Anda di halaman 1dari 2

Soal Pilihan Ganda

1. Cici beragama Konghucu sedangkan Made beragama Hindu. Made ingin tahu mengenai tempat
ibadah

Cici.

Sikap Cici sebaiknya ....

a. diam saja karena agama mereka berbeda

b. menjelaskan apa yang ia tahu kepada Made

c. melarang Made mempelajari tempat ibadah agama lain

d. tidak mau lagi berteman dengan Made

2. Uni bercita-cita menjadi peneliti di bidang tumbuhan.

Kegiatan apa yang bisa mendukung Uni meraih cita-citanya?

a. Membaca buku tentang tumbuhan.

b. Mengikuti les melukis.

c. Sering bermain sepak bola.

d. Memelihara ayam dan bebek.

3. Sikap ... membuat kita sulit meraih cita-cita.

a. rajin

b. gigih

c. malas

d. tangguh

4. Kontribusi seorang ilmuwan bagi lingkungannya adalah ....

a. memberikan layanan kesehatan peternak terkait hewan ternaknya

b. menciptakan alat atau teknologi yang bermanfaat bagi masyarakat

c. memberi rasa aman kepada masyarakat

d. membantu masyarakat yang ingin belajar bermain sepak bola dengan memberi pelatihan

5. Masyarakat Batak termasuk satu kelompok ras dengan masyarakat ....

a. Tomuna

b. Enggano

c. Toraja

d. Bali

6. Perhatikan gambar berikut!


Bangunan tempat ibadah pada gambar tersebut digunakan oleh umat ....

a. Kristen

b. Hindu

Anda mungkin juga menyukai