Anda di halaman 1dari 5

LATIHAN SOAL PAT KELAS.

VII 2023

1. Berikut yang merupakan rumus untung adalah….


A. U = HJ – HB
B. U = PU : HB
C. R = HB – HJ
D. R = PR × HB
2. Berikut yang merupakan rumus rugi adalah
A. R = HJ – HB
B. U = PU : HB
C. R = HB – HJ
D. U = PU × HB
3. Seorang pedagang buah membeli satu karung mangga dengan harga Rp325.000, kemudian
mengga tersebut ditimbang dan ternyata timbangannya 45 kg. Kemudian mangga tersebut dijual
seharga Rp15.000 per kg. Maka pedagang tersebut mengalami . . . .
A. Untung Rp325.000
B. Rugi Rp325.000
C. Untung Rp350.000
D. Rugi Rp350.000
4. Harga pembelian 1 lusin koas adalah Rp576.000. Setelah dijual, ternyata pedagang menderita
kerugian Rp3.000 per buah. Harga penjualan setiap kaos adalah . . . .
A. Rp35.000
B. Rp40.000
C. Rp45.000
D. Rp50.000
5. Seorang pedagang membeli 75 butir telur, kemudian telur tersebut dijual seluruhnya dengan
harga Rp168.750. Jika dari hasil penjualan diperoleh keuntungan sebesar Rp250 tiap butir telur,
harga pembelian seluruh telur adalah . . . .
A. Rp125.000
B. Rp135.000
C. Rp150.000
D. Rp165.000
6. Seorang pedagang membeli 1 lusin buku dengan Harga Rp30.000. Setelah seluruh buku habis
terjual dengan harga Rp3.000 per buah, maka persentase untung yang diperoleh pedagang
tersebut adalah . . . .
A. 20%
B. 25%
C. 30%
D. 40%
7. Harga sebuah tas sebelum diskon adalah Rp8.000.000. Karena ada obral, pemilik toko memberi
diskon 25%. Jika Tuti membeli sebuah tas, maka jumlah uang yang harus dibayar oleh Tuti
adalah . . . .
A. Rp5.000.000
B. Rp6.000.000
C. Rp6.500.000
C. Rp7.000.000
8. Harga satu porsi fried chicken di sebuah tempat makan adalah Rp 60.000. Di tempat ini, setiap
pembelian wajib membayar pajak pertambahan nilai (PPN) sebesar 10%. Jika Teti dan dua orang
temannya makan fried chicken di tempat tersebut masing-masing satu porsi per orang, maka total
uang yang harus dibayarkan adalah……..
A. 156.000
B. 163.000
C. 182.000
D. 198.000
9. Nia, Nita, dan Nala les Matematika di "Rumah Belajar". Nia les setiap 3 hari sekali. Nita les
setiap 2 hari sekali dan Nala les tiap 4 hari sekali. Jika ketiga anak les bersama pada tanggal 2
Juni, kapan mereka bisa les bersama-sama lagi?
A. 12 Juni
B. 14 Juni
C. 16 Juni
D. 18 Juni
10. Sebanyak 5 telur ayam dihargai Rp6.000. Berapakah harga 15 telur ayam tersebut?
A. Rp. 22.000,-
B. Rp. 20.000,-
C. Rp. 18.000,-
D. Rp. 16.000,-
11. Perbandingan jumlah murid kelas I, kelas II, dan kelas III pada sebuah sekolah adalah 11 : 10 : 9.
Apabila jumlah semua murid di sekolah tersebut 1.200 orang, berapa jumlah siswa kelas II
adalah… siswa
A. 400
B. 440
C. 480
D. 500
12. Dalam sebuah peternakan, 150 ekor kambing menghabiskan persediaan makanan dalam waktu 2
bulan. Apabila 50 ekor sapi dijual, berapa lama persediaan makanan akan habis adalah….
A. 80 hari
B. 85 hari
C. 90 hari
D. 95 hari
13. Harga pembelian sebuah kalkulator Rp. 80.000,00. Setelah terjual ternyata pedagang itu
mendapat untung Rp. 25.000,00. Maka harga penjualannya adalah….
A. Rp. 105.000,-
B. Rp. 100.000,-
C. Rp. 95.000,-
D. Rp. 90.000,-
14. Perbandingan tinggi badan Luki dan Burhan adalah 3 : 7, sedangkan perbandingan tinggi badan
Burhan dan Yusuf adalah 7 : 9. Berapakah perbandingan tinggi badan Luki, Burhan, dan Yusuf
adalah…
A. 3 : 6 : 7
B. 9 : 6 : 3
C. 3 : 7 : 9
D. 9 : 7 : 3
15. Sebuah pekerjaan bisa tuntas dalam 15 hari dengan total waktu kerja 8 jam per hari. Apabila
pekerjaan tersebut ingin diselesaikan dalam waktu 10 hari, maka lama waktu kerja yang
dibtuuhkan setiap hari adalah….
A. 8 jam
B. 10 jam
C. 11 jam
D. 12 jam
16. Perhatikan gambar berikut !

Pasangan sudut luar sepihak adalah . . . .


A. ∠2 dengan ∠5
B. ∠4 dengan ∠8
C. ∠2 dengan ∠7
D. ∠4 dengan ∠5
17. Perhatikan gambar dibawah ini !

Nilai y adalah . . . .
A. 24o
B. 25o
C. 26o
D. 34o
18. Besar ∠ABD pada gambar di bawah ini adalah . . . .

A.98o
B.105o
C.112o
D.119o
19. Perhatikan gambar di bawah ini !

Jika besar ∠P1=130, maka besar ∠Q4 adalah . . . .


A. 70o
B. 65o
C. 50o
D. 35o
20. Perhatikan gambar lingkaran berikut!

Busur terpanjang sesuai gambar tersebut ditunjukan oleh garis lengkung ....
A. AB
B. AC
C. BC
D. CD
21. Segitiga KLM adalah segitiga sama kaki, dimana KL = LM. Jika kililing segitiga KLM = 60 cm
dan panjang KM = 30 cm, maka panjang KL = . . . .
A. 5 cm
B. 10 cm
C. 15 cm
D. 20 cm
22. Kebun berbentuk persegi panjang dengan ukuran 30 m x 20 m. Di sekeliling kebun ditanami
pohon dengan jarak antar pohon 5 m. Banyak pohon yang ditanam adalah . . . .
A. 10
B. 20
C. 40
D. 120
23. Sebuah kolam renang berbentuk persegi panjang, mempunyai ukuran panjang 20 meter dan
lebar 10 meter. Disekeliling kolam renang bagian luar akan dibuat jalan dengan lebar 1 meter.
Jika jalan akan dipasang keramik dengan biaya Rp60.000,00 setiap meter persegi, maka biaya
yang diperlukan untuk pemasangan keramik adalah . . . .
A. Rp1.860.000,00
B. Rp3.600.000,00
C. Rp3.840.000,00
D. Rp12.000.000,00
24. Andi ingin memasang kertas pada layang-layang yang telah dibuatnya. Ia mempunyai kertas
berbentuk persegi dengan panjang sisi 1 m. Jika layang-layang yang dibuat Andi memiliki
panjang diagonal 40 cm dan 90 cm, maka luas kertas yang tidak terpakai adalah……..m
A. 0,92 
B. 0,82
C. 0,72
D. 0,62
25. Sebuah titik A (-3, 8) jika dicerminkan oleh garis y = -12, maka bayangan titik tersebut
adalah….
A. (-3, -32)
B. (3, -32)
C. (-3, 32)
D. (3, 32)
26. Perhatikan gambar!

Banyak sisi pada gambar diatas adalah….


A. 8 sisi
B. 7 sisi
C. 6 sisi
D. 5 sisi
27. Perhatikan gambar!

Maka volume bangun diatas adalah….. Cm3


A. 2200
B. 2240
C. 2280
D. 2300
28. Perhatikan gambar!

Banyak siswa yang memiliki nilai 8 adalah...


A. 35
B. 30
C. 25
D. 20
29. Berikut data penjualan buku Toko.Amalia selama 5 hari sebagai berikut :

Maka jumlah buku yang terjual selama 5 hari adalah….


A. 42
B. 70
C. 180
D. 210
30. Titik J (-2 , -3) dirotasikan sejauh 90o terhadap titik pusat O (0 , 0) berlawanan arah jarum jam.
Maka bayangan titik J adalah…
A. (3, 2)
B. (-3, 2)
C. (3, -2)
D. (-3, -2)
31. Fian membeli sebuah gitar seharga Rp. 500.000, lalu beberapa minggu kemudian menjualnya
kepada seorang kolektor sehingga dirinya mendapatkan laba sebesar 80%. Hitung harga jual
gitar Fian tersebut….

32. Sebuah mobil dapat menempuh jarak 162 km dengan bahan bakar 15 liter. Berapa banyak
bahan bakar yang dibutuhkan dalam menempuh jarak 415 km?

33. Sebuah tabung memiliki diameter 20 cm dan tinggi 10 cm. Berapakah volumenya?

34. Sebuah perusahaan konveksi mampu memproduksi sebanyak 150 potong pakaian selama 6 hari.


Berapa banyak jumlah pakaian yang mampu diproduksi selama 21 hari?

35. Perhatikan gambar berikut!

Luas bangun gabungan berikut adalah ....

Anda mungkin juga menyukai