Anda di halaman 1dari 6

Ministry of Education, Culture, Research, and Technology

Republic of Indonesia

Bantuan Operasional Satuan Pendidikan


(BOSP) Kinerja untuk Sekolah
Berkemajuan Terbaik
Anindito Aditomo, Ph.D
Kepala Badan Standar Kurikulum dan Asesmen Pendidikan
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Republik Indonesia
Jakarta, 21 Agustus 2023
22 Agustus 2023
Tujuan Merdeka Belajar adalah agar setiap murid mengembangkan karakter dan
kompetensi yang esensial untuk menjadi pembelajar sepanjang hayat dan mampu
berkontribusi pada masyarakat yang modern, demokratis, dan majemuk.

Beriman,
bertakwa
kepada Tuhan Berkebinekaan Bergotong
Mandiri Bernalar kritis Kreatif
yang Maha Esa global royong
dan berakhlak
mulia

Literasi: kemampuan dan kegemaran berliterasi berupa


Numerasi: bernalar menggunakan konsep, prosedur,
mengevaluasi dan merefleksikan teks untuk
fakta, dan alat matematika untuk menyelesaikan
menghasilkan inferensi kompleks, menyampaikan
masalah yang berkaitan dengan diri, lingkungan terdekat,
tanggapan atas informasi, serta menulis ekspositori
masyarakat sekitar, dan masyarakat global [SKL untuk
maupun naratif dengan berbagai sudut pandang [SKL
SMA/sederajat]
untuk SMA/sederajat]
Kompetensi dan karakter murid akan tumbuh dengan baik jika
satuan pendidikan bertransformasi menjadi lingkungan belajar
yang aman, inklusif, menyenangkan dan menantang.

Hasil Belajar Murid Kualitas Lingkungan Belajar


✓ Kualitas Pembelajaran
✓ Hasil belajar literasi ✓ Refleksi dan Perbaikan
✓ Hasil belajar numerasi Pembelajaran oleh Guru
✓ Hasil belajar karakter ✓ Kepemimpinan Kepala Sekolah
✓ Iklim Keamanan
✓ Iklim Kebinekaan
✓ Iklim Inklusivitas
BOSP Kinerja memberi penghargaan pada satuan pendidikan yang
sudah menunjukkan kinerja tinggi di Rapor Pendidikan, serta yang
berhasil menunjukkan perbaikan dibanding tahun sebelumnya

Selain itu, satuan pendidikan dari kelompok sosial ekonomi terbawah yang menunjukkan kemajuan
juga diafirmasi

Klaster 1 Klaster 2

Satuan pendidikan dengan capaian AN Satuan pendidikan dengan kemajuan hasil


terbaik pada 2022 di antara seluruh satpen AN (peningkatan 2021 ke 2022) terbaik di
di setiap kota/kabupaten antara seluruh satpen di setiap
kota/kabupaten

Klaster 3 Klaster 4

Satuan pendidikan dengan capaian AN Satuan pendidikan dengan kemajuan hasil


terbaik pada 2022 dari kelompok sosial- AN (peningkatan 2021 ke 2022) terbaik dari
ekonomi rendah kelompok sosial-ekonomi rendah
“Mulai langkah pembenahan
yang sesuai dengan
kebutuhan peningkatan
kualitas pembelajaran
dengan Rapor Pendidikan
tahun 2023”

Tautan Pusat Bantuan Rapor Pendidikan:


https://bit.ly/PusatBantuanRaporPendidikan
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai