Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PEMBELAJARAN 2

PROCEDURE TEXT

Oleh:
ERWIN HENDRIYANA, S.Pd

PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2022
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMK Negeri 1 Sagaranten


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : 11 TBSM/ Genap
Materi Pokok : Procedure Text/manual
Alokasi Waktu : 4 x 40 menit

A. Kompetensi Inti
KI 3. 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian
dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah.
KI 4. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, dan mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah
pengawasan langsung.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi


Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.18 Menganalisis fungsi sosial, 3.18.1 Menemukan fungsi sosial, struktur teks, dan
struktur teks, dan unsur unsur kebahasaan beberapa teks prosedur
kebahasaan beberapa teks lisan dan tulis dengan memberi dan meminta
prosedur lisan dan tulis dengan informasi terkait manual penggunaan
memberi dan meminta teknologi dan kiat-kiat (tips), pendek dan
informasi terkait manual sederhana, sesuai dengan bidang keahlian
penggunaan teknologi dan kiat- dan konteks penggunaannya
kiat (tips), pendek dan 3.18.2 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan
sederhana, sesuai dengan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur
bidang keahlian dan konteks lisan dan tulis dengan memberi dan meminta
penggunaannya informasi terkait manual penggunaan
teknologi dan kiat-kiat (tips), pendek dan
sederhana, sesuai dengan bidang keahlian
dan konteks
penggunaannya
Membuat teks prosedur tertulis sesuai dengan
4.18 Menyusun teks prosedur, lisan dan
tulis, dalam bentuk manual terkait konteks penggunaannya.
penggunaan teknologi dan kiat-kiat
(tips), dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan, secara benar dan
sesuai konteks

C. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah mengamati video tutorial, peserta didik dapat menentukan (C3) fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan dalam teks prosedur sesuai dengan konteks
penggunaannya dengan penuh tanggungjawab.
2. Melalui kegiatan diskusi kelompok, peserta didik diharapkan dapat membuat (C6)
teks prosedur/ manual dengan bekerjasama.
3. Setelah berdiskusi dalam kelompok, peserta didik dapat mengkomunikasikan (C6)
secara lisan dan tulis teks prosedur dengan penuh percaya diri.
4. Setelah berdiskusi dalam kelompok, peserta didik mampu membuat (C6) teks
prosedur/manual secara mandiri.

D. Penguatan Pendidikan Karakter (Profil Pelajar Pancasila)


Nilai-nilai karakter : Religius, Bertanggung jawab, kerja sama, percaya diri, berfikir
kritis

E. Materi Pembelajaran
PROCEDURE TEXT : MANUAL
1. Definition of Procedure Text
Procedure Text is the text which gives the steps or procedure on how to do
something. It can be in the form of instructions, directions or a manual.
2. Definition of Manual text
Manual Text is referred to as documentation or end-user documentation, a manual
is a book or pamphlet that contains information about a program or piece of
hardware.
3. Generic Structure of Manual Text
1. Goal/aim
2. Materials/equipments
3. Steps/methods
4. Social Function of Manual
● Manual text is used to describe how something is done in sequenced steps.
● It provides a series of steps in sequence that explain the readers how to do
something while allowing them to reach the outcome successfully.
● The communicative purpose of the text is to tell the steps of making or doing
something.
5. Language Features
● Generally using simple present tense.
● Using adverbial of sequence or using temporal adjective
● Using imperative sentences or command
● Using action verbs
● Using conjunctions to link a process to another process
● Using adverb of time to express details of time

F. Pendekatan, Strategi, dan Metode Pembelajaran


Pendekatan : Saintifik-TPACK
Model Pembelajaran : Project Based Learning (PjBL)
Metode : Mind mapping, diskusi, unjuk kerja tertulis, demonstrasi

G. Media dan Alat


Media : Video tutirial, social media
Alat : Laptop, HP, Projector

1. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan Pertama
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Unsur Inovasi Alokasi
Waktu
Pendahuluan Orientasi
1. Guru bersama peserta didik saling memberi dan menjawab 10
salam.. menit
2. Guru dan peserta didik berdo’a bersama sebelum belajar, Religius
dipimpin oleh salah satu peserta didik kemudian
mengecek kehadiran siswa.
3. Peserta didik dan guru melakukan social chat: Kedisiplinan
menanyakan keadaan, kehadiran, dan aktivitas sehari hari yang
berkaitan dengan topik pada hari ini.
4. Peserta didik menyiapkan diri untuk mengikuti Kemandirian
kegiatan pembelajaran.

Apersepsi
1. Peserta didik diingatkan kembali pada materi
pada materi sebelumnya dengan
diberikanpertanyaan:
What the material that we have discussed last week?
2. Guru mengaitkan materi pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman siswa pada materi
sebelumnya.

Motivasi
1. Peserta didik diberikan gambaran tentang
tujuan atau manfaat materi yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
2. Peserta didik diberiksan motivasi sesuai
dengan tujuan pembelajaran.
Inti Penentuan Pertanyaan Dasar (Start With the 15
Essential Question) Menit
1. Peserta didik mengamati tayangan video tutorial . ICT
https://www.youtube.com/watch?v=QiZDRp25IjU
2. Peserta didik diberikan pertanyaan terkait video yang
ditayangkan : Berfikir
- What is video about? Kritis
- What is the purpose of the video?
- Is it useful for us?

Desain Perencanaan Proyek (Design a Plan for the 15


Project) Kerjasama Menit
1. Peserta didik dibagi kedalam kelompok terdiri dari 4
orang siswa
2. Setelah melihat contoh dalam video tutorial,siswa
ICT
diarahkan untuk membuat teks prosedur/manual
secara berkelompok dalam bentuk poster dengan
menggunakan canva.
2. Peserta didik bersama kelompok merumuskan topik
Berfikir
yang akan dibuat teks prosedur dan mendiskusikan
kristis
langkah melakukannya.
3. Peserta didik menyusun kerangka alur kalimat manual
tentang proyek yang akan dibuat dalam bentuk poster.

Tanggung 10
Penyusunan Jadwal (Create Schedule)
jawab menit
1. Peserta didik diarahkan terkait jadwal menyelesaikan
proyek teks prosedure/ manual tersebut.
2. Guru bersama peserta didik menentukan waktu akhir ICT
upload poster teks prosedure/ manual di media social
(Instagram) mereka.

Memonitor peserta didik dan kemajuan proyek


(Monitor the Students and the Progress of the Project) 20
1. Peserta didik dibimbing oleh guru terkait proses Kerjasama menit
kemajuan pembuatan proyek.
2. Peserta didik dari setiap kelompok diminta untuk Berfikir
menyampaikan progres pembuatan poster kemudian kritis
ditanggapi oleh kelompok lain.
Penutup 1. Peserta didik bersama guru membuat simpulan Berfikir kritis 10
pembelajaran. menit
2. Peserta didik menuliskan refleksi serta
mengkonfirmasi pemahaman, berbagi pengetahuan
dan pengalaman terhadap topik materi yang telah di
pelajari hari ini.
3. Peserta didik diberi tugas untuk mempersipakan diri
mendemonstrasikan proyek yang telah dibuat.
4. Guru dan peserta didik menutup kegiatan
pembelajaran dengan berdoa bersama.

Pertemuan Kedua
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Unsur Inovasi Alokasi
Waktu
Pendahuluan Orientasi
1. Guru bersama peserta didik saling memberi dan menjawab Religius 10
salam. menit
2. Guru dan peserta didik berdo’a bersama sebelum belajar,
dipimpin oleh salah satu peserta didik
3. Peserta didik dan guru melakukan social chat: menanyakan
keadaan, kehadiran, dan aktivitas sehari hari yang berkaitan Kedisiplinan
dengan topik pada hari ini.
4. Peserta didik menyiapkan diri untuk mengikuti Kemandirian
kegiatan pembelajaran.
Apersepsi
1. Peserta didik diingatkan kembali pada materi pada
materi sebelumnya dengan diberikan pertanyaan:
- What did we learn last meeting?
- Have you finished your project?
2. Guru mengaitkan materi pembelajaran yang akan
dilakukan dengan pengalaman siswa pada materi
sebelumnya.

Motivasi
1. Peserta didik diberikan gambaran tentang
tujuan atau manfaat materi yang akan
dipelajari dalam kehidupan sehari-hari.
2. Peserta didik diberiksan motivasi melalui
pemberian ice breaking
Inti Menguji Hasil (Assess the outcome) 40
1. Peserta didik diminta untuk berkumpul dengan Tanggung Menit
kelompoknya dan mempersiapkan diri untuk jawab
mendemonstrasikan hasil proyeknya.
2. Perwakilan kelompok diminta untuk mengambil Percaya
nomor urut penampilan diri
3. Setiap kelompok mendemonstrasikan proyek sesuai
nomor urut yang diperoleh.
4. Kelompok lain memberikan penilaian dan tanggapan Berfikir
kepada kelompok yang sudah presentasi. kritis

Mengevaluasi (Evaluate the Experience)


1. Peserta didik mengunggah hasil poster mereka ke
media social (instagram). ICT
2. Peserta didik bersama guru mengulas kelebihan dan Berfikir 20
kekurangan poster yang telah di unggah. kristis Menit
3. Peserta didik diberikan tayangan video terkait ICT
penguatan materi tentang procedure text dan
meminta merangkumnya dalam bentuk mind
mapping.
https://youtu.be/IuNUsIyvUrk
Penutup 1. Peserta didik bersama guru membuat simpulan Berfikir kritis 10
pembelajaran. menit
2. Peserta didik menuliskan refleksi serta
mengkonfirmasi pemahaman, berbagi pengetahuan
dan pengalaman terhadap topik materi yang telah di
pelajari hari ini.
3. Peserta didik diberi tugas untuk membuat teks
prosedur dengan canva secara mandiri tentang
penggunaan/pengoperasian alat yang ada
dirumahnya
4. Guru dan peserta didik menutup kegiatan
pembelajaran dengan berdoa bersama.

I. Penilaian
a. Teknik penilaian : Writing Test
b. Bentuk Instrument : Membuat Teks Prosedur

Pedoman Penilaian
NA= Skor Perolehan x 100
Skor Maksimal

Pengayaan
Bagi peserta didik yang telah mencapai target pembelajaran sebelum waktu
yang telah dialokasikan berakhir, perlu diberikan kegiatan pengayaan.

Remedial
Bagi peserta didik yang belum mencapai target pembelajaran pada waktu yang
telah dialokasikan, perlu diberikan kegiatan remedial.

Mengetahui: Sukabumi, 18 Juli 2022


Kepala Sekolah, Guru Mata Pelajaran,

Dadan Sutriana, S.Pd., MM Erwin Hendriyana, S.Pd


NIP. 196303101983051001 NIP. –
MATERI AJAR
Link Materi: https://youtu.be/IuNUsIyvUrk
Link Activity 1 Task 1: https://www.youtube.com/watch?v=QiZDRp25IjU
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas / Semester : XI/2
Materi Pokok : Teks Prosedur (Procedure Text)
Penyusun : Erwin Hendriyana

Name of Group : ………………………………


Members of Group : 1. ……………………………
2. ……………………………
3. ……………………………
4. ……………………………
5. ……………………………
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Sagaranten


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Materi Pokok : Procedure Text/ Manual
Kelas / Semester : XI/ 2

A. KOMPETENSI DASAR
1. KD pada KI Pengetahuan
Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan dan
tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan kiat-kiat
(tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks penggunaannya
2. KD pada KI Keterampilan
Menyusun teks prosedur, lisan dan tulis, dalam bentuk manual terkait penggunaan
teknologi dan kiat-kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks

B. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


1. Indikator KD pada KI Pengetahuan
1.1 Menemukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan
dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan
kiat-kiat (tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks
penggunaannya
1.2 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan
dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan
kiat-kiat (tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks
penggunaannya

2. Indikator KD pada KI Ketrampilan


2.1 Membuat teks prosedur tertulis sesuai dengan konteks penggunaannya.
2.2 Mengkomunikasikan teks prosedur, dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi dan
kiat-kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan,
secara benar dan sesuai konteks

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Setelah mengamati video tutorial, siswa dapat menentukan (C3) fungsi sosial, struktur
teks dan unsur kebahasaan dalam teks prosedur sesuai dengan konteks penggunaannya
dengan penuh tanggungjawab.
2. Melalui kegiatan diskusi kelompok, siswa diharapkan dapat membuat (C6) teks
prosedur/ manual dengan bekerjasama.
D. INSTRUCTIONS
1. Read again the material was explaiaed by the teacher
2. Read carefully about the exercise wether it should be done by group or indivdual.
3. If you work in group, please be active!
4. If you work by yurself, please do it briefuly!
5. If you get the probem, please ask the treacher.
E. ACTIVITY 1
1. Task 1 (Work in group)
Instructions:
1. After watching video tutorial, prepare with your group to make procedure text.
2. choose one topic about manual procedure related to your major (example: how to
change oil machine)
3. Discus and write your procedure in a form of poster by using canva.
4. Sharing your project with others group to get feedback
5. Prepare your group to perform your procedure text in the next meeting.
6. Print your group result and stick it in the box below.

Nilai : Guru Mata Pelajaran,

Erwin Hendriyana, S.Pd.


NIP. -
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
(LKPD)

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas / Semester : XI/2
Materi Pokok : Teks Prosedur (Procedure Text)
Penyusun : Erwin Hendriyana

Name : ………………………………

Class : ………………………………
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Satuan Pendidikan : SMK Negeri 1 Sagaranten


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Materi Pokok : Procedure Text/ Manual
Kelas / Semester : XI/ 2

A. KOMPETENSI DASAR
a. KD pada KI Pengetahuan
Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan dan tulis
dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan kiat-kiat (tips),
pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks penggunaannya
b. KD pada KI Keterampilan
Menyusun teks prosedur, lisan dan tulis, dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi
dan kiat-kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur
kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks

B. INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI (IPK)


a. Indikator KD pada KI Pengetahuan
1.1 Menemukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan dan
tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan kiat-kiat
(tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks penggunaannya
1.2 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks prosedur lisan dan
tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait manual penggunaan teknologi dan kiat-kiat
(tips), pendek dan sederhana, sesuai dengan bidang keahlian dan konteks penggunaannya

b. Indikator KD pada KI Ketrampilan


a. Membuat teks prosedur tertulis sesuai dengan konteks penggunaannya.
b. Mengkomunikasikan teks prosedur, dalam bentuk manual terkait penggunaan teknologi dan kiat-
kiat (tips), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara
benar dan sesuai konteks

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
a. Setelah berdiskusi dalam kelompok, siswa dapat mengkomunikasikan (C6) secara
lisan dan tulis teks prosedur dengan penuh percaya diri.
b. Setelah berdiskusi dalam kelompok, siswa mampu membuat (C6) teks
prosedur/manual secara mandiri.
D. INSTRUCTIONS
a. Read again the material was explaiaed by the teacher
b. Read carefully about the exercise wether it should be done by group or indivdual.
c. If you work in group, please be active!
d. If you work by yourself, please do it briefuly!
e. If you get the probem, please ask the treacher.

ACTIVITY 2
Task 1 (Work in your Group)
Instruction:
1. Prepare your group to perform your procedure text!
2. Demonstrates your procedure text with your group!
3. Give comment or opinion about others group performance.
4. Upload your group’s text in your instagram and mention your teacher to get comment or
feedback.
Task 2 (Work Individually)
Instruction:
1. Make a poster about procedure text/manual how to use/operate tool in your home!
For example : how to iron the clothes.
2. Use canva or others application to create your poster.
3. Print your work and stick it on your wall house.
4. Take a picture and send to Google Classroom as your report.

Nilai : Guru Mata Pelajaran,

Erwin Hendriyana, S.Pd.


NIP. -
PENILAIAN

A. Instrumen penilaian sikap

Sikap
Perolehan
No Nama
Tanggung Kerjasama Percaya diri Berfikir Skor
jawab Kritis

1.

2.

3.

4.

30.
Keterangan:
Skala penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d 5
1= tidak pernah; 4 = sering;
2= jarang; 5 = selalu.
3= kadang-kadang;
Nilai siswa:

NA= Skor Perolehan x 100


Skor Maksimal

B. Instrumen penilaian pengetahuan


Write with your group about procedure taxt in a form of poster by using canva and
upload it on your instagram!

Bidang
Perolehan
No Nama Content
Language Neatess of Skor
(Generic Creativity
Features Writing
Structure)

1.

2.

3.

4.

30.
Keterangan:
Skala penilaian sikap dibuat dengan rentang antara 1 s.d 5
1 = sangat kurang baik; 4 = baik;
2 = kurang baik; 5 = sangat baik.
3 = cukup baik;
Nilai siswa:
NA= Skor Perolehan x 100
Skor Maksimal

C. Instrumen penilaian keterampilan


Demonstrates your procedure text with your group!
1. Penilaian Proyek
No Aspek yang dinilai Skor
1 Perencanaan 25
2 Pelaksanaan 50
3 Pelaporan hasil 25
Skor Maksimal 100

2. Penilaian Prodak
No Aspek yang dinilai Skor
1 Keorisinilan prodak yang dibuat/ tidak plagiat 40
2 Kesesuaian konten prodak dengan materi pembelajaran 30
3 Pembuatan prodak sudah sesuai dengan kaidah yang ditentukan 30
Skor Maksimal 100

Anda mungkin juga menyukai