Anda di halaman 1dari 7

KANTOR ADVOKAT

IKHSAN, SH & PARTNERS


Jl. DR. Samratulangi nomor 24D, Kel.Sago, Kec. Senapelan
Pekanbaru – Riau
Telp/Fax: 0821-6520-6609; 0821-9111-1464 | Kode Pos 28151

DAFTAR PENGANTAR BUKTI SURAT PENGGUGAT


Dalam Perkara No. 19/Pdt.G/2023/PN. Sak.

Antara :

 ARMAN SETIAWAN----------------------------------------------------PENGGUGAT;

Melawan :

 AGUNG BUDI HATMOKO, SE., MM,-------------------------------TERGUGAT;

Pekanbaru, 23 Agustus 2023


Kepada Yth :
Ketua dan Aggota Majelis Hakim.
Perkara Nomor : 19/Pdt.G/2023/PN.SAK.
Pada Pengadilan Negeri Siak.
Di--
SIAK

Dengan hormat,
Yang bertanda tangan dibawah ini:
1. IKHSAN, SH
2. MARWAN, SH
3. BUHA TUMPAK HARATUA MANIK, SH
Kesemuanya adalah Advokat, pada Kantor Advokat dan Konsultan
Hukum “IKHSAN,SH & PARTNERS” beralamat kantor di Jalan Dr.
Samratulangi, Nomor 24D, Kelurahan Sago, Kecamatan Senapelan,
Kota Pekanbaru-Riau, baik secara sendiri-sendiri ataupun secara
bersama-sama, dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama serta
mewakili Penggugat selaku kuasa hukumnya, dengan ini Kami
hendak mengajukan Daftar Bukti Surat, sebagai berikut:

1
NO BUKTI SURAT KODE KETERANGAN

1. Kutipan Akta Kematian Nomor P-1 Bukti ini menerangkan


:1408-KM-13072020-0008, a.n tentang Penggugat yang
Samin yang dikeluarkan oleh merupakan ahli waris dari
Pencatatan Sipil Siak pada alm. Samin;
tanggal 15 Juli 2020;

2. Surat Pernyataan Ahli P-2 Bukti ini menerangkan


Waris, tanggal 29 Juni 2020 tentang Legalitas Penggugat
yang diketahui oleh Kepala dalam mengajukan gugatan
Desa Tarai Bangun; dalam perkara a quo, yang
merupakan ahli waris dari
alm. Samin;

3. Surat Kuasa Ahli Waris, P-3 Bukti ini menerangkan


tanggal 29 Juni 2020 yang tentang Legalitas Penggugat
diketahui oleh Kepala Desa dalam mengajukan gugatan
Tarai Bangun; dalam perkara a quo, selaku
Kuasa atau yang mewakili
ahli waris yang lainnya.
Bukti ini telah membantah
dalil Eksepsi Tergugat
terkait Eksepsi Gugatan
Kurang Pihak;

4. Surat Keterangan Ahli Waris P-4 Bukti ini menerangkan


Nomor : 469.1/SKAW/TRB/VI/ tentang Legalitas Penggugat
2020/370 tanggal 30 Juni dalam mengajukan gugatan
2020, yang dikeluarkan oleh dalam perkara a quo, yang
Kepala Desa Tarai Bangun dan merupakan ahli waris dari
di ketahui oleh Camat alm. Samin;
Tambang, Kabupaten Kampar,

5. Penetapan Ahli Waris Nomor : P-5 Bukti ini menerangkan


10/Pdt.P/2023/PA.Bkn, tanggal tentang Legalitas Penggugat
02 Maret 2023 yang dalam mengajukan gugatan
ditetapkan Pengadilan Agama dalam perkara a quo, yang
Bangkinang; merupakan ahli waris dari
alm. Samin;

2
6. Surat Kuasa Ahli Waris, P-6 Bukti ini menerangkan
tanggal 21 Juni 2023; tentang Legalitas Penggugat
dalam mengajukan gugatan
dalam perkara a quo, selaku
Kuasa atau yang mewakili
ahli waris yang lainnya.
Bukti ini telah membantah
dalil Eksepsi Tergugat
terkait Eksepsi Gugatan
Kurang Pihak. Oleh sebab
itu beralasan hukum Eksepsi
Tergugat terkait Eksepsi
Gugatan Kurang Pihak
dinyatakan untuk ditolak;

7. Surat Kuasa Khusus Nomor: P-7 Bukti ini menjelaskan


037/KA-IKHS&P/SK.K/IV/2023, tentang Surat Kuasa Khusus
tanggal 03 April 2023; yang dihadirkan oleh
Penggugat di persidangan
tatap muka pada Persidangan
pertama pekara a quo di
Pengadilan Negeri Siak pada
tanggal 06 Juni 2023, yang
mana surat kuasa khusus
tersebut telah diperiksa
oleh majelis hakim perkara
a quo dan telah
diperlihatkan kepada
Tergugat untuk ditanggapi,
namun Tergugat tidak
menyatakan keberatan/tidak
menyampaikan bantahan
terhadap surat kuasa
tersebut baik dari segi isi
maupun dari segi
tandatangan atau nama
Penggugat dikarenakan Surat
Kuasa yang dihadirkan
Penggugat dipersidangan
telah sesuai dengan
ketentuan peraturan
perundang-undangan dan
telah sesuai dengan
ketentuan Surat Kuasa
sebagaimana dimaksud dalam
Surat Edaran Mahkamah Agung

3
R.I Nomor : 6 Tahun 1994
Tentang Surat Kuasa Khusus.
Oleh sebab itu eksepsi
Tergugat tentang Surat
Kuasa Cacat Hukum telah
terbantahkan dan beralasan
hukum eksepsi Tergugat
tentang Surat Kuasa Cacat
Hukum untuk dinyatakan
ditolak;

8. Surat Kesepakatan jual beli P-8 Bukti ini menerangkan


Tanah/Lahan Sawit tanggal tentang hubungan hukum
01 Mei 2021, yang telah di Penggugat dan Tergugat
Waarmerking dengan No. dalam Perkara a quo, dimana
338/W/2021, oleh Yusrizal, kesepakatan tersebut telah
SH, Notaris di Pekanbaru dibatalkan sepihak oleh
pada tanggal 03 Mei 2021; Tergugat (vide pengakuan
Tergugat dalam Putusan
Nomor:142/Pid.B/2023/PN.Sak
yang telah diputus Bebas
oleh Pengadilan Negeri Siak
tanggal 31 Juli 2023)yang
mana perbuatan Tergugat
tersebut merupakan
Perbuatan Melawan Hukum
sebagaimana dimaksud dalam
ketentuan Pasal 1365
KUHPerdata sehingga
beralasan hukum Tergugat
untuk membayar Kerugian
material Kepada Penggugat
sebesar Rp.700.000.000,-
(tujuh ratus juta rupiah)
dengan rincian kerugian
yaitu terganggunya proses
peningkatan surat pada
Pemerintahan Desa dan
Tergugat telah menikmati
hasil panen atau telah
mengambil manfaat dari
objek a quo selama 6 (enam)
bulan ;

4
9. Salinan Putusan Perkara P-9 Bahwa bukti tersebut telah
Nomor:142/Pid.B/2023/PN.Sak membuktikan hal-hal sebagai
yang telah diputus Bebas berikut :
oleh Pengadilan Negeri Siak 1) Bukti ini menjelaskan
tanggal 31 Juli 2023; tentang pengakuan
Tergugat jika Tergugat
telah melakukan
perbuatan melawan hukum
dengan membatalkan
secara sepihak terhadap
kesepakatan jual beli
Tanah/Lahan Sawit
tanggal 1 Mei 2021
seluas 40 HA, yang telah
di Waarmerking dengan
No. 338/W/2021, oleh
Yusrizal, SH, Notaris di
Pekanbaru pada tanggal
03 Mei 2021.
2) Bukti ini menjelaskan
tentang pengakuan
Tergugat jika Tergugat
telah menikmati hasil
kebun kelapa sawit
seluas 40 HA yang
terletak di Desa Rawang
Air Putih, Kecamatan
Siak, Kabupaten Siak-
Riau tersebut selama 6
bulan, namun setelah itu
Tergugat mebatalkan
sepihak terhadap
kesepakatan jual beli
Tanah/Lahan Sawit
tanggal 1 Mei 2021, yang
telah di Waarmerking
dengan No. 338/W/2021,
oleh Yusrizal, SH,
Notaris di Pekanbaru
pada tanggal 03 Mei
2021, sehingga Perbuatan
Tergugat tersebut telah
menimbulkan Kerugian
materiil bagi Penggugat
sebesar Rp.700.000.000,-
(tujuh ratus juta

5
rupiah);
3) Bukti ini menjelaskan
tentang Penggugat
Rekonvensi/Tergugat
Konvensi telah mengakui
membatalkan sepihak
terhadap kesepakatan
jual beli Tanah/Lahan
Sawit tanggal 1 Mei 2021
seluas 40 HA, yang telah
di Waarmerking dengan
No. 338/W/2021, oleh
Yusrizal, SH, Notaris di
Pekanbaru pada tanggal
03 Mei 2021, yang mana
tindakan Penggugat
Rekonvensi/Tergugat
Konvensi tersebut
dikategorikan sebagai
pembeli yang tidak
beritikad baik.
4) Bukti ini menjelaskan
tentang pengakuan
Penggugat Rekonvensi/
Tergugat Konvensi yang
mengakui membatalkan
sepihak kesepakatan jual
beli yang telah
disepakati, maka
terbukti secara hukum
Penggugat
Rekonvensi/Tergugat
Konvensi telah
melepaskan haknya
terhadap objek jual beli
tersebut dan secara
hukum kepemilikannya
kembali ke pemilik asal;
5) Bukti ini menjelaskan
tentang Tergugat
Rekonvensi/Penggugat
Konvensi telah
menyelesaikan
permasalahan atau
komplen yang disampaikan
oleh Penggugat

6
Rekonvensi/Tergugat
Konvensi dan setelah
permasalahan tersebut
selesai maka lahan
kelapa sawit tersebut
kembali dikelola dan
dipanen oleh Penggugat
Rekonvensi/Tergugat
Konvensi yang mana hal
tersebut telah
membuktikan bahwa
Tergugat
Rekonvensi/Penggugat
Konvensi adalah penjual
yang beritikad baik dan
bertanggungjawab.
6) Bahwa bukti ini telah
membantah seluruh dalil-
dalil Gugatan Rekonvensi
yang diajukan oleh
Penggugat Rekonvensi/
Tergugat Konvensi, oleh
sebab itu beralasan
hukum Gugatan Rekonvensi
yang diajukan oleh
Penggugat Rekonvensi/
Tergugat Konvensi
dinyatakan untuk ditolak
selurunya;

Demikianlah Daftar Bukti Surat ini Kami sampaikan kepada Yang


Mulia Majelis Hakim yang memeriksa dan mengadili Perkara a quo,
Pada Pengadilan Negeri Siak, atas perhatiannya diucapkan terima
kasih.

Hormat Penggugat
Kuasa Hukumya

IKHSAN, S.H. MARWAN, S.H.

BUHA TUMPAK HARATUA MANIK, S.H.

Anda mungkin juga menyukai