Anda di halaman 1dari 3

MAKALAH

KONSEP DASAR BELAJAR MENULIS PERMULAAN

OLEH:

MARTINI, S.Pd
NIP.19610317 198303 2 006

SEKOLAH DASAR NEGERI 20 TUNGGUL HITAM


KECAMATAN KOTO TANGAH
KOTA PADANG
2018

KATA PENGANTAR
Puji syukur penulis ucapkan pada Allah SWT yang telah melimpahkan

rahmat dan hidayahNya kepada penulis, sehingga penulis dengan segala

keterbatasannya dapat menyusun makalah ini. Adapun permasalahan yang dibahas

pada makalah ini adalah dengan judul “Konsep Dasar Belajar Menulis

Permulaan”.

Makalah ini berisikan tentang menulis atau yang lebih khususnya

membahas tentang konsep dasar belajar menulis permulaan dan penerapannya

dalam lingkungan akademik. Diharapkan makalah ini dapat memberikan

informasi kepada kita semua tentang pembelajaran bahasa Indonesia.

Penulis menyadari bahwa makalah ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh

karena itu kritik dan saran dari semua pihak yang bersifat membangun selalu kami

harapkan demi kesempurnaan makalah ini.

Akhir kata, penulis sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah

berperan serta dalam penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir. Terakhir

penulis menyampaikan harapan semoga makalah yang penulis susun dapat

bermanfaat dan berguna untuk kepentingan dan kemajuan pendidikan di masa

yang akan datang. Amin Ya Rabbal’alamin.

Padang, Oktober 2018

Penulis

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL

KATA PENGANTAR

DAFTAR ISI

BAB I PENDAHULUAN

A. Latar Belakang............................................................................. 1

B. Rumusan Masalah....................................................................... 2

C. Tujuan Penulisan......................................................................... 2

BAB II PEMBAHASAN

A. Pengertian Menulis Permulaan.................................................... 3

B. Menulis Sebagai Suatu Proses .................................................... 5

C. Tujuan Menulis dan Manfaat Menulis........................................ 6

D. Tujuan Menulis Permulaan.......................................................... 11

E. Pembelajaran Menulis Permulaan............................................... 12

F. Langkah-langkah Pembelajaran Menulis Permulaan ................. 13

G. Rambu-rambu dalam Pembelajaran Menulis ............................. 18

H. Permasalahan dalam Pengajaran Menulis di SD dan

Penanggulangannya .................................................................... 20

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan ................................................................................. 25

B. Saran ........................................................................................... 25

DAFTAR PUSTAKA

Anda mungkin juga menyukai