Anda di halaman 1dari 2

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDIT AL-AZIIZ


Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : V.A/I
Materi Pokok : Operasi Penjumlahan dan Pengurangan dengan Penyebut Sama dan Pecahan Senilai
Alokasi Waktu : 3 X 45 Menit

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah mengukuti kegiatan pembelajaran menggunakan model pembelajaran discovery Learning, dengan metode literasi, eksperimen,
praktikum, dan presentasi dengan menumbuhkan sikap menyadari kebesaran Tuhan, sikap gotong royong, jujur, dan berani mengemukakan
pendapat, siswa dapat :
1. Mengetahui pecahan-pecahan yang senilai dan membedakan pecahan biasa dan campuran

B. LANGKAH - LANGKAH (KEGIATAN) PEMBELAJARAN


KEGIATAN PENDAHULUAN (15 Menit)
Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai pembelajaran, memeriksa kehadiran peserta
didik sebagai sikap disiplin
Mengaitkan materi pembelajaran yang akan dilakukan dengan pengalaman peserta didik terhadap materi sebelumnya,
Penguatan
mengingatkan kembali materi dengan bertanya,
Pendidikan
Karakter Memberikan gambaran tentang manfaat mempelajari materi Operasi Penjumlahan dan Pengurangan dengan Penyebut
Sama dan Pecahan Senilai dalam kehidupan sehari-hari
Memberitahukan tentang tujuan pembelajaran, materi, kompetensi inti, kompetensi dasar, indikator, dan KKM pada
pertemuan yang sedang berlangsung
Pembagian kelompok belajar
KEGIATAN INTI ( 170 Menit)
Peserta didik diberi stimulus atau rangsangan untuk memusatkan perhatian pada materi Operasi Penjumlahan dan
Pengurangan dengan Penyebut Sama dan Pecahan Senilai melalui pendekatan saintifik (mengamati, menanya,
mengumpulkan informasi/eksperimen, mengasosiasikan mengolah informasi, mengomunikasikan)
Mengamati
Peserta didik bersama kelompoknya melakukan pengamatan dari permasalahan yang ada di buku paket berkaitan
dengan materi
Operasi Penjumlahan dan Pengurangan dengan Penyebut Sama
Peserta didik diminta untuk mengamati penyebut yang sama dari pecahan-pecahan tersebut dan melengkapi hasil
perjumlahan atau pengurangan pecahaan.

Literasi

Pecahan Senilai
Peserta didik diminta untuk mengamati penyebut yang sama dari pecahan-pecahan tersebut dan melengkapi bentuk
pecahan senilai

Guru memberikan kesempatan pada peserta didik untuk mengidentifikasi aneka pertanyaan yang berkaitan dengan
Critical Thinking
tayangan yang disajikan dan dijawab melalui kegiatan pembelajaran tentang Operasi Penjumlahan dan Pengurangan
dengan Penyebut Sama dan Pecahan Senilai.
Siswa berlatih praktik /mengerjakan tugas halaman buku
Mengumpulkan data/informasi melalui diskusi kelompok atau kegiatan lain guna menemukan solusimasalah terkait
Collaboration
materi pokok
(Kerja Sama)
Peserta didik diarahkan untuk mengumpulkan dan mengeksplorasi data dari aneka sumber yang akan digunakan untuk
menyelesaikan permasalahan di Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)
Siswa mempresentasikan hasil kerja kelompok/individu
Mempresentasikan hasil diskusi kelompok secara klasikal, mengemukakan pendapat atas presentasi yang dilakukan
Communication
tentang Operasi Penjumlahan dan Pengurangan dengan Penyebut Sama dan Pecahan Senilai dan ditanggapi oleh
(Komunikasi
kelompok yang mempresentasikan, bertanya atas presentasi yang dilakukan, dan peserta didik lain diberi kesempatan
untuk menjawabnya.
Kesimpulan Pembelajaran
Creativity Guru dan Peserta didik menarik sebuah kesimpulan tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan
(Kreativitas pembelajaran yang baru dilakukan tentang Operasi Penjumlahan dan Pengurangan dengan Penyebut Sama dan Pecahan
Senilai
PENUTUP (15 Menit)
Membuat rangkuman/simpulan pelajaran.tentang point-point penting yang muncul dalam kegiatan pembelajaran yang
Peserta didik
baru dilakukan.
Memeriksa pekerjaan peserta didik yang selesai dan diberi paraf serta diberi nomor urut peringkat, memberikan
Guru
penghargaan pada kelompok yang memiliki kinerja dan kerja sama yang baik dalam kegiatan pembelajaran.

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Tes Tertulis : Menjelaskan operasi penjumlahan dan pengurangan dengan penyebut sama dan pecahan senilai

Mengetahui, Bekasi, … Juli 2022


Kepala SDIT AL-AZIIZ Guru Mata Pelajaran

MUSLIM, S.Pd.I DESY EKASARI, S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai