Panduan Meningkatkan Kualitas Daftar Produk

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 14

PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS

DAFTAR PRODUK
PUSAT EDUKASI PENJUAL
5 Cara untuk Meningkatkan Kualitas Daftar Produk
Buat Pembeli lebih tertarik untuk berbelanja di toko Anda dengan kualitas daftar produk yang baik.

1 Unggah foto yang relevan & berkualitas tinggi

2 Beri nama produk yang terstruktur

3 Tulis deskripsi yang informatif

4 Pilih kategori yang tepat

5 Isi atribut yang sesuai

PANDUAN
SELLER PENJUAL
ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 1
1) Unggah foto yang relevan & berkualitas tinggi
Dapatkan perhatian Pembeli dengan foto sampul yang menarik

Relevansi produk Gaya foto Dimensi foto


• Pilih foto yang menunjukkan • Ambil foto dengan pencahayaan • Unggah foto dengan dimensi
produk & merek & fokus yang cukup, sebaiknya minimal 500 x 500 pixel
dengan latar belakang putih
• Tunjukkan produk tanpa • Unggah foto dengan resolusi
pembungkus • Pastikan 70% gambar memuat minimal 72dpi
foto produk
• Jangan masukkan produk lain • Jangan menyesuaikan proporsi
pada foto yang sama untuk • Ambil foto dari bagian depan/ dengan melebarkan foto
menghindari kebingungan tampilan sudut 30 derajat

• Hindari menambahkan teks/ • Hindari foto yang diperbesar


grafis dan/ atau dipotong

• Jangan menggunakan foto yang


dapat dianggap ofensif

PANDUAN
Panduan
SELLER Penjual
PENJUAL
ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 2
1) Unggah foto yang relevan & berkualitas tinggi
Contoh foto yang relevan & berkualitas serta foto yang perlu dihindari

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 3
1) Unggah foto yang relevan & berkualitas tinggi
Dapatkan perhatian Pembeli dengan mengunggah lebih banyak foto terkait produk tersebut

Setelah foto sampul, tentunya Pembeli ingin mempelajari lebih lanjut tentang produk tersebut. Foto tambahan dapat membantu menjawab
pertanyaan Pembeli seputar:

Bagaimana tampilan Apa saja spesifikasi Bagaimana tampilan


Apa varian produk lainnya?
produk dari sisi lain? produk? produk saat dipakai?

Tampak samping & bawah dari produk Label nutrisi & fitur kamera web Wanita dengan vacuum & balita
Tampilan variasi warna menunjukkan
Sepatu Pria memberikan perspektif menonjolkan aspek penjualan suatu dengan mainan mobil menunjukkan
pilihan yang bisa dibeli
lebih bagi Pembeli produk cara pemakaian produk

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 4
2) Beri nama produk yang terstruktur
Tampilkan nama yang mudah dibaca menggunakan format terstruktur

1 2 3 4
Format nama produk = Merek + Model produk + Spesifikasi + Ukuran

11 Merek 33 Spesifikasi

2
2 Model produk 44 Ukuran

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 5
3) Tulis deskripsi yang informatif
Dapatkan perhatian Pembeli dengan memberikan informasi produk yang jelas

1 2 3
Masukkan spesifikasi produk Bagikan kegunaan produk Jelaskan garansi produk

Jelaskan
Provide rincian
buyers with technical
product
produk, seperti as
details such Explain the different ways
Jelaskan alasan Jelaskan
Indicate garansi &
any available
material, weight, dimensions buyers can enjoy using your
spesifikasi.
electrical characteristics and mengapa produk warranties and their duration.
masa pemakaian
product.
more product defining factors. Anda berguna. produk.
Rincian ini penting
terutama
These detailsuntuk
are especially
important for electronics,
produk elektronik.
equipment and tools.

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 6
4) Pilih kategori yang tepat
Gunakan daftar kategori di Shopee untuk mencari kategori yang tepat bagi produk Anda

shopee

1
1. Buka halaman Produk Saya dan
klik Tambah Produk Baru.

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 7
4) Pilih kategori yang tepat
Gunakan daftar kategori di Shopee untuk mencari kategori yang tepat bagi produk Anda

2
shopee
Case Handphone

3
2. Isi nama produk

3. Pilih kategori yang sesuai dengan


produk Anda

4. Klik Lanjut

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 8
4) Pilih kategori yang tepat
Gunakan daftar kategori di Shopee untuk mencari kategori yang tepat bagi produk Anda

5
shopee

5. Isi Informasi Produk,


Informasi Penjualan,
Pengaturan Media,
Pengiriman dan Lainnya
shopee sesuai dengan produk Anda

6. klik Simpan & Tampilkan.


6

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 9
5) Isi atribut yang sesuai
Tingkatkan hasil pencarian & arahkan Pembeli ke produkmu

Atribut produk adalah rincian dan/ atau karakteristik yang mendeskripsikan produk Anda. Atribut produk yang akurat akan
meningkatkan visibilitas produk.

Mengatur Ekspektasi &


Meningkatkan Visibilitas Mengurangi Chat Masuk
Mengurangi
Produk
Pengembalian
Menambahkan atribut pada
Produk dengan atribut produk Anda memberikan
Atribut membantu Pembeli
yang akurat memiliki pengetahuan lebih bagi
untuk membuat keputusan
kemungkinan lebih besar Pembeli & dapat
pembelian, sehingga
untuk ditampilkan di posisi mengurangi chat Pembeli
mengurangi resiko
teratas halaman pencarian. yang masuk.
pengembalian produk.

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 10
5) Isi atribut yang sesuai
Tingkatkan hasil pencarian & arahkan Pembeli ke produk Anda

Contoh atribut merek Contoh atribut non-merek

Merek yang Dikenal Model dan Spesifikasi

Atribut merek adalah wajib.


Pilih dari daftar merek yang ada di
Shopee atau masukkan merek Beberapa atribut non-merek bersifat
produkmu dengan free text untuk opsional.
diulas. Pilih dari daftar merek yang ada di
Shopee. Pilihan atribut merek bisa
berbeda, tergantung kategori yang
Merek Generik dipilih.

Produk generik tanpa merek


terkenal juga harus memiliki atribut
merek.
Pilih ‘Tidak ada Merek’ untuk produk
seperti ini.

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 11
5) Isi atribut yang sesuai
Tingkatkan hasil pencarian & arahkan Pembeli ke produk Anda

Kesalahan penulisan/ deskripsi atribut yang tidak akurat dapat menyebabkan produk ditandai oleh sistem.

Peringatan akan muncul dalam daftar


produk dengan atribut yang tidak
akurat. Penjual dapat mengubah atribut
agar peringatan hilang.

PUSAT EDUKASI
PANDUAN
Panduan PENJUAL
Penjual
PENJUAL
SELLER ONBOARDING
PANDUAN MENINGKATKAN KUALITAS DAFTAR PRODUK 12
Terima Kasih
Pelajari lebih lanjut tentang cara berjualan secara maksimal di Shopee dengan mengunjungi
Pusat Edukasi Penjual:

https://seller.shopee.co.id/edu/

Anda mungkin juga menyukai