Anda di halaman 1dari 2

Ucapan Selamat Datang Doa Pembacaan Alkitab

Pengurus Gerakan Pemuda mengucapkan KJ 6 : 1,2 ‘ Hai Masyurkanlah ’


selamat malam dan selamat beribadah untuk -berdiri-
kita semua. 1. Hai masyhurkanlah Allahmu yang kudus:
Kiranya ibadah yang kita lakukan berkenan di besar namaNya maklumkan terus.
hadapan Sang Pemuda Agung, Yesus Kristus. Agungkanlah Dia yang jaya megah; Pembacaan Alkitab :
Pemberitaan Firman pada ibadah ini akan kekal dan mulia kerajanNya. Mazmur 119:161-165
disampaikan oleh Dkn. Hetreda Alexander.
2. Yang Tinggi, Alhak di sorga baka
pun hadir dekat dengan abdiNya. PKJ 295 ‘Haleluya, Pujilah Tuhanmu’
Nyanyikan jayaNya, hai umat kudus: Haleluya, Haleluya,
berdiri "Kekal Yesus Raja, kekal Penebus!"
Pujilah Tuhanmu
Mars GP s’lamanya, Haleluya.
Doa Pembuka
Ya, di dalam iman percaya pada Kristus
Tuhan Nyanyi dan soraklah
Kami Pemudi dan Pemuda MelayaniNya Nas Pujian : Amsal 6:3-5
agungkan namaNya.
Pada G’reja dan masyarakat kami hadir -duduk-
Pujilah Tuhanmu
didalamNya dalam kasih setia Tuhan
sempurnalah. GB 78 :1,2 ‘ Yesus Kristus, Sumber Hidup’ s’lamanya, Haleluya.
Persoalan dan tantangan teratasilah oleh
hikmat dari Tuhan kami siap -duduk-
Reff : Yesus Kristus, Sumber Hidup,
mewujudkan sosok yang benar Jurus’lamat, Dialah!
Itu beban serta tanggung jawab pemudi Dalam t’rang-Nya ada hidup; Khotbah: “ TOTALITAS”
dan pemuda puji Dia s’lamanya!
duduk
1. Keadilan dan hukum-Nya GB 69 ‘ Kumulai Dari Diri Sendiri ’
Saat Teduh bagai benteng yang teguh,
bagi orang yang percaya, Mari Kumulai dari diri sendiri
L: Marilah kita berdiri dan menyanyi menyambut tempat lindung yang teduh. (Reff). untuk melakukan yang terbaik.
Kumulai dari diri sendiri,
firman Tuhan diantara kita hidup jujur dengan hikmat Tuhanku.
2. Di naungan kasih Tuhan Tekadku Tuhan: mengikut-Mu selama hidupku,
manusia berteduh; berpegang teguh kepada iman dan percayaku.
-berdiri- dikenyangkan siang malam Akan kumulai dari diriku
dengan berkat yang penuh. (Reff). melakukan sikap yang benar.
Biar pun kecil dan sederhana,
Tuhan dapat membuat jadi besar.

PEMBERITAAN FIRMAN Doa Syafaat


MENGHADAP TUHAN
Ajakan Persembahan -duduk-

L : Marilah memberi persembahan kepada Tuhan,


sambil mengingat Nas Alkitab dari Amsal 3:9-10
yang menyatakan "........” PENGUTUSAN
Warta
GB 39:1,2 “Bukan Kar’na Upahmu” -berdiri-

1. Bukan kar’na upahmu GB 115 : 1,2 ‘ Utuslah Kami ’


dan bukan kar’na kebajikan hidupmu.
Bukan persembahanmu TATA IBADAH
1. Utuslah kami masuk dalam dunia ini
dan bukan pula hasil perjuanganmu.
Allah mengampuni kesalahan umat-Nya menjadi saksi bagi kerajaan-Mu; Gerakan Pemuda
membawa damai dan terang-Mu yang abadi,
oleh kar’na kemurahan-Nya;
menabur kasih bagi dunia yang resah.
melalui pengorbanan Putra tunggal-Nya,
ditebus-Nya umat manusia.
Reff : Utuslah kami jadi saksi yang setia,
Reff : membawa kabar sukacita yang abadi,
supaya dunia mengaku dan percaya;
Bersyukur, hai bersyukur, kemurahan- Nya pujilah! Engkaulah Yesus, Tuhan, Jurus’lamat dunia.
Bersyukur, hai bersyukur selamanya.
2. Berilah kami hati tulus melayani,
menolong orang-orang berbeban berat.
-----Instrumen--- persembahan diedarkan----- Berilah kami Roh yang tabah dan setia
untuk nyatakan kasih bagi dunia. (Reff). Jumat, 14 juli 2023
2. Janganlah kau bermegah
dan jangan pula meninggikan dirimu;
baiklah s’lalu merendah Berkat
dan hidup dalam kemurahan Tuhanmu. GB 402c” Amin Amin Amin Amin Amin”
Keangkuhan tiada berkenan kepada-Nya; Amin.. Amin.. Amin.. Amin.. Amin.. ( 2x )
orang sombong direndahkan-Nya.
Yang lemah dan hina dikasihi-Nya penuh,
yang rendah ‘kan ditinggikan-Nya. (Reff).
-berdiri- Saat Teduh
Doa Persembahan ---- SALAM PERSEKUTUAN ---

Anda mungkin juga menyukai