Anda di halaman 1dari 6

4/16/2020

ANALISIS DATA

ANALISIS DATA Analisis data ialah upaya atau cara


Analisis data yakni kegiatan yang
PENELITIAN untuk mengolah data menjadi
informasi sehingga karakteristik
dilakukan untuk mengubah data
hasil dari penelitian menjadi
data tersebut bisa dipahami dan
informasi yang nantinya bisa
bermanfaat untuk solusi
dipergunakan dalam mengambil
Subtitle permasalahan, terutama masalah
kesimpulan.
yang berkaitan dengan penelitian.

TUJUAN ANALISIS DATA TAHAPAN DALAM ANALISIS DATA

Menjelaskan sebab akibat dari sebuah fenomena Mengelompokkan data berdasarkan variable penelitian

Menghubungkan penelitian dengan dunia nyata Mentabulasi data berdasarkan variable

Memprediksi fenomena nyata berdasarkan penelitian


Menyajikan data setiap variable yang diteliti bisa
dalam bentuk table/grafik/diagram
Menemukan jawaban terhadap permasalahan
Melakukan perhitungan untuk menjawab rumusan
Membuat kesimpulan berdasarkan masalah penelitian

Melakukan perhitungan untuk menguji hipotesis yang


Mempelajari masalah telah diajukan (apabila ada hipotesis dalam penelitian)

1
4/16/2020

TEKNIK ANALSIS DATA

• Data berupa angka atau bisa • Data berupa kategori


Analisis Kuantitatif

Analisis Kualitatif
diangkakan
• Misalnya:
• Misalnya:
• Analisis tentang perilaku
ANALISIS DATA KUANTITATIF
• Pengaruh kenaikan harga BBM masyarakat yang membuang
terhadap inflasi sampah sembarangan
• Persepsi masyarakat terhadap • Pola hidup bersih dan sehat
keberadaan TPS 3R terhadap kerentanan terkena
penyakit

ANALISIS KUANTITATIF ANALISIS DESKRIPTIF

Tendensi Sentral
Analisis Analisis
Deskriptif Inferensial • Mean
• Median
• Modus

Statistik Statistik Non Penyebaran data


Parametrik Parametrik
• Standar deviasi, varians, range, koefisien variasi

Penyajian data

Analisis Analisis Analisis Analisis • Tabel


Komparasi Korelasi Komparasi Korelasi • Gambar/grafik

2
4/16/2020

ANALISIS KOMPARASI ANALISIS KORELASI

Analisis komparasi adalah membandingkan kondisi Analisis Korelasi adalah mengidentifikasi hubungan
dua kelompok atau lebih atau pengaruh satu variable dengan variable yang lain

Misalnya: Misalnya
Perbandingan Desain IPAL Fixed-medium Systems Studi Perbandingan Konsentrasi Total Suspended Pengaruh Sumur Resapan Terhadap Kontribusi Bank Sampah Terhadap Pengaruh Pengadukan dan Komposisi
Anaerobic Filter dengan Moved-medium Systems Aerobic Particulate (TSP) di Dalam dan di Luar Ruang Kelas (Studi Kualitas Air Tanah di Fakultas Teknik Pengurangan dan Pengumpulan Bahan Kompos Terhadap Kualitas
Rotating Biological Contactor (Studi Kasus:…) Kasus: Sekolah Dasar …..) ….. Sampah Di Kecamatan …… Kompos Campuran Lumpur Tinja

DASAR PEMILIHAN TEKNIK/ANALISIS STATISTIK TEKNIK ANALISA STATISTIK

Jenis dan banyaknya variable Analisis Parametrik Analisis Non Parametrik

• Data berskala interval/ratio • Data berskala nominal/ordinal


• Data terdistribusi normal • Data berskala interval/rasio tetapi
Skala pengukuran data • Contoh: tidak terdistribusi normal
• Contoh:
• Uji beda (komparasi)
• Independent t test, paired t test, • Uji beda (komparasi)

Distribusi data ANOVA (Analysis Of Variances)


• Uji korelasi
• Kai kuadrat, Kolmogorov Smirnov,
Mann-Whitney, Kruskall Wallis, dsb
• Korelasi product moment, korelasi • Uji korelasi

Permasalahan dan tujuan penelitian parsial, analisis regresi • Korelasi rank spearman, tau
kendall, koefisien kontingensi, dll

3
4/16/2020

JENIS ANALISIS KOMPARASI JENIS ANALISIS KORELASI


Statistik Non
Parametrik Statistik Parametrik STATISTIK NON PARAMETRIK STATISTIK PARAMETRIK
Jumlah Variabel yang diuji
Kelompok Nominal Ordinal Interval Variabel Variabel Dependen
Kai Mann Whitney U Separat t-test dan Skala
Independen

• • • Nominal Ordinal Interval


Kuadrat • Kai Kuadrat • Pooled t-test Data
2 Kelompok

• Kolmogoro • Kolmogorov-Smirnov Koefisien Eta

Nominal Ordinal
v-Smirnov kontingensi Korelasi Serial

Variable Independen
Wilcoxon Paired t-test Regresi dengan dummy
Depende

• •
• McNemar variable
n

• Sign Test Rank Spearman Rank Spearman


Kai Kruskall Wallis Analisis Varians Tau Kendall Tau Kendall
Independen

• • •
Kuadrat • Uji Median (ANAVA)
Lebih dari 2
kelompok

• Kolmogoro • Kai Kuadrat Analisis Diskriminan Rank Spearman Korelasi product moment

Interval
v-Smirnov Tau Kendall Korelasi parsial
Friedman ANAVA repeat Korelasi semi parsial
Depende

• •
• Kendall’s W parameters Analisis regresi
n

• Cohran’s Q

MEMILIH TEKNIK ANALISIS PROSEDUR DALAM ANALISIS KUANTITATIF

Independent Variable Dependent Variabel Test DATA


Nominal Interval Independent t-test, ANOVA
Nominal Nominal Cross Tabs, Chi Square dan
Koefisen Kontigensi ANALISIS NON ANALISIS
STATISTIK STATISTIK
Nominal Ordinal Mann Whitney, Kolmogorov
Smirnov
Ordinal Ordinal Rho Spearman, Tau Kendall METODE
KUANTITATIF DISTRIBU TIDAK
Interval Interval Regresi, Korelasi Pearson LAINNYA NORMAL
SI NORMAL
Interval Nominal Analsisi Diskriminan, Logit, Probit
Regression STATISTIK
STATISTIK
NON
PARAMETRIK
PARAMETRIK
MANUAL ATAU
COMPUTERIZE

4
4/16/2020

PROSES PENELITIAN

PENELITIAN KUANTITATIF

PENGUMPULAN DATA ANALISIS DATA

ANALISIS DATA KUALITATIF


PENELITIAN KUALITATIF
PENGUMPULAN
DATA
ANALISIS DATA

ANALISIS DATA KUALITATIF ANALISIS DATA KUALITATIF

 Analisis data kualitatif adalah cara-cara untuk menjelaskan, mengamati,


Pengumpulan Data membandingkan dan menginterpretasikan pola-pola atau tema yang bermakna dari
subyek yang diteliti.

 Makna ditentukan oleh tujuan-tujuan tertentu yang hendak dicapai penelitian.


Maksudnya data sama dapat dianalisis dari berbagai sudut pandang tergantung
Reduksi Data Penyajian Data pada pertanyaan atau evaluasi apa yang hendak dijawab.

 Jenis-jenis pendekatan termasuk: etnografi, analsis narasi, analsis wacana, tekstual,


dan visual – yang disesuaikan dengan jenis data, tradisi disiplin ilmu, tujuan dan
orientasi filosofis. Akan tetapi semuanya memiliki berbagai karakteristik yang sama
Penarikan Kesimpulan yang membedakannya dengan pendekatan kuantitatif.

Dikembangkan oleh Miles dan Huberman

5
4/16/2020

JENIS DATA KUALITATIF CARA MENGANALISIS DATA


Jenis Data  Perhatikan: Analisis data kualitatif dilakukan dengan cara membagi-bagi, memisahkan
bahan-bahan atau data penelitian menjadi potongan-potongan, bagian-bagian, unsur-
unsur atau satuan-satuan.

 Kumpulkan: Data yang telah dipisah-pisahkan menjadi bagian-bagian kemudian


dipilih dan dipilah.
Tekstual Narasi Visual  Pikirkan: Temukan tipe-tipe, kelas-kelas, urutan-urutan, proses-proses, pola-pola atau
lihat secara keseluruhan. .

Dokumen Observasi, Foto,


Wawancara  Tujuan proses ini adalah untuk merakit atau merekonstruksi data secara bermakna dan
Mis: Logbook Video
agar dapat dipahami.

TERIMA KASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai