Anda di halaman 1dari 1

KRONOLOGI KEJADIAN KECELAKAAN KERJA

PROYEK AHM NEW PLANT DELTAMAS


PT BHINEKA CIPTABAHANA PURA

Pada hari Sabtu, Tanggal 05-08-2023 Pukul 11.00 WIB, salah satu karyawan kami mengalami
kecelakaan kerja di tempat kerja. Adapun karyawan kami adalah:

Nama : Sandi Susanto

Jabatan : Tukang Kayu

Kronologis kecelakaannya adalah sebagai berikut:

Pada pukul 11.00 WIB, yang bersangkutan bersama rekannya hendak melangsir material dari
basement menuju lantai 0.00 melewati akses terdekat. Setelah mereka berdua mengamati
lokasi akses, mereka mendapati bahwa ada palet yang menghalangi jalan mereka sehingga yang
bersangkutan beserta rekannya meminta izin kepada pihak terkait untuk memindah palet
tersebut, dan disetujui. Dan selanjutnya mereka berdua memindahkan pallet tersebut, Posisi
yang bersangkutan berada di belakang dan berjalan dengan posisi maju, sedangkan rekannya
berada di depan dengan posisi berjalan mundur. Pada saat mereka berjalan, ternyata di bawah
palet tersebut terdapat lubang yang mengarah langsung ke basement. Pada saat mereka
berjalan, pandangan yang bersangkutan terhalang oleh palet yang sedang diangkat, sehingga
saat maju tidak mengetahui adanya lubang tersebut, sehingga terjerobos masuk ke dalam
lubang dan jatuh ke basement. Setelah jatuh, yang bersangkutan segera di bawah ke klinik
paramedis untuk mendapatkan pertolongan pertama, kemudian dibawa ke rumah sakit
terdekat untuk mendapatkan pemeriksaan dan pertolongan lebih lanjut

Deltamas, 5 Agustus 2023


Saksi 1 Saksi 2 Safety Officer

Amin Hikmatulloh

Anda mungkin juga menyukai