Anda di halaman 1dari 4

ANAMNESA TINDIK PADA BAYI

No Dokumen :
No. Revisi :
SOP
Tgl Revisi :
Halama :

Puskesmas
Mranggen 1 dr. KARTIKA INDRAWATI
NIP.19700911 200312 2 004

1.Pengertian Suatu cara untuk melubangi telinga untuk dipasang anting pada bayi
perempuan
2.Tujuan 1. Memasang anting pada bayi perempuan
2. Sebagai aksesoris pada bayi perempuan
3. Dapat membedakan antara bayi laki-laki dan bayi perempuan
3.Kebijakan 1. Dilakukan oleh Bidan yang terlatih
2. Dilakukan pada bayi perempuan
3. Dilakukan di ruang anak
4.Prosedur 1. Petugas memanggil pasien sesuai no urut pendaftaran
2. Petugas menyambut pasien dengan ramah dan sopan
3. Petugas melakukan anamnesa
4. Petugas menyiapkan alat dan memposisikan bayi di bedong
5. Petugas mencuci tangan dan memakai handscoon
6. Petugas memberikan tanda tempat yang akan di tindik dan
memastikan simetris antara telinga kanan kiri
7. Petugas mendesinfektan telinga dan menekan pada tanda
telinga yang akan di tindik
8. Petugas melakukan penindikan pada telinga
9. Petugas memasang anting-anting
10. Petugas membereskan alat
11. Petugas melepas handscoon dan cuci tangan
12. Petugas melakukan pendokumentasian
5.Referensi
6.Diagram alir Petugas memanggil pasien Petugas menyambut pasien
sesuai no urut pendaftaran dengan ramah dan sopan

Petugas menyiapkan alat


dan memposisikan bayi di Petugas melakukan
bedong anamnes

Petugas memberikan tanda


Petugas mencuci tangan tempat yang akan di tindik
dan memakai handscoon dan memastikan simetris
antara telinga kanan kiri

Petugas melakukan Petugas mendesinfektan


penindikan pada telinga telinga dan menekan pada
tanda telinga yang akan di
tindik

Petugas membereskan alat


Petugas memasang anting-
anting

Petugas melakukan Petugas melepas


pendokumentasian handscoon dan cuci tangan

1. Rekaman histori perubahan

No Yang dirubah Isi Perubahan Tgl. Mulai diberlakukan


TINDIK BAYI

No Dokumen :

No Revisi :

DAFTAR Tgl Efektif :

Puskesmas TILIK Halaman :


Mranggen I

Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :

No Kegiatan Ya Tidak Ket

1. Petugas memanggil pasien sesuai no urut pendaftaran

2. Petugas menyambut pasien dengan ramah dan sopan

3. Petugas melakukan anamnesa

4. Petugas menyiapkan alat dan memposisikan bayi di bedong

5. Petugas mencuci tangan dan memakai handscoon

6. Petugas memberikan tanda tempat yang akan di tindik dan


memastikan simetris antara telinga kanan kiri

7. Petugas mendesinfektan telinga dan menekan pada tanda


telinga yang akan di tindik

8. Petugas melakukan penindikan pada telinga

9. Petugas memasang anting-anting

10. Petugas melepas handscoon dan cuci tangan

11. Petugas melakukan pendokumentasian

Compliance Rate (CR) = x 100%

= ..................
SOP TINDIK BAYI

2019

UPTD PUSKESMAS MRANGGEN 1


JlALAN RAYA MRANGGEN NO 90 TELP (024) 6725181

MRANGGEN-DEMAK KODE POS 59567

Anda mungkin juga menyukai