Anda di halaman 1dari 4

PEMERINTAH KABUPATEN KEDIRI

BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK


Jalan Soekarno – Hatta Nomor 1 Telp. (0354) 681226 – 689969 Kediri
Website : www.kedirikab.go.id – Email : bakesbangpol@kedirikab.go.id

NOTA DINAS

Kepada : Yth. Bupati Kediri


Dari : Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kabupaten Kediri
Tanggal : 29 Mei 2023
Nomor : BP.02.1_55/418.62/V/2023
Sifat : PENTING
Lampiran : -
Perihal : Rencana Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila
Tahun 2023 dan Gerakan Pembagian Bendera Merah Putih

Berdasarkan Surat Direktur Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum


Kementerian Dalam Negeri Nomor 400.10.1.1/3358/polpum tanggal 29 Maret 2023
perihal Gerakan Pembagian Bendera Merah Putih, Surat Edaran Kepala Badan
Pembinaan Ideologi Pancasila Nomor 1 Tahun 2023 tentang Pedoman Peringatan
Hari Lahir Pancasila Tahun 2023 tanggal 03 Mei 2023, dan hasil rapat koordinasi
Rencana Persiapan Pelaksanaan Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun
2023 Jumat 26 Mei 2023, bersama ini kami laporkan Rencana Pelaksanaan Upacara
Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2023 sebagai berikut :

1. Pelaksanaan Upacara
Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2023 akan dilaksanakan pada
besok :
Hari : Kamis
Tanggal : 1 Juni 2023
Pukul : 07.00 WIB s.d. selesai
Tempat : Lapangan Belakang Pemkab Kediri
Catatan : 1. 20 menit sebelum upacara dimulai untuk Forkopimda transit
terlebih dahulu di ruang Wakil Bupati Kediri / Auditorium
Inspektorat Kabupaten Kediri;
2. Gladi Upacara dilaksanakan pada hari Rabu, 31 Mei 2023 Pukul
07.30 WIB.

2. Pejabat-pejabat dan petugas upacara sebagai berikut :


A. Inspektur Upacara : Bupati Kediri
B. Cad. Irup : Wakil Bupati Kediri / Sekretaris Daerah

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
C. Pembaca Teks Pancasila : Ketua DPRD Kabupaten Kediri
D. Perwira Upacara : Unsur Kodim 0809 Kediri
E. Cad. Perwira Upacara : Unsur Kodim 0809 Kediri
F. Komandan Upacara : Unsur Kodim 0809 Kediri
G. Cad. Komandan Upacara : Unsur Kodim 0809 Kediri
H. Petugas Korsik : Korsik Pemkab Kediri
I. Paduan Suara : SMP N 1 Wates
J. Pembaca UUD 1945 : Paskibraka Kabupaten Kediri
K. Pengibar Bendera : Paskibraka Kabupaten Kediri
L. Pembaca Doa : Kemenag Kabupaten Kediri
M. Pembawa Acara : Prokopim Kabupaten Kediri
N. Komandan Kompi Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Kediri (6
: orang)
O. Tim Medis : Dinas Kesehatan Kabupaten Kediri (1 Tim)
P. Pengatur Lalu Lintas dan Dinas Perhubungan Kab. Kediri & Satpol-PP
Parkir : Kab. Kediri
Q. Publikasi & Zoom Meeting Dinas Kominfo Kabupaten Kediri

3. Pakaian dan Perlengkapan


A. Inspektur Upacara : Pakaian Khas Kediri
B. Cad. Irup : Pakaian Khas Kediri
C. Pembaca Teks Pancasila : Pakaian Khas Kediri
D. Perwira Upacara : PDU I
E. Cad. Perwira Upacara : PDU I
F. Komandan Upacara : PDL Bersenjata
G. Cad. Komandan Upacara : PDL Barsenjata
H. Korsik : Seragam Korsik
I. Pembaca UUD 1945 : PDU Paskibraka
J. Pengibar Bendera : PDU Paskibraka
K. Pembaca Doa : Batik Nasional
L. Pembawa Acara : Pakaian Khas Kediri
M. ASN : Pakaian Khas Kediri
N. TNI/Polri : PDL Bersenjata
O. Ormas Seragam Ormas

4. Tata Urutan Upacara sebagai berikut :


a. Laporan Perwira Upacara kepada Inspektur Upacara;
b. Inspektur Upacara menuju Mimbar Upacara;

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
c. Penghormatan Pasukan;
d. Laporan Komandan Upacara;
e. Pengibaran Bendera Merah Putih diiringi Lagu Kebangsaan Indonesia Raya;
f. Mengheningkan Cipta dipimpin oleh Inspektur Upacara;
g. Tanda Kebesaran Buka;
h. Pembacaan Teks Pancasila oleh Ketua DPRD Kabupaten Kediri;
i. Tanda Kebesaran Tutup;
j. Pembacaan Teks Pembukaan UUD 1945;
k. Amanat Inspektur Upacara;
l. Pembacaan Doa;
m. Andhika Bhayangkari;
n. Laporan Komandan Upacara
o. Penghormatan Pasukan
p. Inspektur Upacara meninggalkan Mimbar Upacara;
q. Laporan Perwira Upacara;
r. Upacara Selesai.

5. Undangan dan Peserta Upacara


a. Forkopimda
b. Kepala SKPD
c. Kodim 0809/Kediri : 2 Pleton
d. Polres Kediri : 2 Pleton
e. Paskibraka : 1 Kompi
f. ASN : 5 Kompi
g. Ormas 1 Kompi

6. Teks Sambutan menunggu dari pusat.


7. Gladi bersih Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila dilaksanakan pada hari
Rabu, 31 Mei 2023 Pukul 07.30 WIB di Lapangan Belakang Pemkab Kediri.
8. Setelah pelaksanaan Upacara, Bupati Kediri beserta jajaran Forkopimda
Kabupaten Kediri melaksanakan Pembagian Bendera Merah Putih kepada
masyarakat di Ruas Jalan Raya Depan Kantor Pemerintah Kabupaten Kediri.
9. Setelah pelaksanaan Upacara, Anggota Paskibraka Kabupaten Kediri Tahun 2022
melaksanakan Pembekalan oleh Presiden Republik Indonesia secara Daring di
Ruang Rapat Joyoboyo Kabupaten Kediri.

10. Saran Tindak


Mohon dengan hormat kepada Bapak Bupati Kediri untuk :

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN
a. Berkenan menjadi Inspektur Upacara;
b. Melaksanakan Pembagian Bendera Merah Putih kepada masyarakat di Ruas
Jalan Raya depan Kantor Pemerintah Kabupaten Kediri bersama Forkopimda;
dan
c. Mendelegasikan surat menyurat pelaksanaan Upacara Peringatan Hari
Kebangkitan Nasional kepada Bapak Sekretaris Daerah.

Demikian untuk menjadi periksa.

Ditandatangani secara elektronik oleh :


Kepala Bakesbangpol

YULI MARWANTOKO, SE, MM.


Pembina Tk. I
NIP. 19700717 199602 1 002

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik yang diterbitkan oleh Balai Sertifikasi Elektronik (BSrE), BSSN

Powered by TCPDF (www.tcpdf.org)

Anda mungkin juga menyukai