Anda di halaman 1dari 8

PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP

SMK AL HUDA BUMIAYU

MAPEL : PMSM GURU : WARKO,ST.


KELAS : XI TBSM 4 HARI :

1. Serangkaian pekerjaan yang meliputi pemeriksaan dan penyetelan komponen untuk


menjaga agar kendaraan dapat bekerja dengan baik, adalah pengertian dari….
a. Tune up
b. Oversize
c. Overhaul
d. Over lapping
e. Bore up
2. Kepala silinder (cylinder head) ditempatkan dibagian atas ….
a. block silinder
b. Block mesin
c. CVT
d. Transmisi
e. kopling
3. Kepal silinder harus tahan terhadap … selama mesin bekerja
a. temperatur yang tinggi
b. Tekanan yang tinggi
c. a dan b benar
d. temperatur yang rendah
e. Tekanan yang rendah
4. Spark plug berfungsi untuk …
a. memercikkan bunga api
b. membuka dan mangatur hubungan antara saluran masuk dan ruang bakar
c. membuka antara saluran masuk dengan ruang bakar
d. penyaluran dan pengaturan ruang bakar dan udara dari karburator dan ruang bakar
e. menyalurkan gas sisa pembakaran menuju knalpot
5. Pada mesin 2 tak terdapat sirip-sirip pada blok mesin berfungsi untuk ..
a. melindungi mekanisme katup
b. pendinginan mesin
c. memercikkan bunga api
d. penyaluran dan pengaturan ruang bakar
e. membawa oli melumasi dinding silinder
6. Fungsi dari gasket/packing antara kepala silinder dan blok silinder adalah …
a. memberikan efek semburan yang baik..
b. memberikan efek semburan yang lebih cepat terbakar..
c. mencegah kebocoran gas pembakaran, air pendingin, dan oli
d. penyaluran dan pengaturan ruang bakar
e. membawa oli melumasi dinding silinder
7. Berikut ini yang tidak termasuk bagian dari head silinder yaitu...
a. Katup hisap
b. Katup buang
c. Noken as
d. Piston
e. Rocker arm
8. Mesin sepeda motor baik dua tak maupun empat tak, terdiri atas tiga bagian utama,
yaitu.
a. kepala silinder (cylinder head), blok silinder (cylinder barrel), dan bak engkol
(crankcase)
b. vave guide, valve stem, dan bak engkol (crankcase)
c. katup, valve stem, dan bak engkol (crankcase)
d. poros engkol, torak, dan katup
e. torak, katup, dan blok silinder (cylinder inder barrel)
9. Yang tidak termasuk fungsi dari head silinder adalah
a. Sebagai tempat untuk bekerjanya sebuah katup.
b. Sebagai tempat pengaturan intake dan exhaust udara.
c. Sebagai tempat dudukan busi
d. Sebagai penutup block silinder.
e. Sebagai tempat perpindahan transmisi
10. Nama komponen head silinder pada gambar dibawah ini adalah

a. Valve
b. Noken as
c. Cam shaft
d. Rocker arm
e. Disk compression
11. Yang berfungsi untuk merubah bahan bakar dalam bentuk cair menjadi kabut bahan
bakar dan mengalirkan ke dalam silinder sesuai dengan kebutuhan mesin yaitu :
a. Tangki bahan bakar
b. Karburator
c. Filter
d. Venturi
e. Pompa bahan bakar
12. Apa kepanjangan dari EFI pada sepeda motor…
a. Electronic fuel injection
b. Electric for induction
c. Electric for injection
d. Electronic fuel income
e. Electronic fuel induction
13. Komponen sistem bahan bakar yang berfungsi sebagai tempat persediaan bahan bakar
adalah
a. Saringan bahan bakar
b. Tangki bahan bakar
c. Kran bahan bakar
d. tangki air
e. Karburator
14. Pompa bahan bakar injeksi disebut dengan
a. Fuel pump
b. Fuel feed house
c. Fuel preassure gauge
d. Injector
e. ECM
15. Komponen system bahan bakar injection yang berfungsi untuk menyemprotkan bahan
bakar yaitu
a. Fuel pump
b. Fuel feed house
c. Fuel preassure gauge
d. Injector
e. ECM
16. Alat ukur tekanan bahan bakar injeksi yaitu
a. Fuel pump
b. Fuel feed house
c. Fuel preassure gauge
d. Injector
e. ECM
17. Komponen system bahan bakar yang berfungsi untuk menyalurkan bahan bakar dari
tangki ke karburator yaitu
a. Manifold
b. Filter udara
c. Selang bensin
d. Main jet
e. Slow jet
18. Kran bahan bakar berfungsi untuk…
a. Tempat persediaan bahan bakar
b. Membuka dan menutup aliran bensin dari tangki
c. Mengubah campuran bahan bakar dan udara menjadi kabut
d. Menjaga melimpahnya bensin pada saat ada goncangan
e. Tempat persediaan air
19. Seorang pengendara sepeda motor akan tahu kondisi banyaknya bahan bakar pada
a. Indicator bensin
b. Indicator karburator
c. Pelampung
d. Indicator pelumasan
e. Kode mil
20. Perawatan yang dilakukan pada busi sepeda motor, ketika warna hitam, basah, dan
berkarbon
a. Disemprot angin
b. Dilumasi oli
c. Dicuci dengan air
d. Dibersihkan dengan kikir
e. Dibersihkan dengan ampelas
21. Yang tidak termasuk komponen pengapian AC yaitu
a. Generator
b. CDI
c. COIL
d. BATERAI
e. BUSI
22. Komponen pengapian yang berfungsi untuk meningkatkan tegangan listrik yaitu
a. Generator
b. CDI
c. COIL
d. BATERAI
e. BUSI
23. System pelumasan campur diaplikasikan pada
a. Motor 4 tak
b. Motor 2 tak
c. Motor diesel
d. Motor listrik
e. Salah semua
24. Untuk mengatasi overheating dalam mesin maka diperlukan
a. System pengapian
b. System pelumasan
c. Bahan bakar
d. Stasioner
e. System pengisian
25. Fungsi kunci kontak adalah
a. Mematikan dan menghidupkan system kelistrikan
b. Indicator system kelistrikan
c. Mematikan dan menghidupkan mesin
d. Menghidupkan lampu
e. Indicator system permesinan
26. Komponen pada karburator yang berfungsi untuk menyuplai bahan bakar kedalam
silinder pada saat mesin pada putaran langsam yaitu:
a. Main Jet
b. Slow Jet
c. Piston Valve Screw
d. Pilot Screw
e. Pelampung
27. Apa kepanjangan dari ECM dalam system injeksi
a. Engine control module
b. Electric control module
c. Electromagnetic control module
d. Electric control machine
e. Jawaban a,b,c,d Salah semua
28. Sensor FGM-FI yang berfungsi untuk mendeteksi terjadinya perubahan suhu di dalam
sebuah mesin adalah
a. EOT
b. ECM
c. INJEKTOR
d. O2 SENSOR
e. CKP SENSOR
29. Alat yang di gunakan untuk mereset kode kerusakan yang tersimpan pada ECM
adalah
a. DTS
b. DLC short conector
c. HIDS
d. DLC Short conector & HIDS
e. KABEL Jumper
30. Apa fungsi sistem bahan bakar :
a. Untuk mencampur udara dan air.
b. Untuk mencampur air dan bahan bakar.
c. Untuk mencampur udara dan bahan bakar.
d. Untuk mencampur bahan bakar dan minyak.
e. Untuk mencampur minyak dan air
31. Dalam proses pembakaran akan terjadi bila terdapat komponen-komponen, kecuali .
a. Api
b. Udara
c. Bahan bakar
d. Air
e. Kompresi

32. Komponen pada sistem bahan bakar konvensional dibawah ini adalah:
Tangki bahan bakar, pompa bahan bakar, suspensi
a.
Tangki bahan bakar, selang bahan bakar, karburator
b.
Tangki bahan bakar, propeler, karburator
c.
Tangki bahan bakar, transmisi, suspense
d.
Tangki bahan bakar, transmisi, suspense
e.
33. Yang tidak termasuk Fungsi dari sistem pelumasan yaitu
a. Membersihkan mesin
b. Melumasi mesin
c. Memperbaiki mesin
d. Mendinginkan mesin
e. Perapat mesin
34. komponen sistem pengapian yang berfungsi untuk menghidupkan dan mematikan sistem
kelistrikan yaitu
a. koil uk
b. kunci kontak
c. CDI
d. Busi
e. Spul
35. Special service tools untuk melepas dan memasang pegas katup adalah
a. fuel freasure gauge
b. vernier caliper
c. valve spring compression
d. kunci T
e. Tang
36. Nama komponen head silinder dibawah ini adalah
a. Noken as
b. Valve
c. Spring
d. Disk compression
e. Pengunci
37. Apabila ada kerusakan pada sesor PGM FI, maka akan di informasikan dan di tampilkan pada..

a. laptop

b. spedometer

c. odometer

d. lampu MIL

e. lampu Sein

38. Jika lampu mil berkedip panjang 1 kali dan 2 kedipan pendek, merupakan kode kerusakan...

a. injector

b. ECM

c. EOT

d. O2 Sensor

e. TP Sensor

39. Jika lampu mil berkedip pendek 7 kali, merupakan kode kerusakan pada...

. injector

b. ECM

c. EOT

d. O2 Sensor

e. TP Sensor

40. Jika terjadi kerusakan pada TP Sensor, Maka berpakan kode kerusakannya

a. 1
b. 7

c. 8

d. 12

e. 33

Anda mungkin juga menyukai