Anda di halaman 1dari 5
PROPOSAL PELAKSANAAN SMANDARA CUP SMA NEGERI 2 RAHA 2022 ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH 2022/2023 SMA NEGERI 2 RAHA Jin. Pendidikan Kecamatan Katobu Kabupaten Muna Proposal Kegiatan SMANDARA CUP ORGANISASI SISWA INTRA SEKOLAH (OSIS) SMA NEGERI 2 RAHA Jin, Pendidikan No.2, Mangga Kuning , Katobu Raha Sulawes! Tenggara 93616 A. Latar Belakang Futsal merupakan olahraga yang banyak diminati banyak orang, terutama bagi pelajar. Bahkan hampir setiap anak laki-laki_menyukai pemainan fulsal. Olahraga ini banyak dilakukan oleh pelajar SMA/SMK Futsal hampir sama dengan permainnan sepak bola yang banyak disukai oleh hampir setiap orang di seluruh dunia, tetapi futsal jumlah pemainnya lebih sedikit dan lapangan yang digunakanpun juga lebih kecil dibandingkan dengan lapangan sepakbola. Salah satu ciri khas olahraga futsal memerlukan 2 tim yang terdiri dari 5 orang setiap tim. Dalam waktu 2 kali 15 menit para pemain berusaha untuk memasukan bola ke gawang lawan sebanyak-banyaknya. Karena memerlukan banyak pemain, olahragaa futsal sangat sesuai untuk dijadikan sarana menjalin persahabatan. Caranya dengan mengadakan kegiatan petandingan futsal antar sekolah ini yang diharapkan perkenalan, pergaulan, dan persahabatan antar pemain dalam satu tim dan bahkan antar tim terjalin dengan baik. SMA Negeri 2 RAHA sangat memperhatikan persahabatan antar pelajar se-Sulawesi Tenggara yang dapat dijalin melalui kegiatan ini. Oleh karena itu OSIS SMANDARA bermaksud mengadakan kegiatan “SMANDARA CUP” yaitu, pertandingan futsal antar sekolah sebagai sarana untuk menjalin persahabatan antar pelajar se-Sulawesi Tenggara. B. Tujuan Tujuan diadakan kegiatan SMANDARA CUP antara lain sebagai berikut: 1. Untuk menjalin dan membina kerukunan antar pelajar SMA/SMK Se- Sulawesi Tenggara 2. Untuk mengasah potensi dan kemampuan pelajar dalam olahraga futsal 3. Untuk melatih jiwa sportifitas dan kejujuran dalam berkompetisi C. Sasaran Kegiatan ini di tujukan untuk se mua sis -SULTRA D. Waktu dan Tempat “Sewn sa iene: need Jumat - Rabu tanggal 7-21 Juni 2022 tempat : Sor LA ODE PANDU E. Estimasi Anggaran PENGELUARAN NO ITEM VOLUME TOTAL | 1 PIALA + SERTIFIKAT 4 BUAH 500.000 2 LAPANGAN 5 HARI 2.500.000 3 BOLA FUTSAL 2 BUAH 500.000 4 WASIT 3 ORANG 3.000.000 5 KEAMANAN 2 ORANG 2.000.000 \ 6 SOUND SYSTEM 1 BUAH 4.500.000 7 | BALIHO+PHOTOBOTH 3 BUAH 2.000.000 8 | PERLENGKAPAN - 500.000 | 9 | LAKBAN LAPANGAN 20 BUAH 300.000 | 10 | KONSUMSI 5 HARI 2.000.000 12 | ID CARD 19 BUAH 190.000 1 13 | BAJU LAPANGAN 19 ORANG 1.520.000 | 14 | TIM OFFICIAL 3 ORANG 30.000 | TOTAL Rp. 24.800.000 | F. Susunan panitia f. 1. 2. 3. Penanggun - Pembine p 'g jawab kegiatan : SyAFIAT MuSI, S,Pd M. M.Pd Pendamping Kann HJUNIATI K. 5.Pd ig Kegiatan 21, Salomi Fransisca Gamganora S.Pd 2, LA ODU S.Pd ” ee rdinator Kegiatan : LM Surya Permana + Stering Kegiatan : Muhammad Ismail + fetua Panitia : Wa Ode Salwa Khairiah Sekertaris : Wa Ode Alila Febriyanti Rajab . Bendahara : Nazwa Syalsabillah Rahman ONOnA 9. Divisi-divisi :1.Durun Nafisah Lestari Laroeha 2. LM Bintang Yamir 3.Fadhila Amaliah Dana dan Usaha_ : 1. Nada Quenta A. 2.Yusril Indrawan S.M. 3.Muh. Farrel Dinejad 4.Muh.Rezky Aditya Meisara 5.LM.Fatur Rahman Acara Perlengkapan : 1.Muh.Yuska Mahendra 2.Muh.Fachrul R. Keamanan : 1. Naswal Jati Baya Humas : 1. Durun Nafisah Lestari Laroeha 2. Arif Maulana T. Pubdekdok :1.Muh.Rezky Aditya Meisara 2.Muh.Zohir Arsyadilla Z.D. 3.Windi Novianti Rukmana G. Hadiah Juaral : Rp. 5.000.000-piala +sertifikat Juara IT : Rp.3.000. jala +sertifikat Jara Rp 2.000.000- piala +sertifikat ‘op Score : Rp.500.000 -piala + sertifikat H.Penutup semoga proposal ini Demikian Proposal ini kami susun dan kami ajukan. dapat disetujui sehingga kegiatan ini dapat berjalan deng: Atas persetujuannya kami ucapkan terimakasih. an baik dan lancer. 19650618 198803 2009

Anda mungkin juga menyukai