Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PKWU

Nama/kelas : Fahdi El Barr, X Agama

Domisili : Cileumpang, Gumilir, Cilacap Utara

Objek : Industri tahu/ Pabrik tahu

Di daerah Cilacap Utara, tepatnya pada Jalan Salam, Cileumpang, Gumilir


terdapat banyak sekali rumah industri, hampir mayoritas penduduk bermata
pencaharian sebagai pengelola pabrik tahu, disini terdapat satu pabrik tahu yang
cukup terkenal, yaitu pabrik tahu milik Pak Warsum, pabrik tahu ini berdiri
sejak puluhan tahun yang lalu, pabrik ini beroperasi mulai saat dini hari, sekitar
pukul 5.30 pagi, yang menjadikan pabrik tahu ini terkenal karena citarasa yang
sangat khas, yaitu lezat, dan banyak varian tahu, ada tahu biasa,tahu goreng, dan
tahu sedet.
Saking terkenalnya pabrik tahu ini,sampai-sampai banyak sekolahan yang
melakukan kunjungan studi banding, entah itu TK ataupun SD,anak-anak
sekolah belajar cara membuat dan mengolah tahu dan diberi edukasi lainnya,
tidak hanya sekolahan saja, tetapi banyak pedagang yang sering memesan dan
membeli tahu disini, seperti penjual siomay,gorengan, dan pedagang
lainnya,saking banyaknya kunjungan dari sekolah dan lainnya, akses jalan
menuju pabrik pun, yang tadinya hanya paving, sekarang diberi aspal, jadi akses
jalan untuk masuk kawasan pabrik menjadi lebih mudah dan lebih luas.

Anda mungkin juga menyukai