam (RPA) serta berbagi

3
B. Kulit Ayam sendiri memiliki berbagai sudahkah kamu mengetahui manfaat yang
manfaat sama halnya dengan ceker ayam terkandung didalamnya? Manfaat sehat
yaitu bagian kulit ayam menjadi favorit yang didapat melalui konsumsi jeroan ayam
banyak orang karena rasanya yang dinilai yaitu : Mendukung sistem imun, Sumber
sangat nikmat. Di sisi lain, kulit ayam juga protein baik, kaya vitamin dan mencegah
mengandung lemak tinggi yang dianggap anemia
bisa memicu obesitas dan berbagai penyakit Berdasarkan hasil praktek pengelolahan
kronis. Itu sebabnya, banyak yang yang telah dilakukan oleh Tim Pengabdian Pada
menyarankan untuk membuang bagian kulit Masyarakat dapat diketahui berbagai olahan
sebelum mengolah ayam untuk dijadikan yang dapat dibuat dari Limbah Ceker, Kulit dan
santapan. Kandungan nutrisi kulit ayam Usus Ayam, diantaranya yaitu ceker ayam
Mengonsumsi daging ayam beserta kulitnya masak kecap, soto ceker ayam kuning dan
memang bisa menambah kalori, kolesterol, Ceker Mercon. Sementara untuk kulit ayam
dan lemak. Itu sebabnya, beberapa orang sendiri dapat diolah menjadi keripik kulit dan
memilih untuk menghilangkan bagian kulit sate kulit sementara untuk usus ayam sendiri
sebelum mengonsumsinya. Menurut data dapat diolah menjadi sate usus dan kripik usus.
The National Nutrient Database USDA, SIMPULAN
dalam 100 gram kulit ayam mengandung Berdasarkan pelaksanaan kegiatan yang telah
sekitar sembilan gram lemak, di mana dilaksanakan dapat disimpulkan bahwa limbah
hanya 30 persen di antaranya merupakan (ceker, kulit dan usus ayam) dapat menjadi
lemak jenuh dan sisanya merupakan lemak bahan olahan yang menarik dan tentunya dapat
tak jenuh. Dalam 100 gram kulit ayam juga memberikan keuntungan bagi RPA Toriniku
mengandung sekitar 109 miligram dalam meningkatkan pendapatan ekonomi.
kolesterol. Sebagai perbandingan, 113 gram
DAFTAR PUSTAKA
bagian dada ayam tanpa kulit hanya
mengandung sekitar tiga gram lemak, di Nurlia. 2009. Peranan Sub Sektor Perikanan

mana kandungan lemak jenuh hanya Terhadap Produk Domestik

mencapai 0,4 persen dari total kalori. Regional Bruto

C. Manfaat Usus Ayam (Jeroan) Meski Peraturan Departemen Kelautan dan

menjadi momok tersendiri mengingat Perikanan Tahun 2005

jeroan dikenal sebagai penghasil kolesterol Undang-Undang Dasar Nomor 31 Tahunn 2004

yang cukup tinggi, namun tidak ada Tentang Perikanan

salahnya dalam mencoba lho. Di balik


kelezatannya jeroan khususnya ayam,

Anda mungkin juga menyukai