Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH PROVINSI DKI JAKARTA

DINAS PENDIDIKAN MENENGAH


SMA NEGERI 78
Jl. Bhakti IV/1 Komplek Pajak Kemanggisan Jakarta Barat 11480
Telp. & Fax: +62215482914 Email: humas78@gmail.com
Website: www.sman78-jkt.sch.id

RENCANA PELAKSANAAN LAYANAN


BIMBINGAN KLASIKAL
TAHUN AJARAN 2019/2020
Kelas/Semester: Waktu:
X/Ganjil
Materi: Bullying 2 x 45 menit
Umum: mempelajari cara-cara membina kerjasama dan toleransi dalam
pergaulan dengan teman sebaya
Khusus:
TUJUAN
1. Peserta didik dapat menjelaskan pengertian dari Bullying
2. Peserta didik mampu mengidentifikasi bentuk-bentuk Bullying
3. Peserta didik dapat menjelaskan dampak Bullying
4. Peserta didik dapat menentukan strategi menghadapi Bullying
Tahap Awal/Apersepsi:
Peserta didik diberikan beberapa slide/gambar tentang perilaku Bullying
dan diminta pendapat/opininya tentang slide/gambar tersebut.
Tahap Inti:
1. Peserta didik menonton video animasi tentang Bullying
:https://www.youtube.com/watch?v=YyDJafzuUK4
2. Peserta didik mengisi lembar LKPD yang berisi refleksi/pertanyaan
dari video animasi tentang Bullying.
3. Beberapa peserta didik mempresentasikan hasil refleksi yang telah
PELAKSANAAN mereka tulis di LKPD.
4. Peserta didik menjawab kuis yang diberikan melalui
https://kahoot.it/ (Game PIN:529814) menggunakan smart phone
mereka secara berkelompok.
5. Peserta didik membuat poster anti-bullying dan
mempublikasikannya melalui instagram.
Tahap Penutup:
Setelah mengetahui tentang pengertian, bentuk, dampak, dan strategi
menghadapi bullying, peserta didik melakukan refleksi atas kegiatan
yang telah dilakukan.
Proses:
Guru BK melakukan refleksi dari kegiatan klasikal menggunakan
lembar observasi
EVALUASI
Hasil:
Peserta didik mengisi angket evaluasi melalui link Google Form
(https://forms.gle/45H7LuQAML371AaJ9)

Mengetahui: Jakarta, 01 November 2019


Kepala Sekolah Guru Bimbingan Konseling

Hj. Umairoh, S.Pd, MM Dewi Indriani, S.Psi


NIP.196305211985032004 NIP. -

Anda mungkin juga menyukai