Anda di halaman 1dari 8

This post was republished to cmart at 16.20.

55 25/08/2019

NAMA MAPEL : PJOK Kelas X Semua Jurusan


1. Teknik chest pass merupakan salah satu teknik
passing dalam olahraga basket. Teknik tersebut
dilakukan dengan cara mengarahkan bola secara
langsung kearah…
A Kepala penerima
B Dada penerima
C Perut penerima
D Kaki penerima
E Samping penerima
2. Bola dipegang sesuai dengan teknik memegang
bola basket, siku dibengkokkan kesamping, sikap
kaki dapat dilakukan sejajar atau kuda-kuda
dengan dibuka selebar bahu, lutut ditekuk badan
condong kedepan dan jaga keseimbangan. Bola
didorong kedepan dengan kedua tangan sambil
meluruskan lengan dan diakhiri dengan lecutan
pergelangan tangan menghadap keluar. Gerakan
tersebut dinamakan…

A Chest pass
B Overhead pass
C Bounce pass
D Base ball pass
E Shooting pass
3. Perhatikan hal-hal berikut!

1. Overhead pass
2 Chest pass
3 Baseball pass
4 Bounce pass
5 Shooting pass

Cara-cara melakukan passing dalam permainan


bola basket ditunjukkan oleh nomor…

A 1, 3 dan 5
B 2, 3, dan 4
C 1, 2,3 dan 4
D 3, 4 dan 5
E 2, 4 dan 5
4. Gerakan melompat mendekati ring untuk
memasukkan bola dinamakan dengan teknik
gerakan …
A shooting
B lay up
C pivot
D dribbling
E passing
5. Perhatikan tahapan gerak permainan basket
berikut!
(1) Kedua tangan memegang bola di depan
dada dan siku lengan dibengkokkan.
(2) Kemudian berdiri berhadap-hadapan
dengan jarak 3-5 meter.
(3) Pemain berdiri dengan kedua kaki dibuka
lebar selebar bahu dan lututnya sedikit
ditekuk, badan agak condong ke depan dan
menghadap sasaran.
(4) Kemudian saling melempar dan
menangkap bola setinggi dada.
Tahap melakukan gerak lempar tangkap bola yang
epat adalah…
A (1)-(2)-(4)-(3)
B (2)-(4)-(3)-(1)
C (3)-(1)-(2)-(4)
D (4)-(3)-(1)-(2)
E (2)-(1)-(3)-(4)
6. Teknik menembak dalam bola basket yang
didahului dengan melangkah dua langkah adalah…
A tembakan satu tangan di atas kepala
B tembakan lay up
C tembakan meloncat dengan dua tangan
D tembakan kaitan
E tembakan dari samping
7. Teknik menembak yang sering dilakukan pemain
dari luar daerah bersyarat lawan dalam bola basket
adalah…
A tembakan dari samping
B tembakan kaiton
C tembakan meloncat dengan dua tangan
D tembakan lay up
E tembakan satu tangan diatas kepala
8. Bola basket dilambungkan ke udara oleh wasit di
tengag lapangan di antara kedua pemain yang
berlawanan disebut…
A shooting
B pivot
C jump ball
D passing
E jumping back
9. Dasar umum dalam pembuatan pola dalam
permainan bola sebagai berikut, kecuali…
A ada pemain pengatur serangan
B ada pemain pengaman serangan
C ada pemain penembak utama
D ada seorang pemain menutupi daerah
tembakan
E ada seorang pemain perayah
10. Bola basket adalah suatu permainan yang
dimainkan oleh dua regu yang masing-masing regu
terdiri atas 5 orang pemain. yang bertujuan untuk
mencari nilai sebanyak-banyaknya dengan cara
memasukan bola kedalam keranjang lawan dan
mencegah lawan untuk mendapatkan nilai. waktu
pertandingan : 2 X 20 menit dengan time-out 2 kali
kesempatan time-out untuk setiap regu selama
babak pertama pertandingan berlangsung. Dan
waktu pertandingan  4 x 12 menit dengan time-out
3 kali kesempatan tiap babak...
A 10 sampai 15 menit
B 5 sampai 10   menit
C 15 menit
D 10 menit
E 5 menit 
11. Passing bisa di bagi menjadi 3, chest pass yaitu
gerakan melempar bola dari depan dada dengan
menggunakan dua tangan overhead pass yaitu
gerakan melempar bola dari posisi atas kepala
bounce pass yaitu gerakan melempar bola dengan
cara memantulkan bola ke lantai berdasarkan
penjelasan di atas yang dimaksud dengan passing
adalah ….
A Operan
B Serangan
C Hadangan
D Tipuan
E Sebuah strategi
12. Pemain boleh melemparkan bola basket dengan
menggunakan satu atau dua tangan sekaligus ke
segala arah.
Pemain boleh memukulkan bola basket dengan
satu atau dua tangan sekaligus ke segala arah,
namun tidak diizinkan untuk memukulnya dengan
menggunakan kepalan tangan atau meninju.
Bolaobasket wajib dipegang dengan menggunakan
tangan. Selain tangan, seperti lengan dan anggota
tubuh lain tidak diizinkan.
Pemain wajib melemparkan bola yang dipegang
dari titik tempat dimana pemain tersebut
menerima bola, namun diizinkan dengan cara
berlari asalkan dengan kecepatan standar atau
biasa.
Pemain tidak boleh melakukan beberapa gerakan
yang merugikan, seperti:
 Menanduk atau menyeruduk

 Menahan bola dalam waktu yang


lama

 Mendorong

 Memukul

 Menjegal pemain lawan

Beberapa poin di atas merupakan dari …..

A Peraturan permainan bola basket


B tehnik-tehnik dalam permainan bola basket
C Hal-hal yang di perbolehkan di dalam
permainan bola basket
D tindakan illegal dalam permainan bola basket
E Cara bermain bola basket
13. Pertandingan sepak bola usia dini yang resmi yang
di adakan  di Indonesia yang nama pertandingan
nya mengambil dari salah seorang pendiri sepak
bola di Indonesia adalah pertandingan …
A Soeratin
B Danon
C ISL
D Divisi 1
E Divisi 2
14. Pada saat pertandingan final dalam pertandingan
sepak bola, apa bila ke dudukan skor imbang 0 – 0, 
hingga sampai berakhirnya pertandingan babak ke
dua pun masih saja imbang 0 – 0. Maka
pertandingan akan ……
A Dilanjutkan dengan dua babak pertandingan
tambahan hingga muncul pemenang nya,
kalau pun masih kedudukan nya sama maka
akan di lakukan perpanjangan waktu.

B Dilanjutkan dengan pertandingan adu pinalti


hingga muncul pemenang nya
C Hanya melakukan pertandingan
perpanjangan waktu walau pun kedudukan
nya tetap sama imbang
D Dilanjutkan dengan koin tos, karena pemain
sudah kelelahan
E Pertandingan di anggap selai walaupun
kedudukan masih tetap sama
15. Melakukan gerakan berlari dan melompat dalam
permainan sepak bola termasuk gerakan tehnik
dasar, yang di sebut dengan tehnik …..
A tehnik tampa bola

B tehnik dengan bola


C tehnik berlari dan melompat
D tehnik melompat
E tehnik berlari
16. Tujuan permainan bola voli adalah memperagakan
teknik dan taktik memainkan bola dilapangan
untuk meraih kemenangan dalam setiap
pertandingan. Untuk memenangkan sebuah
pertandingan dalam permainan bola voli maka
team tersebut harus banyak melakukan gerakan
tehnik serangan, tehnik serangan yang dimaksud
yaitu ….
A Tehnik smesh
B Tehnik block
C Tehnik passing bawah
D Tehnik passing atas
E Semua benar
17. Untuk memiliki tehnik block yang sangat baik agar
dapat membendung bola smes dari lawan, maka
seorang pemain harus sering melatih otot, agar
bisa melompat lebih tinggi, yaitu otot…

A otot bagian kaki


B otot bagian tangan
C otot bagian perut
D otot bagian pinggang
E otot bagian leher 
18. Permainan bola voli di mainkan dengan dua team
dan masing masing team terdiri dari 6 orang saat
berlangsung nya permainan, memiliki lapangan
yang berbentuk persegi panjang yang di batasi
ditengah tengah nya dengan sebuah net, untuk
menentukan batas luas lapangan maka lapangan
bola voli ditentukan dengan ukuran ……
A 18 x 9 Meter
B 18 x 8 Meter
C 16 x 8 Meter
D 16 x 9 Meter
E 19 x 9 Meter
19. Bulu tangkis adalah cabang olahraga yang termasuk
kedalam kelompok olahraga permainan. Dan
permainan nya dapat dimainkan di dalam atau di
luar ruangan. Alat yang digunakan adalah raket
sebagai pemukul dan kok sebagai bola yang di
pukul. Permainan dimulai dengan melakukan
pukulan servis, yaitu memukul kok dari petak
kanan ke petak servis kanan lawan sehingga
jalannya kok menyilang. Dalam permainan
bulutangkis para pemain menggunakan lapangan
bulu tangkis yang berukuran ….
A panjang 13,40 meter dan lebar 6,10 meter
B panjang 14,40 meter dan lebar 6,10 meter
C panjang 15,40 meter dan lebar 6,10 meter
D panjang 16,40 meter dan lebar 6,10 meter
E panjang 17,40 meter dan lebar 6,10 meter
20. Dibawah ini merupakan tehnik pukulan dalam
permainan bulutangkis
1. Merupakan pukulan dengan raket yang
mengarahkan kok ke bidang lawan
secara menyilang atau diagonal. Yang
bertujuan sebagai pembuka
permainan. (A. Pukulan service)

2. suatu pukulan dalam permainan bulu


tangkis yang dilakukan dengan tujuan
untuk melambungkan kok setinggi
mungkin. (B. Pukulan Drive)

3. pukulan yang tepat melampaui jaring


dan langsung jatuh ke sisi lapang lawan
(C.pukulan smesh)

4. suatu gerakan ayunan tangan yang


cepat, mendadak, dan menghasilkan
pukulan yang keras serta menukik.
(D.Pukulan dropsot)

5. pukulan yang dilakukan dengan


mengarahkan kok secara mendatar ,
ketinggian nya menyusur di atas
net,dan arah nya sejajar dengan lantai.
(E. Pukulan lob)

Pasangan yang betul tehnik pukulan


permainan bulutangkis adalah ……

A 1-A
B 2-B
C 3-C
D 4-D
E 5-E
21. Lari jarak pendek adalah berlari dengan kecepatan
penuh sepanjang jarak yang harus ditempuh, atau
sampai jarak yang telah ditentukan. Lari jarak
pendek terdiri dari lari 100 m, 200 m, 400 m. Dalam
belajar lari jarak pendek/sprint, pada saat
melakukan lomba lari jarak pendek, seorang pelari
akan di arahkan menggunakan awalan dengan
star…..
A Jongkok
B Berdiri
C Setengah jongkok
D Bebas
E tergantung keinginan pelari 
22. Melompat adalah gerakan-gerakan yang sering kita
lakukan setiap hari. baik itu lompat jauh maupun
lompat tinggi untuk jarak yang sempit/rendah
maupun melompat untuk jarak yang lebar/tinggi.
tujuan lompat jauh adalah melompat sejauh-
jauhnya. bagai mana caranya latihan seorang pelari
dapat melakukan lompatan sejauh mungkin …..
A Melakukan latihan kekuatan otot kaki
B Melakukan latihan kekuatan otot tangan
C Melakukan latihan kekuatan otot perut
D Harus sering melakukan gerakan pemanasan
E Semua latihan di atas bisa membuat
meningkatkan pada hasil lompat jauh
23. Penilaian akhir atletik lomba lompat jauh di ambil
dari hasil ….
A Lompatan jarak yang di hasilkan
B tehnik gerakan lompat jauh nya 
C Keindahan lompatan saat melakukan gerakan
lompat jauh
D Kebenaran gerakan lompat jauh saat
melayang di udara
E Kecepatan saat melakukan gerakan awalan
lompat jauh
24. Sikap dasar pencak silat meliputi sikap dasar
jasmani dan sikap dasar rohani. Sikap dasar jasmani
adalah sikap pisik tubuh untuk melakukan gerakan-
gerakan dengan kemahiran teknik yang baik.
Sedangkan sikap rohani adalah kesiapan mental
dan pikiran untuk melakukan tujuan dengan
waspada, siap siaga, praktis dan efesien. Di bawah
ini bukan merupakan sikap dasar pencak silat
adalah ….
A Sikap pukulan
B Sikap berdiri
C Sikap jongkok
D Sikap berbaring
E Sikap duduk
25. Pencak silat merupakan seni bela diri asli Indonesia
yang memiliki empat aspek atau unsur-unsur
pencak silat, di bawah ini yang bukan unsur-unsur
pencak silat adalah …..

A unsur keberanian
B unsur kerohanian
C unsur kesenian 
D unsur bela diri
E unsur olahraga

Anda mungkin juga menyukai