Anda di halaman 1dari 2

ANALISIS CAPAIAN PEMBELAJARAN

Instansi : SMK Negeri 1 Sebatik Barat

Nama Penyusun : Jumriati, S.Pd

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia

Fase/Kelas : E/ X ( Semua Jurusan)

Alokasi Waktu : 104 JP

Tahun Pelajaran : : 2023/2024

Capaian Pembelajaran ( CP) : Pada akhir Fase E, peserta didik memiliki kemampuan berbahasa untuk berkomunikasi dan bernalar sesuai
dengan tujuan, konteks sosial, akademis, dan dunia kerja. Peserta didik mampu memahami mengolah,
menginterpretasikan, mengevaluasi informasi dari berbagai tipe teks tentang topik yang beragam. Peserta
didik mampu menyintesis gagasan dan endapat dari berbagai sumber. Peserta didik mampu berpartisipasi
aktif dalam diskusi dan debat. Peserta didik mampu menulis dan mempresentasikan serta menanggapi
informasi nonfiksi dan fiksi secara kritis dan etis.

ELEMEN CP ELEMEN KOMPETENSI KONTEN/MATERI TUJUAN PEMBELAJARAN


 Menyimak Peserta didik mampu  Memahami 1. Teks Laporan 1. Peserta didik
mengevaluasi dan  Mengevaluasi hasil observasi dapat memahami
mengkreasikan informasi  Mengkreasikan teks laporan hasil
berupa gagasan, pikiran , observasi dengan
perasaan,pandangan, kritis dan reflektif
arahan, atau pesan yang 2. Peserta didik
akurat dari menyimak dapat
berbagai jenis teks (non mengevaluasi teks
fiksi dan fiksi) dalam laporan hasil
bentuk monolog, dialog, observasi dengan
dan gelar wicara. kritis dan reflektif
3. Peserta didik
dapat
mengkreasiakan
teks laporan hasil
observasi dengan
kritis dan reflektif

……………………..
………………………….. 2. Teks monolog, ……………………….
…………………………… Teks Eksposisi

………………………..
…………………………… 3. Teks hikayat dan
cerpen
4. Teks Negosiasi
5. Teks Biografi
6. Teks Puisi
 Membaca dan
memirsa
 Berbicara dan
mempresentasika
n
 menulis

Anda mungkin juga menyukai